You are on page 1of 6
KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA KANTOR WILAYAH KEMENTERIAN AGAMA PROVINSI JAMBI Jalan Ahmad Yani Nomor 13 Telanaipura 36122 - Telp. (0741 ) 60849 Fax (0741) 68808 Email: kenwillambi@kemenaa.go.id Website: htip/jambi.kemenag,go.id PENGUMUMAN Nomor: 236 /Kw.05.2/2/Kp.07 6/05/2018 TENTANG ASESMEN PEMETAAN DAN PENGISIAN PROFIL CALON PENGAWAS MADRASAH DAN KEPALA MADRASAH DI LINGKUNGAN KANTOR WILAYAH KEMENTERIAN AGAMA, PROVINSI JAMBI TAHUN 2018 Sesuai amanat Peraturan Menteri Agama Nomor 2 Tahun 2012 tentang Pengawas Madrasah dan Pengawas Pendidikan Agama Islam pada Sekolah dan Peraturan Menteri ‘Agama Nomor 58 Tahun 2017 tentang Kepala Madrasah serta Keputusan Menteri Agama Nomor 207 Tahun 2013 tentang Pedoman Palaksanaan Asesmen Kompetensi bagi Pegawai Negeri Sipil dilingkungan Kementerian Agama beserta Surat Edaran Sekretaris Jenderal Kementerian Agama Nomor 8347/SJ/11/2016 tentang Pengisian Jabatan Administrasi dan Pengangkatan Pengawas Madrasah dan Kepala Madrasah pada Kementerian Agama, maka untuk memetakan dan mengisi kekosongan pengawas madrasah dan kepala madrasah di lingkungan Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Jambi, akan menyelenggarakan asesmen pemetaan dan pengisian calon kepala madrasah tersebut dengan ketentuan sebagai berikut A. Ketentuan Umum Jabatan yang akan diisi adalah pengisian tugas sebagai berikut: 1. Kepala madrasah ibtidaiyah negeri yang berasal dari guru PNS pada madrasah ibtidaiyah negeri di lingkungan Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Jambi 2. Kepala madrasah tsanawiyah negeri yang berasal dari guru PNS pada madrasah tsanawiyah negeri di lingkungan Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Jambi 3. Kepala madrasah aliyah negeri yang berasal dari guru PNS pada madrasah aliyah negeri di lingkungan Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Jambi 4. Pengawas madrasah berasal dari Guru PNS yang bertugas pada RA, MI, MTs dan/atau MA di lingkungan Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Jambi B. Persyaratan 4. Kepala Madrasah Persyaratan administratif berdasarkan Pasal 6 ayat (1) PMA No. 58 Tahun 2017, terdiri ari @. Beragama Islam; b. Berstatus Guru Pengawai Negeri Sipil di Lingkungan Kanwil Kementerian Agama Provinsi Jambi ¢. Memiliki kemampuan baca tulis al Qur'an; 4. Memiliki kualifikasi akademik paling rendah Sarjana (S1) atau Diploma empat (D-IV) kependidikan atau non-kependidikan perguruan tinggi yang terakreditasi; €. Berusia paling tinggi 54 (lima puluh empal) tahun, 4. Sehat jasmani dan rohani berdasarkan surat keterangan dari dokter pemerintah; Panitia Seleksi/Asesmen Pemetaan Pengisian Profil Calon Pengawas dan Kepala Madrasah_Pag 1 KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA KANTOR WILAYAH KEMENTERIAN AGAMA PROVINSI JAMBI Jalan Ahmad Yani Nomor 13 Telanaipura 36122 ~ Telp. (0741 ) 60849 Fax (0741) 68808 ‘Email : kanwiljambi@kemenag.go id Website: htip/jambi kemenag.go.id 9. Tidak sedang menjalani hukuman disiplin tingkat sedang dan/atau berat sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan; h, Memiliki sertifikat pendidik; i, Memiliki pengalaman mengajar paling singkat 9 (sembilan) tahun di madrasah menurut jenis dan jenjang Madrasah masing-masing; Memiliki golongan ruang paling rendah Ill/c bagi Guru PNS; ‘Memiliki nilai prestasi kerja paling rendah baik dalam 2 (dua) tahun terakhir, Belum pernah mengikuti Asesmen (Uji Kompetensi) yang sama sebelumnya; Menandatangani Daftar Riwayat Hidup (DRH) sesuai dengan format terlampir; acre 2. Pengawas Madrasah Persyaratan administratif berdasarkan Pasal 6 Peraturan Menteri Agama RI Nomor 2 Tahun 2012, terdir dar: a. Beragama Islam; b. Berstatus Guru Pengawai Negeri Sipil di Lingkungan Kenwil Kementerian Agama Provinsi Jambi ©. Memiliki kemampuan baca tulis ai Qur'an; 4d. Memiliki kualifikasi akademik paling rendah Sarjana (S1) atau Diploma empat (D-IV) kependidikan atau non-kependidikan perguruan tinggi yang terakreditasi; e. Berstatus sebagai guru bersertifikat pendidik pada madrasah Memiliki pengalaman mengajar paling sedikit @ (delapan) tahun sebagai guru madrasah Momiliki pangkat minimum Penata, golongan ruang Iil/c; Berusia paling tinggi 54 (ima puluh empat) tahun; Sehat jasmani dan rohani berdasarkan surat keterangan dari dokter pemerintah; Tidak sedang menjalani hukuman disiplin tingkat sedang dan/atau berat sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan; k. Memiliki nilai prestasi kerja paling rendah baik dalam 2 (dua) tahun terakhir; |. Menandatangani Daftar Riwayat Hidup (DRH) sesual dengan format terlampir, C. Tata Cara Pendaftaran 1. Pendaftaran asesmen pemetaan dan promosi jabatan calon pengawas madrasah dan kepala madrasah dari tanggal 28 Mei s.d. 5 Juni 2018 (jam kerja) yang diumumkan secara online melalui website Kanwil Kementerian Agama Provinsi Jambi dengan alamat ite://iambi.kemenea go id dengan melampirkan kelengkapan persyaraian lamaran sebagai berikut ‘a. Photo Copy Kartu Tanda Penduduk (KTP); b. Surat Lamaran ditujukan kepada Kepela Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Jambi Up. Panitia Soloksi Ascsmen Pemetaan dan Pengisian Profit Calon Pengawas Madrasah dan Kepala Madrasah (sesuai dengan jenis jabatan yang dilamar); ©. Daftar Riwayat Hidup. . Pas foto terbaru ukuran 3x4 sebanyak 4 lembar. @. Fotocopy SK CPNS dan SK PNS yang telah dilegalisasi SelekaiAsesmen Perietaan Pengiian Profi Calon Pengawas dan Kepala Madrasah Pag 2 KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA KANTOR WILAYAH KEMENTERIAN AGAMA PROVINSI JAMBI Jalan Ahmad Yani Nomor 13 Telanaipura 36122 ~ Telp. (0741 ) 60849 Fax (0741) 68808 ‘Email: kanwiljambig@kemenag.go.id Website: htip/jambi kemenag.go.id Fotocopy SK Pangkat dari awal hingga akhir yang telah dilegalisasi Fotocopy ijazah pendidikan tertinggi yang telah dilegalisas Fotocopy Sertikat Pendidik yang telah dilegalisasi Fotocopy bukti kepemilikan NUPTK. Fotocopy Penilaian Kinerja dua tahun terakbir. ‘Surat keterangan melaksanakan tugas mengajar dari kepala madrasah. Rekomendasi dari Kepala Kantor Kementerian Agama Kabupaten/Kota m. Surat Keterangan dokter dari pemerinteh asli, terdiri dari Surat Keterangan Sehat Jasmani dari puskesmas atau RSU; Surat Keterangan Sehat Rohani/Kejiwaan dari Rumas Sakit Jiwa 1. Mengajukan surat lamaran diajuken kepada Kepala Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Jambi d.a, Panitia Seleksi Asesmen Pemetaan Pengisian Profil Calon Pengawas Madrasah dan Kepala Madrasah pada Bidang Pendidikan Madrasah ditandatangani oleh elamar dengan menyebutkan jenis jabatan yang dilamar. +e 2. Seluruh persyaratan tersebut dibuat dalam rangkap 2 (dua) dan menuliskan Nama, NIP, Jabatan dan Tempat Tugas pada Map Tulang biasa: a. Pengawas Madrasah Map berwarna Hijau b. Kepala Madrasah : Map berwama Merah 3. Permohonan dan berkas dimasukkan ke dalam amplop tertutup dan dikirim ke alamat Panitia Seleksi Asesmen Pemetaan dan Pengisian Profil Calon Pengawas Madrasah dan Kepala Madrasah pada Bidang Pendidikan Madrasah Kantor Wilayah Kementerian Agama Provinsi Jambi d.a, Jin. A. Yani No. 13 Telanaipura Jambi, 36122 4, Berkas dikirm via PT. POS INDONESIA JAMBI atau JASA PENGIRIMAN LAINNYA dan tertanda stempel pos atau jasa pengiriman lainnya tanggal 5 Juni 2018, sebagaimana contoh berikut: PANITIA SELEKS! ASESMEN PEMETAAN DAN PENGISIAN PROFIL CALON KEPALA MADRASAH DI LINGKUNGAN KANTOR WILAYAH KEMENTERIAN AGAMA PROVINS! JAMBI d.a. BIDANG PENDIDIKAN MADRASAH KANTOR WILAYAH KEMENTERIAN AGAMA PROVINSI JAMBI Jalan Ahmad Yani Nomor 13 Telanaipura 36122 - Telepon (0741) 60849 Fax (0741) 68808 ‘Website htp/iambi kemenag.qo id Email: kanwilambigkemenag.qo id Panitia Seleksi/Asesmen Pemetaan Pengisian Profil Calon Pengawas dan Kepala Madrasah_Pag 9 KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA KANTOR WILAYAH KEMENTERIAN AGAMA PROVINSI JAMBI Jalan Ahmad Yani Nomor 13 Telanaipura 36122 ~ Telp. (0741 ) 60849 Fax (0741) 68808 Email: kanwillambi@2kemenag.go.id Website: hitpijambi.kemenag.go.id en od D. Tahapan Seleksi » 1. | Pengumuman dan Pendaftaran 28 Mei s.d 05 Juni 2018 2. | Seleksi Administrasi 06 8.4, 07 Juni 2018 3 | Pengumuman hasil Seleksi Administrasi 08 Juni 2078 [4 | Pra Meeting Asesmen 28 Juni 2018 [5 [Pelaksanaan asesmen kompetensi: 29 Juni sd. 01 Juli 2018 | |a. Tes Tertulis (Psikotes) | |b. Wawancara Berbasis Kompstensi c. Wawancara (Teknis dan Praktek) ‘aaa’ gw Beata erat E. Ketentuan Lain-lain 1. Dokumen/berkes administasi pelamer yang akan diproses oleh panitia, adaieh berkasidokumen yang lengkap sesuai ketentuan yang dipersyaratkan dan telah diterima Panitia seleksi paling lambat tanggal 05 Juni 2018 pukul 16.00 WIB; 2. Seluruh berkasidokumen administrasi pelamar yang sudah diserahkan panitia seleksi, menjadi hak milik panitia dan tidak dapat diminta kembali Dalam seleks' ini, tidak cikenakan biaya ataupun pungutan dalam bentuk epapun; Panitia seleksi tidak menyediakan transportasi dan akomodasi peserta; 5. Keputusan Panitia Seleksi Asesmen Pemetaan dan Pengisian Profil Calon Pengawas Madrasah dan Kepala Madrasah pada Kanwil Kementerian Agama Provinsi Jambi bersifat final dan mutlak tidak dapat digangguguget, 6. Apabila dikemudian hari diketahui pelamar memberikan data atau keterangan tidak benaripaisu, maka panitia seleksi berhak membatalkan, ae Tembusan ‘ 4. Sekretaris Jenderal Kementerian Agama RI 2. Inspektorat Jenderal Kementerian Agama RI 3. Direktorat Jenderal Pendidikan Islam Kementerian Agama RI Panitia Seleksi/Asesmen Pemetaan Pengisian Profil Calon Pengawas dan Kepala Madrasah_Pag 4 KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA KANTOR WILAYAH KEMENTERIAN AGAMA PROVINSI JAMBI alan Ahmad Yani Nomor 19 Telanaipura 36122 —Telp. (0741 ) 60849 Fax (0741) 68808, Email: kanwilambiGekemenag go id Website: hitpljambi kemenag.goid CONTOH PERMOHONAN 5 HAL: PERMOHONAN, MEI 2018 KEPADA YTH. KEPALA KANTOR WILAYAH KEMENTERIAN AGAMA, PROVINS! JAMBI Up. PANITIA SELEKS! ASESMEN PEMETAAN CALON KEPALA MADRASAH DI LINGKUNGAN KANWIL KEMENTERIAN AGAMA PROVINS! JAME! DENGAN HORMAT, ‘SAYA YANG BERTANDA TANGAN DI BAWAH INI: NAMA ABDULLAH NIP 197903212002041003 PANGKATIGOL : PENATA (lic) JABATAN GURU MUDA SATKER MTSN KOTA JAMBI ALAMAT DENGAN INI MENGAJUKAN PERMOHONAN UNTUK MENGIKUTI ASESMEN PEMETAAN CALON (PILIH_ PENGAWAS MADRASAH/KEPALA MADRASAH) DAN PENGISIAN PROFIL (PILIH PENGAWAS. MADRASAH/KEPALA MADRASAH) DI LINGKUNGAN KANTOR WILAYAH KEMENTERIAN AGAMA PROVINS! JAMBI PADA FORMASI CALON (PILIH PENGAWAS MADRASAH/KEPALA MADRASAH TSANAIWIYAH NEGERI (MTsN)). BERSAMA INI, KAMI LAMPIRKAN PERSYARATAN-PERSYARATAN SEBAGAI BERIKUT: FOTO COPY KARTU TANDA PENDUDUK, DAFTAR RIWAYAT HIDUP; PAS FOTO TERBARU 3 X 4 SEBANVAK 4 LEMBAR; FOTO COPY SK CPNS DAN SK PNS DILEGALISIR; FOTO COPY SK PANGKAT AWAL HINGGA TERAKHIR DILEGALISIR: FOTO COPY JAZAH TERAKHIR; FOTO COPY SERTIFIKAT PENDIDIK; FOTO COPY BUKT! KEPEMILIKAN NUPTK; FOTO COPY PENILAIAN KINERJA DUA TAHUN TERAKHIR: ‘SURAT REKOMENDAS! DARI KEPALA KANTOR KEMENTERIAN AGAMA KAB/KOTA......- ‘SURAT KETERANGAN JASMANI DAN ROHANI DEMIKIAN, ATAS PERKENANNYA DIUCAPKAN TERIMA KASIH, HORMAT SAYA, ABDULLAH Panitia Seleksi/Asesmen Pemetaan Pengisian Profil Calon Pengawas dan Kepala Madrasah Pag 5 KEMENTERIAN AGAMA REPUBLIK INDONESIA KANTOR WILAYAH KEMENTERIAN AGAMA PROVINSI JAMBI Jalan Ahmad Yani Nomor 13 Telanaipura 36122 - Telp. (0741 ) 60849 Fax (0741) 68808 Email: kenviambi@kemenag.co id Website :hitp/jambi kemenag.go.id CONTOH DRH DAFTAR RIWAYAT HIDUP : KEMENTERIAN AGAMA Tempat, Tanggal Lahi Riwayat Pendidikan No| — Tingkat Nama Sekolah | Fakuttas | Jurusan | T@7U") tempat z 2. 3. | l I Riwayat Kepangkatan ; Gol | Tr | Gaj No} Jenis sk Pangkat fang | _ Nomor sk S| noes =+ pase | flan - iss 2. 3. Riwayat Jabatan r 7 7 7 No Jabatan wT | GolRuang Surat Keputusan 7. | 2 a | | 3. Riwayat Kediktatan : Jumiah No denis Dik Tahun | Juma Penyelenggara i 2. [ Se ices [ i | 2018 Panitia Seleksi/Asesmen Pemetaan Pengisian Profil Calon Pengawas dan Kepala Madrasal

You might also like