You are on page 1of 2
LK E ey KEMENTERIAN PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN UNIVERSITAS LAMPUNG FAKULTAS TEKNIK Jalan Prof. Dr. Sumantri Brojonegoro No, 1 Bandar Lampung sue RAN Se icant Telepon. (0721) 704947, Fax. (0721) 704947 iSO 9007] Laman: http://eng.unila.ac.id/ cera No 51605. SURAT EDARAN Nomor :'646 /UN26.15/PP/2021 TENTANG PERSYARATAN ADMINISTRAS! SEMINAR PROPOSAL, SEMINAR HASIL TUGAS AKHIR/ SKRIPSI/ TESIS, UJIAN KOMPREHENSIF DAN UJIAN PS PPI Para Ketua Jurusan/ Ketua Program Studi Para Admin Akademik Jurusan/ Progarm Studi ‘Seluruh Mahasiswa D3, S1 dan S2 serta PPI Di Lingkungan Fakultas Teknik Universitas Lampung BANDAR LAMPUNG Berkenaan dengan adanya masukan dosen dan dalam rangka menibgkatkan kualitas akademik dan pembelajaran, dengan ini diberitahukan kepada seluruh mahasiswa Program Diploma 3 (D3), Program Sarjana (S1), Program Magister (S2) dan PS PPI yang akan mengikuti seminar proposal, seminar hasil, tugas akhir, skripsi atau tesis, ujian komprehensif dan ujian PS PPI diwajibkan memenuhi persyaratan sebagai berikut : 1 3. Syerat Kelengkapan Seminar Proposal meliput Laporan Proposal Skripsi/Tesis s.d. Bab Ill, dengan kelengkapan : cover, daftar isi, daftar gambar, daftar tabel, kata pengantar dan daftar pustaka sesuai dengan standar penulisan karya ilmiah Unila b. Lembar konsultasi Tugas Akhir/Skripsi/Tesis dan bukti persetujuan seminar proposal dari Pembimbing | dan Pembimbing II Bukti kehadiran seminar mahasiswa lain di Fakultas Teknik minimal 5x |. Print out tranksrip sementara e. Print out halaman utama Plagiarism Checker X maksimum 30% similarity as Syarat Kelengkapan Seminar Hasil, Tugas Akhir! Skripsi/ Tests meliput: Laporan hasil seluruh bab dengan kelengkapan cover, daftar isi, daftar gambar, daftar tabel, kata pengantar, biodata dan daftar pustaka sesuai dengan standar penulisan karya ilmiah Unila b. Lembar konsultasi Tugas Akhir/Skripsi/Tesis dan bukti persetujuan seminar hasil dari Pembimbing | dan Pembimbing |! . Bukti kehadiran seminar mahasiswa lain di Fakultas Teknik Unila minimal 10x d. Print out tranksrip sementara . Print out halaman utama Plagiarism Checker X maksimum 30% similarity Syarat Kelengkapan Ujian Komprehensif meliputi : a. Laporan Tugas Akhir/ Skripsi/Tesis lengkap sesuai syarat jilid laporan, sesuai dengan standar penulisan karya ilmiah Unila b. Lembar konsultasi Tugas Akhir/Skripsi/Tesis dan bukti persetujuan Ujian Komprehenship dari Pembimbing | dan Pembimbing II c. Print out tranksrip sementara yang memenuhi syarat kelulusan sesuai jenjang studi masing-masing d. Print out halaman utama Plagiarism Checker X maksimum 30% similarity Sehubungan dengan syarat kelengkapan pada poin 1, 2 dan 3 di atas, dengan ini diinformasikan bahwa seluruh berkas kelengkapan wajib dibawa saat seminar atau ujian komprehensif. Bagi mahasiswa yang tidak memenuhi syarat kelengkapan di atas, dosen penguji dapat meminta penundaan dan atau pembatalan pelaksanaan seminar atau ujian komprehensif. 4. Syarat Kelengkapan Ujian PS PPI meliputi : a. Laporan Rekognisi Pembelajaran Lanjut (RPL) lengkap b. Print out halaman utama Plagiarism Checker X maksimum 30% similarity Demikian surat edaran ini dibuat, agar dapat dilaksanakan sebagaimana mestinya. Boe. Ir st iharno, Ph.D., IPU., ASEAN Eng A 1987031002 easy

You might also like