You are on page 1of 11
MENTER! PEKERJAAN UMUM DAN PERUMAHAN RAKYAT. REPUBLIK INDONESIA KEPUTUSAN MENTERI PEKERJAAN UMUM DAN PERUMAHAN RAKYAT NOMOR: 1983 /KPTS/M/2020 TENTANG NAMA JABATAN, KELAS JABATAN, DAN BESARAN TUNJANGAN KINERJA PEGAWAI DI KEMENTERIAN PEKERJAAN UMUM DAN PERUMAHAN RAKYAT. MENTERI PEKERJAAN UMUM DAN PERUMAHAN RAKYAT, Menimbang a. bahwa dengan ditetapkannya Peraturan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Nomor 13 Tahun 2020 tentang Organisasi dan Tata Kerja Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat dan Peraturan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Nomor 16 Tahun 2020 tentang Organisasi dan Tata Kerja Unit Pelaksana Teknis di Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat, perlu dilakukan penyesuaian dan penetapan nama jabatan, kelas jabatan, dan besaran tunjangan kinerja pegawai; bahwa berdasarkan Pasal 10 ayat (8) Peraturan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Nomor 04/PRT/M/2016__ tentang Pedoman Pelaksanaan Pemberian Tunjangan Kinerja Bagi Pegawai di Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Mengingat a Nomor 26/PRT/M/2018 tentang Perubahan atas Peraturan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Nomor 04/PRT/M/2016 tentang Pedoman Pelaksanaan Pemberian Tunjangan Kinerja Bagi Pegawai di Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat, perubahan Nama Jabatan, Kelas Jabatan, dan Besaran Tunjangan Kinerja Pegawai di Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat ditetapkan dengan Keputusan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat; bahwa berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud dalam huruf a dan huruf b, perlu menetapkan Keputusan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat tentang Nama Jabatan, Kelas Jabatan, dan Besaran Tunjangan Kinerja Pegawai di Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat; Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2014 tentang Aparatur Sipil Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 6, Tambahan Lembaran Negara __ Republik Indonesia Nomor 5494); Peraturan Pemerintah Nomor 9 Tahun 2003 tentang Wewenang Pengangkatan, Pemindahan, dan Pemberhentian Pegawai Negeri Sipil (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2003 Nomor 15, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4263) sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Pemerintah Nomor 63 Tahun 2009 tentang Perubahan Atas Peraturan Pemerintah 9 Tahun 2003 tentang Wewenang Pengangkatan, Pemindahan, dan Pemberhentian Pegawai Negeri Sipil (Lkembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 164); Peraturan Presiden Nomor 81 Tahun 2010 tentang Grand Design Reformasi Birokrasi 2010-2025; Peraturan Presiden Nomor 125 Tahun 2018 tentang Tunjangan Kinerja Pegawai di Lingkungan Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2020 Nomor 40); Peraturan Presiden Nomor 27 Tahun 2020 tentang Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2020 Nomor 40); Keputusan Presiden Nomor 113/P Tahun 2019 tentang Pembentukan Kementerian Negara dan Pengangkatan Menteri NegaraKabinet Indonesia Maju Periode Tahun 2019-2024; Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 11 Tahun 2015 tentang Road Map Reformasi Birokrasi 2015-2019 (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 985); Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 41 tahun 2018 tentang Nomenklatur Jabatan Pelaksana Bagi Pegawai Negeri Sipil di Lingkungan Instansi Pemerintah (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 1273); 10. 11. Peraturan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Nomor 04/PRT/M/2016 tentang Pedoman Pelaksanaan Pemberian ‘Tunjangan Kinerja Bagi Pegawai di Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2016 Nomor 225) sebagaimana telah diubah dengan Peraturan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Nomor 26/PRT/M/2018 tentang Perubahan atas Peraturan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Nomor 04/PRT/M/2016 tentang Pedoman Pelaksanaan Pemberian Tunjangan Kinerja Bagi Pegawai di Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2018 Nomor 1580); Peraturan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Nomor 13 Tahun 2020 tentang Organisasi dan Tata Kerja Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2020 Nomor 473); Peraturan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Nomor 16 Tahun 2020 tentang Organisasi dan Tata Kerja Unit Pelaksana Teknis di Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2020 Nomor 554); Menetapkan : KESATU. KEDUA KETIGA MEMUTUSKAN: KEPUTUSAN MENTERI PEKERJAAN UMUM DAN PERUMAHAN RAKYAT TENTANG NAMA JABATAN, KELAS JABATAN, DAN BESARAN TUNJANGAN KINERJAPEGAWAI DI KEMENTERIAN PEKERJAAN UMUM DAN PERUMAHANRAKYAT. Menetapkan Nama Jabatan, Kelas Jabatan, dan Besaran Tunjangan — Kinerja_— Pegawaidi Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat sebagaimana tercantum dalam Lampiran yang merupakan bagian tidak terpisahkan dari Keputusan Menteriini. Nama Jabatan, Kelas Jabatan, dan Besaran Tunjangan Kinerja Pegawai —_ sebagaimana dimaksud pada diktum KESATU mulai berlaku pada tanggal 1 Juli 2020. Pada saat Keputusan Menteri ini mulai berlaku, Keputusan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan RakyatNomor —_ 984/KPTS/M/2018 tentang Penetapan Nama Jabatan, Kelas Jabatan, dan Besaran Tunjangan Kinerja Pegawai di Lingkungan Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat, sebagaimana telah diubah dengan Keputusan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Nomor 1061/KPTS/M/2019 tentang Perubahan Atas Keputusan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Nomor 984/KPTS/M/2018 tentang Penetapan Nama ™~ Kinerja Pegawai di Lingkungan Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat dicabut dan dinyatakan tidak berlaku. KEEMPAT : Keputusan Menteri ini mulai berlaku pada tanggal ditetapkan. Tembusan disampaikan kepada Yth.: 1. Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi; 2. Menteri Keuangan; 3. Direktur Jenderal Perbendaharaan Kementerian Keuangan; dan 4. Para Pejabat Pimpinan Tinggi Madya di lingkungan Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat. Ditetapkan di Jakarta pada tanggal 19 Juni 2020 aa MENTERI PEKERJAAN UMUM DAN 2 ys PERDSWAHAN RAKYAT, LAMPIRAN KEPUTUSAN MENTERI PEKERJAAN UMUM. DAN PERUMAHAN RAKYAT NOMOR} gg 3 /KPTS/M/2020 ‘TENTANG NAMA JABATAN, KELAS JABATAN, DAN BESARAN TUNJANGAN KINERJA PEGAWAI DI KEMENTERIAN PEKERJAAN UMUM DAN PERUMAHAN RAKYAT NO NAMA JABATAN, KELAS JABATAN BESARAN ‘CTUNJANGAN KINERJA (Rp.) JABATAN STRUKTURAL ‘A MENTERI “49,860,000 B_WAKIL MENTERI '44.874.000 (C_JABATAN PIMPINAN TINGGI MADYA 1 Sekcretaris Jenderal / Inspektur Jenderal '33.240.000 Direktur Jenderal 7 '32.095.067 31,393.33 2 ‘3 Kepala Badan ‘4 Staf Ahli Menteri PUPR 16 27.577.500 D__JABATAN PIMPINAN TINGGI PRATAMA ‘Sekretaris Direktorat Jenderal ‘Kepala Biro Inspelctur Direkctur Politelenile PU 19.280.000 Direketur Kepala Pusat di Direktorat Jenderal/Sekretariat Jenderal 15 18.239.318 1 2 3 + '5__Sekretaris Inspektorat Jenderal 6 7 8 Sekretaris Badan 9 17.64.2085, ‘Kepala Pusat di Badan 10 Sekretaris Lembaga Non Strultural 17.390.341 11 Kepala Balai Besar 12 Wakil Direktur Politelenile PU 14 17,064,000 13 Sekretaris Dewan Pengurus KORPRI 15.26.0483 E_JABATAN ADMINISTRATOR ‘Kepala Balai Wilayah Sungai Kepala Balai Pelaksanaan Jalan Nasional Kepala Balai Teknik Bendungan Kepala Sub Direktorat Kepala Bagian Unit Organik Kepala Bidang Unit Organik slorerl» fools] — Kepala Balai Kelas I: a. Balai Prasarana Permukiman . Balai Pelaksana Pemilihan Jasa Konstruksi ¢. Balai Pelaksana Penyediaan Perumahan 13 10.936.000 Kepala Bagian Politeknike PU Kepala Balai Bloloo Kepala Balai Kelas 1 @. Balai Prasarana Permukiman . Balai Pelaksana Pemnilihan Jasa Konstruksi c. Balai Pelaksana Penyediaan Perumahan 12 9.896.000 11 Kepala Bidang Unit Pelakeana Teknis/ Balai Besar 12 Kepala Bagian Unit Pelaksana Teknis/ Balai Besar 13 Kepala Bagian Setwan KORPRI wl 8.787.600 F_JABATAN PENGAWAS, ‘Kepala Scksi Unit Organike ‘Kepala Sub Bagian Unit Organike Kepala Sub Bidang Unit Organik Kepala Loka Kepala Seksi Unit Pelakeana Teknis saforfen] seo fio Kepala Subbagian Unit Pelaksana Tek Kepala Subbagian Politeknik 5.079.200 erg BESARAN NO NAMA JABATAN JABATAN | TUNJANGAN KINERJA (Rp.) Ti_| JABATAN FUNGSIONAL ‘A BIDANG PEKERJAAN UMUM DAN PERUMAHAN RAKYAT 1 Teknik Pengairan S13 2 Teknik Jalan dan Jembatan 5-13 ‘3 Teknik Tata Bangunan dan Perumahan 5-13 ‘4 Teknik Penyehatan Lingkungan 5-13 S__Penata Ruang 5-13 6 Pembina Jasa Konstrukel 8-14 B_BIDANG LAINNYA 7 Widyaiswara S13 & Auditor 6-13 ‘9 Peneliti 8-13 10 Perekayasa ‘3-13 11 Perencana 8-13 12 Dokter 329 13 Teknisi Litkayasa 5-8 14 Pengendali Dampak Lingkangan Sir 15_Instraktur 6-11 16 Pranata Humas 6-11 17_Pustakawan 6-11 18 Analis Kepegawaian 8-11 19 Auditor Kepegawaian 8-1 20 Perancang Peraturan Per-UU-an 8-11 21 Pranata Komputer 6-11 ‘22 Surveyor Pemetaan 6-1 23 Arsiparis o- 24 Dokter Gigi 5 25 Pranata Laboratorium Keechatan 26 Perawat Gigi 27 Perawat 28 Bidan 29” Radiografer ‘30 Apoteker ‘31 Pengelola Pengadaan Barang/Jasa '32 Dosen '33_Anali 34 ‘35 Analis Pengelolaan Keuangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara ‘36 Pranata Keuangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara ‘37 Penata Laksana Barang ‘38 Asessor Sumber Daya Manuela Aparatar 39 “Analis Sumber Daya Manusia Aparatur ‘40 Pranata Sumber Daya Manusia Aparatur “41 Analis Kebjjakan 42 Pengembang Teknologi Pembelajaran 43 Statistisi 22] | cx fen on} oo " 2 | ceo cco |o| |= S lox|20|c2]on} a} 2 |o0fc0|.0| | eo|5]5|e0| 0 >|] je] *KELAS JABATAN FUNGSTONAL Pejabat Fungsional Ahli Utama ‘Pejabat Fungsional Ahli Madya Pejabat Fungsional Ahli Muda Pejabat Fungsional Ahi Pertama Pejabat Fungsional Penyelia Pejabat Fungsional Mahir ‘Pejabat Fungsional Terampil Pejabat Fungsional Pemula 10,936,000 ‘8.757.600 5.079.200 4.995.150 3.915.950 ‘3.510.400, 3.134.250 o2]-3] fen} [coro] lala} @ folelss BESARAN TUNJANGAN KINERJA (Rp.) KELAS NAMA JABATAN JABATAN *KELAS JABATAN FUNGSIONAL PEMBINA JASA KONSTRUKSI DAN ANALIS KEBIJAKAN 1_ Pejabat Fungsional Abii Utama 14 15,262,042, 2 Pejabat Fungsional Ahli Madya 12 ‘9.896.000, ‘3 Pejabat Fungsional Ahli Muda 10 5.979.200 4 Pejabat Fungsional Ahli Pertama 8 4.595.150, SKELAS JABATAN FUNGSIONAL ANALIS PENGELOLAAN KEUANGAN APBN 1_Pejabat Fungsional Ahli Madya 12 ‘9.896.000 ‘2 Pejabat Fungsional Ahli Muda 10. 5.979.200, ‘3 Pejabat Fungsional Ahli Pertama 8 4.595.150, *KELAS JABATAN FUNGSIONAL PRANATA KEUANGAN APBN 1 Pejabat Fungsional Penyelia 3 5.079.200 ‘2 Pejabat Fungsional Mahir 3 4.595.150, ung ‘3 Pejabat Fungsional Terampil 7 3.915.950 *KELAS JABATAN FUNGSIONAL DOSEN 1 Guru Besar is 19.280.000 2 Lektor Kepala 13, 0.936.000. 3 _Lektor 1 8.757.600, 4 Asisten Ahi 9 5.079.200 *KELAS JABATAN FUNGSIONAL YANG DIBERIKAN TUGAS MANAJERIAL 1 Pejabat Fungsional Ahli Madya yang ditunjuk sebagai Koordinator : ‘a. Penyetaraan dari jabatan Kepala Balal Wilayah Sungai, Kepala Balai Pelaksanaan Jalan Nasional, Kepala Balai Bendungan, Kepala Sub Direktorat, Kepala Bagian Unit 13 1.936.000 Organik, Kepala Bidang Unit Organik, dan Kepala Balai Kelas 1 ’. Penyetaraan dari jabatan Kepala Bagian Politeknik PU, Kepala Balai, dan Kepala Balai Kelas Il 2 eae @ Penyetaraan dari jabatan Kepala Bidang Unit Pelakeana Teknis/Belai Besar dan Kepala Bagian Unit Pelaksana rt 8.787.600 ‘Teknis/ Balai Besar 2 _ Relabat Fungsional Ahli Mada yang ditanjuk sebagai Sab a 5.079.200 (JABATAN PELAKSANA ‘A JABATAN UTAMA ‘Analis Investasi Pemerintah ‘Analis Jalan Jembatan. ‘Analis Strategi Pembiayaan Analis Survei, Penguicuran, dan Pemetaan ‘Analis Perumahan ‘Analis Sistem Jaringan Jalan Jembatan Penelaah Bangunan Gedung dan Permukiman ‘Analis Pengembangan Infrastruktur fo] 3forfen] sco fro} | ‘Penelaah Laik Fungsi Prasarana Fisilc 10 Penclaah Pengelolaan Leger Jalan 7 3.915.950 11 Analis Penjamin Mutu. 12” Penelaah Mutu Konstraks! 13 Analis Pemberdayaan Masyarakat 14 Pengelola Pengadaan Tanah 15 “Analis Pengelolaan Sumber Daya Air 16 Analis Pengembangan Kompetensi 17 “Penelaah Penyehatan Lingkungan Permukiman 18 Pengamat Operasi dan Pemeliharaan Sumber Daya A Daya 19 “Penyusun Norma, Standar, Prosedur dan Kriteria 20 Penata Bangunan Gedung den Permukiman é 3.510.400 No NAMA JABATAN KELAS JABATAN BESARAN TUNJANGAN KINERJA (Rp) ai Pengelola Pemberdayaan Masyarakat 22 Pengelola Sumber Daya Air’ 23. Penata Penyehatan Linglcungan Permukiman 24 Pengelola Pemeliharaan Laboratorium 3.810.400 25 ‘Operator Alat Berat 26. ‘Teknisi Pengelolaan Sumber Daya Air 27 Petugas Operasi dan Pemeliharaan 3.134.250 B_ JABATAN PENUNJANG. 28 ‘Ajudan 29 ‘Analis Pengembangan Karir 30 ‘Analis Kompetensi 31 ‘Analis Kinerja 32 ‘Analis Organisasi 33. Analis Tata Lakeana 34 ‘Analis Perencanaan 35. ‘Analis Sistem Informasi 36. Analis Statistik 37 Analis Teknik dan Materi 38 ‘Analis Advokasi Hukcum_ 39 ‘Analis Barang Milik Negara 40. ‘Analis Sumber Daya Manusia Aparatar 41 ‘Analis Kerja Sama ‘Analis Keuangan ‘Analis Humas Penelaah Kebjjakan Pengadaan Barang dan Jasa ‘Analis Peraturan Perundang-Undangan dan Rancangan Peraturan Perundang-Undangan ‘Analis Publikasi Pengelola Tata Naskah ‘Analis Monitoring, Bvaluasi dan Pelaporan ‘Penyusun Naskah Rapat Pimpinan Penyusun Rencana Kegiatan dan Anggaran Pengawas Jaringan Utiitas ‘Tekmnisi Sarana dan Prasarana ‘Analis Pelaksana Akademik dan Kemahasiowaan 3.915.950 Juru Operasi dan Pemeliharaan Sumber Daya Air Pengelola Administrasi Tempat Uji Kompetensi Pengelola Asrama Pengelola Bahan Pustaka Pengelola Barang Milik Negara Pranata Dillat, ‘Pengelola Kepegawaian Pengelola Keuangan “Analis Protokol Pengelola Dokumentasi Pengelola Data Pengelola Monitoring dan Bvaluasi Pengelola Anggaran Penyusun Bahan Informasi dan Publikasi Sekretaris Pengelola Bahan Akademie dan Pengajaran 3.510.400 Teknisi Mesin Pengelola Rumah Tang Pengadministrasi Umum ‘Pengadministrasi Keuangan Pengelola Sarana dan Prasarana Kantor Penilik Jalan Penjaga Asrama 3.134.250 BESARAN eas | xo NAMA JABATAN TUNJANGAN JABATAN | KINERJA (Rp) = Komandan Fergas Reamanan See 4 2:985.000 ‘esse _Pengsiola Obat dan Aat-Alat Kesehatan Sse Pengemuat S81 Petugas Keamanan_ as aoe Sag Prat Bast i TSSTBD 17 SARRTAN TAINNYA ESTER DAN TANNA] STAF KHUSUS, TENAGA AVLI DAN STRATEOIS TANNVA SS Siar kosas enter To] “97577300 SS enagh Ai Menten - 3] 1o836:000 oe Secures PHU 3 S075 200 TRGATAN RISATRERAW SS Kepala Setuan Kerja Wand ir 757.600 SS Pejabat Penbuat Komitmen Nani 3 5.075.200 SSS Pejabat Peng SP SS Petaksana Teenie 7 3.915.950 we Bendahara Penata Teka n Ts10900 Petgns Tek S34 250 RG Calon Dosen pers caiegan sales CPNS Golonsan T51OA00 7SISWR ss tn east —— 7 TOILED caryasiowa Ahi Madya dan Sarjana 5 3310-400 **) Untuk Jabatan Pelaksana Penunjang seperti Penelaah Keuangan, Penata Keuangan, Penelaah BMN, Penata BMN, Pengadministrasi Umum, dan lainnya dapat digunakan juga pada Jabaian Kesatkeran,

You might also like