You are on page 1of 9
KEMENTERIAN RISET, TEKNOLOGI, DAN PENDIDIKAN TINGGI UNIVERSITAS AIRLANGGA Kampus C Mulyorejo Surabaya 60115 Telp. (031) 5914042, 5914043, Fax (031) 5981841 Website : http:/Avww.unair.ac.id; e-mail : rektor@unair.ac.id SALINAN KEPUTUSAN REKTOR UNIVERSITAS AIRLANGGA NOMOR 1616/UN3/2019 TENTANG PROGRAM PENGENALAN KEHIDUPAN KAMPUS BAGI MAHASISWA BARU UNIVERSITAS AIRLANGGA TAHUN AKADEMIK 2019/2020 REKTOR UNIVERSITAS AIRLANGGA, Menimbang: a. bahwa Program Pengenalan Kehidupan Kampus_ bagi Mahasiswa Baru (PKKMB) Universitas Airlangga tahun akademik 2019/2020 merupakan ajang mengenal kehidupan kampus bagi mahasiswa baru _jenjang pendidikan program Sarjana (S1), Sarjana (Si Alih Jenis non-UNAIR) dan Vokasi (D3 dan D4) bertujuan untuk menumbuh kembangkan semangat kebersamaan dan mengukuhkan jidentitas ke-UNAIR-an serta Ke-Indonesia- an; b. bahwa guna kelancaran pelaksanaan Program Pengenalan Kehidupan Kampus bagi Mahasiswa Baru (PKKMB) sebagaimana dimaksud pada huruf a, dipandang perlu menetapkan Keputusan Rektor; c. bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud pada huruf a dan huruf b, perlu menetapkan Keputusan Rektor tentang Program Pengenalan Kehidupan Kampus Bagi Mahasiswa Baru Universitas Airlangga Tahun Akademik 2019/2020; Mengingat : 1. Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2003 tentang Sistem Pendidikan Nasional (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 78, Tambahan Lembaran Negara Tahun 2003 Nomor 4301); 2. Undang - Undang Nomor 12 Tahun 2012 tentang Pendidikan ‘Tinggi (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2012 Nomor 158, Tambahan Lembaran Negara Tahun 2012 Nomor 5336); 10. ne 12. 13. . Peraturan Pemerintah Nomor 57 Tahun 1954 tentang Pendirian Universitas Airlangga di Surabaya sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor 3 Tahun 1955 tentang Pengubahan Peraturan Pemerintah Nomor 57 Tahun 1954. (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1954 Nomor 99 Tambahan Lembaran Negara Nomor 695 juncto Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1955 Nomor 4 Tambahan Lembaran Negara Nomor 748); . Peraturan Pemerintah Nomor 4 Tahun 2014 tentang Penyelenggaraan Pendidikan Tinggi dan Pengelolaan Perguruan Tinggi (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 16, Tambahan Lembaran Negara Nomor 5500); . Peraturan Pemerintah Nomor 30 Tahun 2014 tentang Statuta Universitas Airlangga (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 100, Tambahan Lembaran Negara Nomor 5535); . Peraturan Pemerintah Nomor 26 Tahun 2015 tentang Bentuk dan Mekanisme Pendanaan Perguruan Tinggi Negeri Badan Hukum (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 110, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5699); . Peraturan Menteri Riset, Teknologi dan Pendidikan Tinggi Republik Indonesia Nomor 6 Tahun 2016 tentang Bantuan Operasional Perguruan Tinggi Negeri (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2016 Nomor 226); . Keputusan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan Nomor 155/U/1998 tentang Pedoman Umum Organisasi Kemahasiswaan di Perguruan Tinggi; . Keputusan Majelis Wali Amanat Universitas Airlangga Nomor 1032/H3.MWA/K/2015 tentang Pengangkatan Rektor Universitas Airlangga Periode 2015-2020; Peraturan Rektor Universitas Airlangga = Nomor 7/H3/PR/2009 tentang Sistem Kredit Prestasi Universitas Airlangga sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Rektor Nomor 44 Tahun 2016; Peraturan Rektor Universitas Airlangga © Nomor 07/H3/PR/2011 tentang Organisasi Kemahasiswaan di Lingkungan Universitas Airlangga sebagaimana telah diubah terakhir dengan Peraturan Rektor Nomor 52 Tahun 2017; Peraturan Rektor Universitas Airlangga Nomor 42 Tahun 2016 tentang Organisasi dan Tata Kerja Universitas Airlangga sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Rektor Nomor 39 Tahun 2017; Peraturan Rektor Nomor 51 Tahun 2018 tentang Perubahan Atas Peraturan Rektor Nomor 27 Tahun 2018 tentang Peraturan Pendidikan Universitas Airlangga; Menetapkan KESATU KEDUA KETIGA KEEMPAT MEMUTUSKAN : : KEPUTUSAN REKTOR TENTANG PROGRAM PENGENALAN KEHIDUPAN KAMPUS BAGI MAHASISWA BARU UNIVERSITAS AIRLANGGA TAHUN AKADEMIK 2019/2020. : Menetapkan penyelenggaraan Program _Pengenalan Kehidupan Kampus bagi Mahasiswa Baru (PKKMB) Tahun Akademik 2019/2020. : Tujuan diselenggarakannya Program Pengenalan Kehidupan Kampus Bagi Mahasiswa Baru (PKKMB) Tahun Akademik 2019/2020 sebagaimana tersebut di bawah ini: a. Tujuan Umum: 1. Mahasiswa dapat menyadari kekuatan, potensi, dan identitas diri; 2. Menumbuhkan kesadaran moral mahasiswa sehingga akan menuntun pada perilaku santun; 3. Mengembangkan soft skill mahasiswa sebagai faktor penentu keberhasilan dalam penampilan diri; dan 4. Mengakomodasi minat mahasiswa untuk melibatkan diri secara aktif di dalam kegiatan kemahasiswaan sebagai media pengembangan diri; Sy Mei at ire UNATT: adam ke INDONESIA, b. Tujuan Khusus: Memupuk dan menumbuhkembangkan jiwa kebersamaan mahasiswa Universitas Airlangga dalam —rangka membangun jejaring yang lebih kuat dan luas sebagai salah satu komponen operasionalisasi semboyan excellence with morality. : Setiap mahasiswa baru Unversitas Airlangga jenjang pendidikan program Sarjana (S1), Sarjana (S1 Alih Jenis non- UNAIR) dan Vokasi (D3 dan D4) wajib mengikuti acara Program Pengenalan Kehidupan Kampus Bagi Mahasiswa Baru (PKKMB) Universitas Airlangga tahun akademik 2019/2020. : Tata tertib pelaksanaan Program Pengenalan Kehidupan Kampus Bagi Mahasiswa Baru (PKKMB) Universitas Airlangga tahun akademik 2019/2020 ditetapkan sebagaimana tercantum dalam Lampiran I yang merupakan bagian tidak terpisahkan dari Keputusan Rektor ini serta ketentuan lain yang akan ditetapkan oleh Direktur Kemahasiswaan. KELIMA : Jadwal dan materi Program Pengenalan Kehidupan Kampus Bagi Mahasiswa Baru (PKKMB) Universitas Airlangga Tahun Akademik 2019/2020 ditetapkan sebagaimana tercantum dalam Lampiran II yang merupakan bagian tidak terpisahkan dari Keputusan Rektor ini. KEENAM __: Biaya pelaksanaan Keputusan Rektor ini dibebankan pada dana Rancangan Kerja dan Anggaran Tahunan (RKAT) Universitas Airlangga Tahun Anggaran 2019. KETUJUH — : Keputusan Rektor ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan. Ditetapkan di Surabaya Pada tanggal 24 Juni 2019 Salinan disampaikan Yth : 1. Pimpinan Unit Kerja di Lingkungan Unair REKTOR, 2. Yang bersangkutan TID MOHAMMAD NASIH NIP 196508061992031002 SalinaprSesuai dengan aslinya Sekretatis Universitas, / KOKO SRIMULYO" NIP 196602281990021001 LAMPIRAN I KEPUTUSAN REKTOR UNIVERSITAS AIRLANGGA NOMOR : 1616/UN3/2019, TANGGAL 24 JUNI 2019 TENTANG : PROGRAM PENGENALAN KEHIDUPAN KAMPUS BAGI MAHASISWA BARU UNIVERSITAS AIRLANGGA TAHUN AKADEMIK 2019/2020 TATA TERTIB PROGRAM PENGENALAN KEHIDUPAN KAMPUS BAGI MAHASISWA BARU (PKKMB) UNIVERSITAS AIRLANGGA TAHUN AKADEMIK 2019/2020 I. 1,Semua peserta pria/wanita wajib berpakaian baju warna putih, pria celana panjang warna hitam, wanita celana panjang/rok panjang warna hitam selama Program Pengenalan Kehidupan Kampus bagi Mahasiswa Baru (PKKMB) berlangsung sesuai jadwal yang ditetapkan; 2. Segenap pengurus Ormawa, Panitia, mahasiswa senior dan semua pihak yang terkait dengan kegiatan Program Program Pengenalan Kehidupan Kampus Bagi Mahasiswa Baru (PKKMB) Tahun Akademik 2019/2020: A. Dilarang Memaksa (mewajibkan) Mahasiswa Baru, baik laki-laki maupun perempuan untuk: 1. Datang ke tempat kegiatan sebelum pukul 07.00 WIB dan pulang dari kegiatan setelah pukul 17.00 WIB, kecuali pada waktu acara Penutupan PKKMB; 2. Membawa makan pagi dan/atau makan siang, termasuk makanan kecil/ snack; 3. Apel dan/atau melakukan baris-berbaris, baik pada saat sebelum maupun setelah kegiatan berlangsung; 4. Memakai pakaian yang tidak wajar/layak dan/atau yang tidak sesuai dengan norma kesusilaan, norma agama dan Aturan Berperilaku di Kampus Universitas Airlangga; 5. Mengucir, mengepang, mengelabang dalam jumlah yang tidak wajar/layak (untuk Mahasiswa Baru perempuan), dan memotong rambut dengan model potongan tertentu (untuk Mahasiswa Baru laki-laki); 6. Memakai tanda pengenal (ID Card) dengan ukuran, warna, dan foto tertentu, yang tidak sesuai dengan standar ID Card ( merk Card Case) A6 ukuran 148 x 105 mm, bahan mika; 7. Memakai atribut yang tidak wajar/layak, serta sukar diperoleh dan merepotkan, dan/atau tidak ada relevansinya dengan kegiatan akademik dan kemahasiswaan; 8. Membawa peralatan dan/atau barang yang tidak wajar/layak, serta sukar diperoleh dan merepotkan, dan/atau tidak ada relevansinya dengan kegiatan akademik dan kemahasiswaan; 9. Melakukan tugas yang tidak wajar/layak, serta sukar diperoleh dan merepotkan, dan/atau tidak ada relevansinya dengan Kegiatan akademik dan kemahasiswaan serta menggangeu keselamatan, keamanan dan kesehatan; 10. Berkelompok Mahasiswa Baru berdasarkan jenis kelamin, suku, ras, agama, golongan atau ideologi tertentu. B. Tidak boleh melarang Mahasiswa Baru, baik laki-laki maupun perempuan untuk: 1. Datang ke tempat kegiatan membawa dan/atau mempergunakan Hand Phone; 2. Datang ke tempat kegiatan dengan diantar dan/atau dijemput. Segenap pengurus Ormawa, Panitia, mahasiswa senior dan semua pihak yang terkait dengan kegiatan Program Pengenalan Kehidupan Kampus Bagi Mahasiswa Baru (PKKMB) Tahun Akademik 2019/2020 DILARANG : Memperlakukan Mahasiswa Baru, laki-laki maupun perempuan dengan tindakan yang tidak wajar/layak seperti: menghukum, membentak, meneriaki, memaksa, menekan, mempermalukan, mempermainkan, menghujat, memaki, memperolok, mengejek, menjahili, menindas, menganiaya, menghina, mengancam, melecehkan, mengintimidasi dan melakukan kontak secara fisik, yang mengarah pada pelanggaran hak azasi manusia. Segenap Wakil Dekan I, Tim Kegiatan Kemahasiswaan dan/atau Dosen Pendamping Kegiatan Kemahasiswaan, wajib hadir dan melakukan pengawasan secara aktif di lapangan, dan sesegera mungkin mengambil tindakan dan/atau memberi sanksi tegas sesuai dengan peraturan yang berlaku jika terjadi pelanggaran tethadap Tata Tertib ini. ‘Setiap mahasiswa baru tahun akademik 2019/2020 harus : 1, Mentaati Tata Tertib ini dan segenap ketentuan yang mengacu dan tidak bertentangan dengan Tata Tertib ini; 2. Menghadiri seluruh acara yang telah ditetapkan, sesuai dengan Keputusan Rektor Universitas Airlangga tentang Penyelenggaraan Program Pengenalan Kehidupan Kampus Bagi Mahasiswa Baru (PKKMB) Tahun Akademik 2019/2020 ini. Syarat Kelulusan/mendapatkan _Sertifikat| Program Pembinaan Kebersamaan Mahasiswa Baru (PPKMB) Universitas Airlangga tahun akademik 2017/2018: 1. Hadir aktif selama 5 (lima) hari sesuai jadwal Program Program Pengenalan Kehidupan Kampus Bagi Mahasiswa Baru (PKKMB) termasuk Pembukaan dan Penutupan Amerta Tahun Akademik 2019/2020 dan mengumpulkan usulan proposal Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) atau tugas khusus karena kondisi khusus yang ditentukan oleh Direktur Kemahasiswaan; Vi. 2. Mahasiswa baru yang kehadirannya Kurang dari 5 (lima) hari sesuai jadwal Program Pengenalan Kehidupan Kampus Bagi Mahasiswa Baru (PKKMB) Tahun Akademik 2019/2020 dan tidak mengumpulkan usulan proposal Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) atau tugas khusus karena kondisi khusus yang ditentukan oleh Direktur Kemahasiswaan, maka kepada yang bersangkutan tidak berhak/diberikan Sertifikat Program Program Pengenalan Kehidupan Kampus Bagi Mahasiswa Baru (PKKMB) Tahun Akademik 2019/2020; 3. Bagi mahasiswa baru yang tidak mengikuti Program Pengenalan Kehidupan Kampus Bagi Mahasiswa Baru (PKKMB) Tahun Akademik 2019/2020 wajib mengulang tahun berikutnya dengan biaya sendiri 4. Bagi mahasiswa baru yang tidak mengumpulkan usulan proposal Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) atau tugas khusus karena kondisi khusus yang ditentukan oleh Direktur Kemahasiswaan, maka wajib mengumpulkan usulan proposal Program Kreativitas Mahasiswa (PKM) atau tugas khusus karena kondisi khusus yang ditentukan oleh Direktur Kemahasiswaan, pada tahun berikutnya; 5. Mengikuti program pengenalan/magang pada salah satu Unit Kegiatan Mahasiswa (UKM) di lingkungan Universitas Airlangga; Apabila ketentuan sebagaimana dimaksud pada angka V (lima) butir ke 1 Keputusan ini telah terpenuhi, kepada mahasiswa yang berhak menerima Sertifikat Program Pengenalan Kehidupan Kampus Bagi Mahasiswa Baru (PKKMB) Tahun Akademik 2019/2020, akan diberikan Sertifikat Program Pengenalan Kehidupan Kampus Bagi Mahasiswa Baru (PKKMB) Tahun Akademik 2019/2020 melalui Wakil Dekan I Fakultas masing-masing. Segenap warga Universitas Airlangga (Dosen, Mahasiswa, Karyawan dan Alumni) diwajibkan membantu panitia penyelenggara agar Tata Tertib ini ditaati dan dilaksanakan dengan penuh tanggungjawab Salinan sc i dengan aslinya Ditetapkan di Surabaya Sekretgfis Universitas, REKTOR, \ TTD KOKO SRIMULY‘ MOHAMMAD NASIH- NIP 196602281990021001 NIP 196508061992031002 LAMPIRAN II KEPUTUSAN REKTOR UNIVERSITAS AIRLANGGA 1616/UN3/2019, TANGGAL 24 JUNI 2019 NOMOR TENTANG : PROGRAM PENGENALAN KEH UPAN KAMPUS BAGI MAHASISWA BARU UNIVERSITAS AIRLANGGA TAHUN AKADEMIK 2019/2020 JADWAL PROGRAM PENGENALAN KEHIDUPAN KAMPUS BAGI MAHASISWA BARU (PKKMB) UNIVERSITAS AIRLANGGA TAHUN AKADEMIK 2019/2020 Bari/tgh Pelakiana, “Tesapat: Panitia 08.00-08.10 BEM Fakultas 08.10-09.40 = ian Peogaks Unt 90 menit Pimpinan Fak. te Juma, 09.40-11.10 | Kegiatan Akademik 90 menit Wadek UTim ‘Semua | Falculeas Bogan zal9 11.10-13.00 | Is hom a (SholatJum’at) 110 menit Panitia ——— ‘Moateri Universitas 13.00-14.30 | Kegiatan Kemahasiswaan 90 menit Wadek UTim desta 14.30-16.00 | Fasilitas Akedemik dan Kemahasiswaan 90 menit Wadek IVTim ‘daftar 16.00-16.25 | ISHO 25 menit Panitia 16.25-17.00 | Materi Perpustakaan 40 menit Panitia Perpus 17.00 | Pulang ‘Sabu, 0730-08.00_| Presensi Ketadiran 30 ment anita Tana 3 Agustus 2019 (08,00-08.10 | Indonesia Raya dan Hymne Airiangga 10 menit BEM Fakultas ‘Semua Fakult 08.10-09.10 | Materil 60 menit BEM UNAIR Bacarta Waa Paseits: 0-10.10 _| Matert GOmenit DIM UNAIR Maha: PKKMB 10.00-11.10__| Materi tit 60 menit FORKOM Soon Materi ORMAWA 1110-1210 | f ma 60 menit Panitia fakultas sesuai dengan Universitas 12:10413.10 | Mate V (NAPZA) Omen | _UK.MAPANZA oes 13,10-14.10 | Mater V (Bela Negara) GOmenit | Menwa/Pramuka 14.10-14.40 | ISHO 30 menit Panitia. 14.40-15.40 | Materi VI iwa Corsa) 60 menit BEM UNAIR: 15.40-15.50 | Hymne Aitlengga 10 menit Panitia 1550 | Pulang 06.00 - 11.00 CANDRADIMUKA BEM Ucalt BEM dan Forkom ‘Tempat: ‘Minggu. Kegiatan REBOISASI Universitas Airlangga ACC/ Auditorium 4 Agustus 2019 - Mahasiswa | BEM dan Forkom Temoat: 1201640) DIAG UE Gabungan Universitas Airlangga_ ‘Student Center/SC AMERTA a 07.00- 11.00 Fates | eee on Tempatz Senin Kegiatan REBOISASI ACCI Auditorium 5 Agustus 2019 - BEM dan Forkon Temmat 12.00- 16.00 | Display UKM Universitas Airlangga Student Center’SC 07.30-08.00 | Presensi Kehadiran 30 menit Panitia Sela 08.00-08.10 | indonesia Raya dan Hymne Aitangga | _1Omenit BEM Fakultas Tempat: 6 Agustus 2019 (08,10-09.40 | Sejarah, Prestasi dan Proycksi Fakultas | 90 menit Pimpinan Fak/Tim 09.40-10.55 | Kegiaton Akademik Fakultas 75 menit ‘Wadek VTim: ‘Masing - Masing PKKMB- 10.55-12.20 | Kegiaian Kemahasiswaan Fakultas 90 menit Peserta Meba ‘Materi Fakultas: 12.20-13.20 60 menit ‘Homogen/ Fakultas 13.2015 | Falins Aksdemik & Kemahssiswaan | 75 menit Wadek 1VTim Masing- masing 14.35-15.05 | ISHO 30 menit Pani Hymne Airlangga 10 menit Panitia 1600 | Penutepan ‘Aloka Haniel Pukal | Kegatany/scara Aas Pelaksana ‘Tenpat 107.00-07.30 | Presensi Kehairan 30menit Fak abu 107,308.00 | Indonesia Raye dan Hymne Alstngea | 30 menit Falls ‘Tempat: agus 2019 | os.00-10.00 | Mater 120 ment Fak ta.00-12.00 | Mats 120 ment aku Maing Masing PRKMB, 12.00.1300 | Tshoma Omen Panta Peseta Mada, Mari ORMAWA | 15.004830 | Maes OI 90menit Fakulas| HomogenFaltas Pakatss ta30.41800 | ISHO 30menit Pantin Maing -masing 004630 | Mad V Omen Fakutas 1630-17.00_| Hymne Aina 30 menit Fokus V790__| Potang 07-00-0730 | Presensi Kebadiran 30menit Fakutas| Kamis (07.30.0800 | indonesia Raya din Hyenne Attangea | 30:menit Fokus ‘Tempats 8 Agustus2019 | os.00-10.00_| Mace V 120 menit Fokus 10.00-12.00_| Mazer VI 120 menit Fakulas Masing - Masing 1200300 | Tahoma omenit, Paniia PKKMB, 1001430 | Matea vit ‘0 ment Fakulas MaerionMawa [714301500 | 1SHO. 30 mene Panitia akuluas 15.00:1630_| Maten Vil 30 ment, Fakulas Peseta Maa 1630-17.00_| tiymne Ailangsa 30 menit Fokus Homopen/ Fakitas 17.00 | Palang Masing -masing (07.00.0730 | Presensi Kehaatian 30 menit Fak (073007.40 | tadonesiaRaya dan Hymne Ailangea | 10 ment Fak ‘Tempat: 07.40-09.00_| Mar IX 100 menit Fakutas 9.00-10.80_| Maer 100 meni Fakultas ‘Maing -Masing 1o.90-11.00_| Mari Xt - 100 meni Fakultas Jumat 11004310 | Tshoma Sholat Jum'at) 150 meni Pana 9 sgusus2019 | 13:10.1450_| Mater Xi 100 menit Faults 14504850 | ISHO 60 menit Pantin Peseta Maba 1550-1600_| Hymne Aitangga omen Fakltas Homogen! Fekulas 1600 Polane Musing -masing 18:00-13.00_| Avera ABE 300 ment BEM UNAIR Sabra, 10 Agustus Tempat: 219 Acara ABISEKA | 4309 | pulang ‘acc Salinay’Sesuai dengan aslinya Sekretaris Universitas, fa—te0 KOKO SRIMULY NIP 196602281990021001 Ditetapkan di Surabaya REKTOR, TTD MOHAMMAD NASIH NIP 19650806 199203 1002

You might also like