You are on page 1of 1

1.

Materi
a. Alat
Adapun alat-alat yang digunakan dalam praktikum ini ialah :
1) Kamera
2) Alat tulis
3) Tabel penilaian judging (Lembar kerja)
4) Pita ukur
b. Bahan
Adapun bahan-bahan yang digunakan dalam praktikum ini ialah:
1) Kambing
2. Metode
Adapun metode dalam praktikum ini ialah:
1) Menyiapkan peralatan untuk judging ternak
2) Menentukan ternak yang akan dilakukan judging
3) Melakukan judging terhadap tubuh ternak
4) Mencatat hasil judging
5) Melakukan dokumentasi setiap judging pada tubuh ternak
6) Mengidentifikasi hasil judging dan menilai dengan ketentuan BCS ternak yang ada.

You might also like