You are on page 1of 2
KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET, DAN TEKNOLOGI UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA e LG KAMPUS UPI TASIKMALAYA t= JL. Dadaha No. 18 Tasikmalaya 46115 a Telepon 0265 ~ 331860 Laman hip://kd-tasikmalaya.upi.edw, surel/e-mail: kampus_tastkmalaya@upi.edu SURAT EDARAN NOMOR 3930/UN40.K3/KM.05.02/2021 TENTANG PELAKSANAAN TOEFL PREDICTION TEST Yth. Mahasiswa Tingkat Akhir Kampus UPI Tasikmalaya Berdasarkan hasil rapat Tim Pertimbangan Skripsi, Ketua Program Studi $1 PGSD, PGPAUD dan KEWIRAUSAHAAN serta pimpinan Kampus UPI Tasikmalaya tanggal 23 Desember 2021 disepakati bahwa Penguasaan bahasa resmi PBB (Bahasa Arab, China, Inggris, Perancis, Rusia atau Spanyol). Toefl dijadikan syarat pendaftaran sidang dengan jumlah minimal skor 400 (Khusus Prodi Kewirausahaan minimal skor 450). Sehubungan dengan hal itu, calon peserta ujian skripsi periode bulan Februari-Maret 2022 masih banyak yang belum mengikuti tes Toefl. Kami menugaskan Unit Balai Bahasa Kampus UPI Tasikmalaya untuk memfasilitasi pelaksanaan Toefl Prediction Test bagi ‘Mahasiswa Kampus UPI Tasikmalaya (jadwal pelaksanaan terlampir). Demikian edaran ini untuk diketahui dan dilaksanakan sebagaimana mestinya, 23 Desember 2021 eektur NIP 1975118200003} 004 ‘Tembusan : 1 Direktur Kampus UPI Tasikmalaya; 2.Ketua Program Studi dilingkungan Kampus UPI Tasikmalaya; 3.Kepala Seksi dilingkungan Kampus UPI Tasikmalaya. KEMENTERIAN PENDIDIKAN, KEBUDAYAAN, RISET, DAN TEKNOLOGI UNIVERSITAS PENDIDIKAN INDONESIA e SE KAMPUS UPI TASIKMALAYA —~ JL, Dadaha No, 18 Tasikmalaya 46115

Telepon 0265 — 331860 Laman hitp://kd-tasikmalava.upi.edu, sure/e-mail: kampus_tasikmalaya@upi.edu Jadwal Pendaftaran: 23 Desember —2 Januari 2022 Jadwal Tes: 3-14 Januari 2021 ‘Tempat: Ruang Unit Balai Bahasa Kampus UPI Tasikmalaya Jadwal Tes: 1. Tes Offline: Senin - Rabu 2. Tes Online: Kamis - Jumat Syarat dokumen: 1. Pas foto ukuran 3x4 (berwarna & background bebas) 2. FC Kartu Mahasiswa 3. Biaya tes Rp. 65,000 (*berlaku untuk | tahun) 4, Sertifikat hasil tes dibagikan pada tel 26 Januari 2022. 5. Pendafataran dapat dilakukan melalui WA dengan wajib membawa kelengkapan dokumen pada saat tes. Syarat teknis pelaksanaan tes: Tes Online: 1. Diharapkan sudah masuk zoom 15 menit sebelum tes dimulai. 2. Mempersiapkan 1 buah laptop dan koneksi internet. 3. Koneksi internet yang tidak stabil yang menyebabkan gagalnya tes, tidak menjadi tanggung jawab pihak Unit Balai Bahasa. Tes Offline 1. Diharapkan mampu datang 15 menit sebelum tes dimulai 2. Mengikuti protokol keschatan pencegahan Covid-19 (Wajib menggunakan masker & cek suhu badan sebelum memasuki ruangan) 3. Membawa pensil 2B dan penghapus Narahubung: Bu Dina (+62 821-2929-5866)

You might also like