You are on page 1of 1
j Nomor Lampiran Prihal PEMERINTAIH KABUPATEN KEPULAUAN ME DINAS PENDIDIKAN DAN KEBUDAYAAN Felp. (0763) 434707 Fax, (0763) 434707 Kode Pos, 28753, RA JL Terpadu Selatpanjang, 19 Januari 2022 Kepada +: 900/DISDIKBUDM/2022/058 Yth. Kepala SD/SMP Negeri/Swasta ten Kepulauan Meranti ‘Tempat Dalam rangka pengelolaan Dana BOS Tahun Anggaran 2022, disampaikan kepada Saudara beberapa hal sebagai berikut: 1, Kepala Satuan Pendidikan agar dapat membentuk Tim BOS Sekolah yang dituangkan dalam Surat Keputusan, Adapun Tim BOS Sekolah yang dibentuk terdiri atas: a. Kepala Sekolah sebagai penanggung jawab; b. Bendahara Sekolah; dan ©. Anggota: = 1 (satu) orang dari unsur guru; = 1 (satu) orang dari unsur komite sekolah; = 1 (satu) orang dari unsur orang tua/wali peserta didik di luar komite sekolah dengan mempertimbangkan kredibilitas dan tidak memiliki konflik kepentingan, 2. Kepala Satuan Pendidikan bersama dengan Tim BOS Sekolah membuat perencanaan ‘tas penggunaan dana BOS dengan mengadakan rapat yang melibatkan majelis guru ‘dengan berpedoman pada petunjuk teknis penggunaan dana Bi 3. Perencanaan atas penggunaan dana BOS yang dimaksud dijadikan dasar dalam penyusunan Rencana Anggaran Biaya (RAB) yang selanjutnya akan disusun ke dalam Rencana Kegiatan dan Anggaran Sekolah (RKAS). 4. Dokumen perencanaan yang dimaksud agar dapat dibawa pada saat Kegiatan Asistensi Dana BOS untuk di-input ke dalam Aplikasi SIPD Modul BOS (jadwal kegiatan akan diinformasikan kemudian). Demikian disampaikan, atas perhatiannya diucapkan terima kasih. an. Pit. Kepala Dinas Pendidikan dan Kebudayaan _ Kabupaten Kepulauan Meranti a “Renata TE ‘NIP 19850623 201001 2.032 Dipindai dengan CamScanner

You might also like