You are on page 1of 8
PEMERINTAH ACEH DINAS SOSIAL JALAN SULTAN ISKANDAR MUDA NO.49 TELP (0651) 44326, Fax. 44325 BANDA ACEH Tembusan: 1. Ditehiur PSPKKM. Kemensos RI 2. Kepala Bappeda Acch 3. InspekturInspektorat Acch 44. Kepala Badan Pengelolaan Kevangan Aceh 467.1/8559 Banda Aceh, 26 November 2021 Segera 1 (satu) berkas Seleksi Tenaga Kesejahteraan Sosial Yang Tethormat : Kecamatan (TKSK) Tahun 2021 —- Kepala Dinas Sosial Kabupaten/Kota se-Aceh di- ‘Tempat . Dalam rangka evaluasi dan optimalisasi kinerja Tenaga Kesejahteraan Sosial Kecamatan (TKSK) sebagai salah satu pilar-pilar kesejahterean sosial dilapangan yang mempunyai loyalitas dan Kompetensi tinggi, maka dengan berakhiraya ontrak kerja tahun anggaran 2021 Dinas Sosial Aceh akan melaksanakan kegiatan Seleksi Tenaga Kesejahteraan Sosial Kecamatan (TKSK) untuk seluruh Kabupaten/Kota se-Aceh. . Untuk maksud tersebut kami minta Saudara dapat mengirimkan 3 (tiga) orang Peserta calon TKSK pada setiap kecamatan (2 orang peserta baru dan 1 orang peserta TKSK lama yang sudah berakhir kontrak kerja tahun 2021). Seleksi TKSK pada sebuah Kecamatan akan dibatalkan apabila jumlah peserta kurang dari 3 (tiga) Orang, Adapun kecamatan yang tidak perlu mengirimkan peserta seleksi calon TKSK 2021 sebagaimana daftar terlampir. ._Kelengkapan administrasi peserta seleksi calon TKSK sudah kami terima selambat- lambatnya pada tanggal 10 Desember 2021, kegiatan ujian seleksi (uji kompetensi dan wawancara) akan dilaksanakan pada tanggal 13 sd 17 Desember 2021 bertempat di Kantor Dinas Sosial Aceh mulai pukul 8.30 WIB — hingga selesai (jadwal terlampir), nama-nama peserta seleksi TKSK dikirim ke Dinas Sosial Aceh. dengan pengantar Dinas Sosial Kabupaten/Kota masing-masing. Perlu kami informasikan panitia hanya menanggung 1 (satu) kali makan dan snack, sementara Transportasi dan Akomodasi ditanggung oleh masing-masing peserta Seleksi Calon TKSK. Untuk informasi lebih lanjut mengenai kegiatan tersebut dapat ‘menghubungi panitia Safwan No. HP/WA. 0811686519 dan Mustari No. HP/WA. 0852-6095-9581. 5, Demikian kami sampaikan, atas bantuan dan kerjasamanya diucapkan terima kasih. SPALA DINAS SOSIAL ACEI ‘Scanned with CamSeanner SELEKSI ‘TENAGA KESEJAHTERAAN SOSIAL KECAMATAN (TKSK) TAHUN 2021 PERSYARATAN UMUM DAN WAJIB 1. Warga Negara Indonesia; 2, Pendidikan minimal S-I /sederajat (Bagi calon TKSK yang pendaftar baru); 3. Pelamar minimal berumur 24 tahun dan maksimal 36 tahun bagi pendaftar baru, dan maksimal berumur 55 tahun bagi TKSK lama (terhitung 15 Desember 2021); 4. Sehat Jasmani dan Rohani; 5. Pelamar bukan PNS/TNI/POLRI dan atau Tenaga Kontrak lainnya; 6 Pelamar adalah pengurus PSM/Karang Taruna/Tagana atau terkait dengan Kesejahteraan Sosial dibuktikan dengan SK/Sertifikat dari Pejabat berwenang. 7. Memiliki Surat Izin Mengemudi (SIM) G; 8 Bersedia bekerja purna waktu (Full Time); 9. Bertempat tinggal di wilayah kecamatan didaftar (sesuai alamat tinggal/domisili saat ini); 10, Mampu menguasai komputer (Aplikasi Microsoft Office dan Internet), ‘TAHAPAN SELEKSI TKSK 1. Seleksi Administrasi; Seleksi Ujian Tertulis; Seleksi Wawancara; Seleksi Pengoperasi Komputer; Penetapan Calon TKSK; dan ay een Penguatan Kapasitas Dasar TKSK. a ‘Scanned with CamSeanner SYARAT - SYARAT PENERIMAAN TENAGA KESEJAHTERAAN SOSIAL KECAMATAN (TKSK) TAHUN 2021 9. NAaWwauN Surat permohonan dengan materai 6.000 yang ditujukan kepada Kepala Dinas Sosial Aceh; Pas Photo warna (latar merah) ukuran 3x 4 sebanyak 3 (tiga) lembar; Pendidikan minimal S-I /sederajat (Bagi calon TKSK yang daftar baru); Fotocopy KTP dan Kartu Keluarga; Fotocopy SIM C; Fotocopy ijazah terakhir yang telah dilegalisir; Sk/Sertifikat menjadi pengurus PSM/Karang Taruna/Tagana atau terkait dengan Kesejahteraan Sosial; Minimal berumur 24 tahun dan maksimal 36 tahun bagi pendaftar baru, dan maksimal berumur 55 tahun bagi TKSK lama; Surat pernyataan bukan PNS/TNI/POLRI dan atau Tenaga Kontrak lainnya; 10. Surat keterangan sehat yang dikeluarkan oleh puskesmas setempat; 11-Surat Keterangan Aktif sebagai TKSK dari Camat dan Dinas Sosial Kab/Kota bagi TKSK lama; 12. Surat Rekomendasi dari Dinas Sosial Kab/Kota bagi calon TKSK baru; 13.Bukti telah menyerahkan kenderaan dinas roda dua kepada Dinas Sosial Kab/Kota bagi ‘TKSK lama; 14. Bertempat tinggal di wilayah kecamatan didaftar (sesuai alamat tinggal/domisili saat ini) 15. Mampu menguasai komputer (Aplikasi Ms. Word, Excel, Power Point dan Internet). (0617 199311 1 001 ‘Scanned with CamSeanner DAFTAR LAMPIRAN KECAMATAN YANG TIDAK PERLU MENGIRIM PESERTA SELEKSI TENAGA KESEJAHTERAAN SOSIAL KECAMATAN, (TKSK) TAHUN 2021 KARKOTA KECAMATAN KETERANGAN, 1. | Kora Banda Aceh raves Koordinator TKSK Provinsi Acch 2) | rab siento Kee. Salang Pilar Teladan 2021 Kab. Aceh Selatan Kec. Kota Bahagia Pilar Teladan 2021 | Kab. Nagan Raya | Kec. Suka Makmue Pilar Teladan 2021 Kab. Aceh Tengah Kec. Jagong Jeget Pilar Teladan 2021 6. | Kab. Aceh Tenggara Kec, Babel Pilar Teladan 2021 7. | Kab. Aceh Utara Kee. Kuta Makar Dior Teladon 2021 8, | Kab, Acch Besar Kee. Derlam Pilar Teladan 2021 9. | Kab Aceh Timur Kec. rem Bayeum Pilar Teladan 2021 10, | Kab, Aceh Utara Kee. Merah Mali Pilar Teladon 2019 11, | Kab. Aceh Jaya eee Pilar Teladan 2019 12, | kab. tireun Kee. Kaala Pilar Teagan 2019 ‘Scanned with CamSeanner JADWAL PELAKSANAAN DAN JUMI HARI SENIN, TANGGAL 13 DESEMBER 2021 no | __xasurarunora amt T naan reste een enc a sora 9 [ar Onre aaa a MAR SCLASA,TANGGAL 14 ESEMRER 2021 wo | __eaourarennora Tom Taya sera 7 aaa | aang 2 pecvak a 2 [essa 3 [sone 2 fesowes [oe Tama sé [a omre I HARLRABU, TANGGALS DESEMBER 2621 rr no | __maourareunora | MERE Taumanreserra 7 [roe a > [sai 3 3 one + facmn rare ee Ta a 1Y_ WAR KAN, ANGGAL AG OHSEMAER 2004 Tama no | __masurarennora | OMAR Taumanreseara Fas Ie a cen even a 3 Jancia a 7 econ [as og = feaonncen tare 7 3 [atone \_ Han una, TANGGAL7 Ostmaen 2023 no | __easurarennora TMT aansenra 7 ea ria [emo 2 forse cas [Enaone > fatness =| one = Joneuen a ET Ta a CCT Tora a Scanned with CamScanner ‘Contoh Permohonan TKSK Lama Banda Aceh, 29 November 2021 Perihal : Permohonan Kepada Yth, Bapak Kepala Dinas Sosial Aceh di- Banda Aceh Dengan Hormat, Saya yang bertandatangan dibawah ini : Nama ‘Tempat/Tanggal Lahir Jenis kelamin Agama Pendidikan Terakhir Alamat No. Telp/HP. Email Tempst Tugas Tahun 2020 Dengan ini mengajukan permohonan kepada Bapak, agar sudi kiranya dapat berkenan menerima saya kembali menjadi Tenaga Kesejahteraan Sosial Kecamatan (TKSK) Tahun 2021, sebagai bahan kelengkapan administrasi, berikut ini turut saya lampirkan : 1, Foto copy SK terakhir sebagai TKSK; Foto copy Ijazah terakhir yang telah dilegalisir; Foto copy Kartu Tanda Penduduk dan Kartu Keluarga; Foto copy SIM C dan bukti pelunasan pajak kendaraan dinas yang dipakai tahun 2021; Pas photo terbaru warna (latar merah) ukuran 3x4 sebanyak 3 (tiga) lembai ‘Surat Keterangan Aktif sebagai TKSK dari Camat dan Dinas Sosial Kabupaten/Kota; ‘Surat keterangan sehat yang dikeluarkan oleh Dokter/Puskesmas setempat; Demikian surat permohonan ini saya buat, besar harapan saya untuk bisa bergabung kembali pada tahun 2022, Atas pethatian dan perkenan Bapak saya ucapkan terima kasih. Hormat Saya Materai 10.000 Scanned with CamScanner Contoh Permohonan TKSK Baru Banda Aceh, 29 November 2021 Perihal : Permohonan Kepada Yth, Bapak Kepala Dinas Sosial Aceh di a Banda Aceh Dengan Hormat, Saya yang bertandatangan dibawah ini : Nama ‘Tempat/Tanggal Lahir Jenis kelamin Agama Pendidikan Terakhir Alamat No. Telp/HP. Email Dengan ini mengajukan permohonan kepada Bapak, agar sudikiranya dapat berkenan ‘menerima saya menjadi Tenaga Kesejahteraan Sosial Kecamatan (TKSK) Tahun 2022, sebagai bahan kelengkapan administrasi, berikut ini rut saya lampirkan : 1. Foto copy Ijazah terakhir yang telah dilegalisir; .. Foto copy Kartu Tanda Penduduk dan Kartu Keluarga; . Foto copy SIM C; J. Pas photo terbaru warna (latar merah) ukuran 3x4 sebanyak 3 (tiga) lembar; . Surat Rekomendasi dari Dinas Sosial Kabupaten/Kota;, 2 a 4. 5. Surat pernyataan bukan PNS/TNI/POLRI dan atau Tenaga Kontrak lainnya; 6 7. Surat keterangan sehat yang dikeluarkan oleh Dokter/Puskesmas setempat; 8 ‘Sk/Sertifikat menjadi pengurus Pekerja Sosisal Masyarakat/Karang Taruna/Tagana atau terkait dengan Kesejahteraan Sosial; Demikian surat permohonan ini saya buat, besar harapan saya untuk bisa diterima sebagai ‘TKSK. Atas perhatian dan perkenan Bapak saya ucapkan terima kasih. Hormat Saya Materai 10,000 fT Scanned with ComScanner SURAT, Dengan Hormat, Saya yang bertandatangan dibawah ini: Nama ‘Tempat/Tanggal Lahir Jenis kelamin Agama Pendidikan Terakhir Alamat No. Telp/HP Email Dengan ini menyatakan dengan sesungguhnya bahwa saya bukan PNS/TNI/POLRI dan atau Tenaga Kontrak pada Instansi Pemerintah manapun. Demikian surat pernyataan ini saya buat tanpa ada paksaan dari pihak manapun dan apabila surat pernyataan ini tidak benar, maka saya bersedia menerima sanksi sesuai dengan peraturan yang berlaku. : 29 November 2021 Yang membuat pernyataan ~ Materai 10,000 E Scanned with CamScanner

You might also like