You are on page 1of 7
= =} RANGKUMAN Sejalan dengan beberapa pendapat tentang apakah apresiasi sastra itu, dapatlah dirumuskan pengertian apresiasi sastra anak sebagai berikut Apresiasi sastra anak adalah: 1. sikap menghargai sastra anak berdasarkan pengertian tepat tentang inya; 2. pemahaman, penghargaan, dan penilaian yang positif terhadap karya sastra anak; 3. penghargaan terhadap karya sastra anak yang didasarkan pada pemahaman; 4. penghargaan atas karya sastra anak sebagai hasil pengenalan, pemahaman, penafsiran, penghargaan, dan penikmatan yang didukung oleh kepekaan batin terhadap nilai-nilai yang terkandung di dalamnya; 5. kegiatan menggauli karya sastra anak dengan sungguh-sungguh hingga tumbuh pengertian, penghargaan, kepekaan pikiran kritis dan kepekaan perasaan yang baik terhadapnya. Pembelajaran apresiasi sastra perlu dilaksanakan sejak dari sekolah dasar sebab dapat menumbuhkembangkan kebiasaan membaca. Di samping itu, pembelajaran apresiasi sastra mempunyai manfaat estetis, manfaat pendidikan, manfaat kepekaan batin atau sosial, manfaat menambah wawasan, dan manfaat pengembangan kepribadian. Beberapa kegiatan yang dapat meningkatkan kemampuan siswa mengapresiasi sastra adalah kegiatan apresiasi langsung, kegiatan apresiasi tak langsung, kegiatan pendokumentasian karya sastra, dan kegiatan kreatif. Tingkatan apresiasi sastra menurut Rus Rusyana ada 3 tingkat, sedangkan menurut P. Suparman ada 5 tingkat. Sastra anak merupakan karya seni imajinatif yang unsur estetisnya sangat menonjol, yang bermediumkan bahasa lisan ataupun tertulis, yang secara khusus dapat dipahami oleh anak karena berisi tentang dunia yang diakrabinya. Ciri-cirinya (1) menghindari hal-hal yang berkaitan dengan sek: kelicil secara Pemilil cinta erotis, dendam kesumat, kekerasan, prasangka buruk, an yang jahat, dan masalah maut; (2) sajian ceritanya disaji singkat, langsung menuju sasarannya; dan (3) bersifat informatif. han Karya sastra anak untuk bahan pembelajaran apresiasi sastra didasarkan pada kriteria keterbacaan dan kesesuaian. a TES FORMATIF 1 Pilihlah satu jawaban yang paling tepat! 1) Pengertian apresiasi sastra anak mengacu kepada .... A. B Cc D. kegiatan mengkaji karya sastra anak minat membaca karya sastra anak sikap memahami dan menghargai karya sastra anak pandangan positif terhadap karya sastra anak 2) Tidak termasuk dalam kegiatan mengapresiasi sastra secara langsung .... A. B. c D. 3 A. B. Cc D. mempelajari uraian tentang apresiasi sastra anak . membaca prosa anak mendengarkan deklamasi puisi anak . menonton pementasan drama anak Kegiatan-kegiatan mengapresiasi sastra secara tak langsung, kecuali ... membaca buku teori sastra membaca kritik sastra mempelajari sejarah sastra membaca sebuah cerita 4) Termasuk kegiatan mengapresiasi karya sastra anak .. A. B. c. D. 5) Pa A. B. c D. membaca buku Salah Asuhan karya Abdul Muis membaca buku Si Du! Anak Betawi karya Nur Sutan Iskandar membuat kliping kritik dan esai sastra menonton pementasan “Malam Jahanam” karya Motinggo Busye ida apresiasi tingkat II seseorang mampu .... menjelajahi medan makna sebuah novel secara kritis merasakan penderitaan tokoh dalam sebuah novel yang dibacanya menghubungkan kejadian-kejadian yang dilukiskan dalam novel yang dibacanya dengan keadaan masyarakat menemukan manfaat bagi hidupnya dari membaca sebuah novel 6) 7) 8 9 Tidak termasuk kriteria keterbacaan dalam memilih bahan pembelajaran apresiasi drama anak adalah kejelasan .... A. bahasa B. pusat pengisahan C. tema dan pesan D. watak Kriteria kesesuaian dalam pemilihan bahan pembelajaran puisi anak berkaitan dengan B. jenis kelamin anak C._ prestasi anak D. lingkungan anak Guru membacakan sebuah puisi. Setelah itu siswa diminta menceritakan isi puisi itu dalam beberapa kalimat buatan siswa sendiri. Tlustrasi di atas menggambarkan pembelajaran apresiasi sastra melalui kegiatan .... A. menonton B. membaca C. kreatif D. mendengar Pada waktu istirahat, anak-anak kelas [ suatu SD bermain petak umpet. Untuk menentukan siapa yang harus bersembunyi lebih dulu diadakan semacam undian melalui kegiatan —hompimpah. — Anak-anak melakukannya dengan gembira, bersama-sama mengucapkan semacam puisi yang hanya terjadi dari bunyi-bunyi yang merdu kedengarannya seperti berikut. hom pila hom pim pah ala ihom gambreng! Secara umum dapat dikatakan bahwa karya sastra seperti itu mempunyai fungsi .... A. estetis B. terapan C.. pendidikan D. hiburan 10) Menambah wawasan dalam kegiatan mengapresiasi sastra adalah .... memberi kepekaan perasaan member tambahan informasi menghaluskan budi pekerti mengembangkan kepribadian pORP 2S) RANGKUMAN Mengapresiasi sastra anak secara produktif mengacu kepada penciptaan karya ra konkret dan penciptaan kembali karya sastra melalui teknik parafrase. Mengapresiasi sastra anak secara_reseptif diarahkan kepada kemampuan memahami, menilai atau menikmati karya sastra. Apresiasi prosa secara reseptif dilakukan dengan mendengarkan cerita, dan membaca cerita, Demikian pula dengan apresiasi puisi_ dilakukan dengan mendengarkan puisi, dan membaca puisi, atau membacakan puisi. Untuk apresiasi drama satu-satunya cara yang terbaik adalah menonton pementasan drama, secara langsung melalui televisi, maupun video. Pilihlah satu jawaban yang paling tepat! 1) Contoh mengapresiasi karya sastra secara re-kreatif . A. membacakan sebuah puisi anak B. _menonton pementasan baca puisi CC. mengalihbentukkan puisi anak menjadi cerita anak D. menulis cerita anak 2) Mengapresiasi karya sastra anak secara kreatif A. mengalihbentukkan drama menjadi sinopsis cerita B._ menulis drama anak CC. menonton pementasan drama anak D. _membaca sebuah lakon anak 3) Untuk dapat memparafrase sebuah puisi, terlebih dahulu kita harus dapat .... menangkap maknanya mengenali penulisnya mendeklamasikannya dengan baik memahami arti tiap katanya pORP 4) Perbuatan yang tidak sesuai dilakukan tokoh protagonis dalam drama anak, kecuali .... menghasut menipu mengacau menolong pore 5) 6) Ari dan Bowo berteman baik, Teguh tidak senang jika Bowo terlalu akrab berteman dengan Ari. la berusaha meretakkan persahabatan itu dengan menghasut keduanya agar saling membenci. Soni, teman Teguh, tidak menyukai kelakuan Teguh, la menasihati Teguh agar merujukkan kembali Ari dan Bowo. Jika sinopsis itu dikembangkan menjadi lakon, siapa kira-kira yang berwatak sebagai tokoh antagonisnya? A. Soni B. Teguh C. Ari D. Bowo Dalam mengapresiasi puisi anak, siswa diarahkan agar mampu menikmati keindahan puisi dan memahami betapa kaya kandungan nilainya, Teknik yang digunakan untuk maksud pembelajaran apresiasi puisi seperti itu adalah A. membaca dalam hati B, membaca nyaring CC. melibatkan emosi D._ berbagi pengalaman 6) 7) 8) 9) Dalam mengapresiasi. puisi anak, siswa diarahkan agar mampu menikmati Keindahan puisi dan memahami betapa kaya kandungan nilainya. Teknik yang digunakan untuk maksud pembelajaran apresiasi puisi seperti itu adalah .... A. membaca dalam hati B. membaca nyaring C. melibatkan emosi D._ berbagi pengalaman Dalam kegiatan mendengarkan cerita yang dibacakan guru, hanya satu atau dua bab saja yang dibacakan guru. Setelah itu ia menawarkan kepada siswa, siapa yang mau meminjam dan membaca buku cerita yang dibacakan guru itu. Hampir semua siswa ingin meminjam dan membacanya di rumah. Maka, disusunlah jadwal peminjamannya oleh guru. Dari ilustrasi di atas, dapat Anda tangkap tujuan utama penggunaan teknik mendengarkan cerita yang dibacakan itu adalah A. meningkatkan minat baca siswa B. meningkatkan daya apresiasi sastra siswa C. agar siswa dapat menikmati isi cerita D. agar siswa dapat mengalami pengalaman yang diceritakan dalam buku Pendalaman menikmati cerita anak dapat diperoleh s kegiatan .... A. mengembangkan sinopsis B. menganalisis cerita C. mengikhtisarkan cerita D. berbagi pengalaman fa melalui Pengalihbentukan cerita anak menghasilkan ... A. drama dan prosa B._ puisi dan drama C.._ prosa dan puisi D.. syair dan pantun 10) Kemampuan berperan dalam bermain drama didasari oleh .... disiplin tinggi dalam berlatih pengetahuan yang luas tentang hidup dan kehidupan kemampuan membaca karakter keterampilan menirukan perilaku makhluk hidup poe> Tes Formatif 1 Ny Cc 2) 3) 4) 5) 6) dD 8) 9) 10) BUOUDP RUD Kegiatan apresiasi adalah kegiatan memahami dan menghargai sebuah karya. B, C, dan D merupakan kegiatan apresiasi langsung. bandingkan dengan soal nomor 2. A, C, dan D merupakan sastra orang dew: tingkat IT mendalami karya pusat pengisahan tidak termasuk materi yang harus dipahara anak. Cermati ilustrasinya. Pusatkan perhatian pada frase menambah wawasan. Tes Formatif 2 nC 2) B. 3) A. 4) 5) 6) 7) 8) 9) 10) C. poRD eo Mengalihbentukkan merupakan tindak rekreatif. Kreatif berarti mampu mencipta sesuatu yang baru. Untuk dapat mengalihbahasakan/memparafrase orang harus dapat menangkap isi karya yang dibacanya. A, B, dan C merupakan karakter tokoh antagonis, Antagonis adalah tokoh yang memiliki karakter tidak baik. Tujuan guru membacakan cerita adalah _memotivasi_ siswa agar gemar membaca. Berbagi pengalaman merupakan satu cara mendalami sebuah cerita Cerita. merupakan salah satu bentuk prosa, syair, dan pantun memiliki kriteria tersendiri. Bermain drama berarti memerankan karakter tokoh.

You might also like