You are on page 1of 2
KEMENTERIAN PEKERJAAN UMUM PROGRAM oma DAN PERUMAHAN RAKYAT | TAA ee KOTAKU fr SURAT TUGAS KIME.024/KME-IDB/1/22 Sesual dengan tugas yang diberikan oleh Satuan Kerja Direktorat Pengembangan Kawasan Permukiman, dalam rangka evaluasi kinerja pelaksanaan Program Kotaku, Monitoring and Evaluation Consultant (MEC) akan ‘melaksanakan Survei Evaluasi Midterm Il Program Kotaku dengan maksud untuk menilai capaian program melalui beberapa pendekatan sebagai berikut: 1. Mengukur capaian tujuan program pada periode Juli 2019 - Juni 2021; 2. Mengukur persentase rumah tangga penerima manfaat yang puas terhadap peningkatan akses karena Perbaikan layanan infrastruktur di permukiman kumuh pada periode Juli 2019 - Juni 2021; 3. Mengukur persentase infrastruktur yang berkualitas baik yang dibangun oleh program di lokasi intervensi pada periode Juli 2019 - Juni 2021 melalui kegiatan Bantuan Pemerintah untuk Masyarakat (BPM) reguler, BPM Peningkatan Penghidupan Masyarakat berbasis Komunitas (PPMK)/Livelihood, BPM Padat Karya/Cash Jor Work (CFW), Investasi Infrastruktur Skala Kawasan; ‘4. Mengumpulkan data kapasitas kelembagaan program pada periode Juli 2019 - Juni 2021; ‘5. Mengukur kinerja program periode Juli 2019 - Juni 2021 berdasarkan parameter yang ada pada Guidelines {slamic Development Bank (\sDB), yaitu a) desain dan implementasi, b) relevansi, c) efektifitas, d) efisiensi, dan e) keberlanjutan; 6. Identifikasi faktor-faktor yang mempengaruhi capaian target program. ‘Merujuk pada hal di atas, Satuan Kerja Direktorat Pengembangan Kawasan Permukiman (Satker Direktorat PKP) menugaskan Tim Survei MEC untuk melakukan survei dengan metode; observasi, wawancara kuesioner, Focus Group Discussion (FGD), indepth interview secara online dan/atau offline dengan menerapkan Protokol Pencegahan Penularan COVID-19, pada bulan Januari sampai dengan Februari 2022. Menindaklanjuti surat pemberitahuan pelaksanaan kegiatan survei Evaluasi Midterm lI Program KOTAKU, dari PPK Pembinaan Manajemen II No.PW.04.04/PKP/PPK-PM2/02, tanggal 10 Januari 2022 Perihal Pemberitahuan dan Permohonan izin Pelaksanaan Survei Evaluasi Midterm I Program Kota Tanpa Kumuh (Kotaku) pada lampiran 2 telah menugaskan kepada : NO. PROVINSI KOTA/KABUPATEN SUPERVISOR JUNIOR RESEARCHER 1 | Kalimantan Barat Kota Pontianak Dede Suryana Muhadah Muhyi Kota Singkawang Kab, Ketapang Sebagai pelaksana kegiatan dimaksud untuk Provinst Kalimantan Barat, yang akan melaksanakan survei menggunakan Protokol Survei untuk Pencegahan Penularan COVID-19 Pada Kegiatan Evaluasi Midterm II Program KOTAKU. Supervisor bertugas untuk mengkoordinir pelaksanaan dan hasil survei, sedangkan Junior Researcher bertugas untuk membantu Supervisor dalam pengumpulan data baik kualitatif maupun kuantitatif dan merangkum hasil survei lapangan. Untuk membantu pelaksanaan dan kelancaran kegiatan survei di lapangan, ‘Supervisor dan Junior Researcher akan dibantu oleh Enumerator, Untuk itu maka kami menugaskan : TMONTORING AND EVALUATION CONSULTANT (eC) tG NATIONAL SLUM UrcnaDINa PROGRAM (SUP) ving te ’ PT. PRISMAITA CIPTA KREAS! 2h tw pa ra ei 280 “Tb: (21) 720971/2972170, Fa (021] 720071. Ena: KEMENTERIAN PEKERJAAN UMUM PROGRAM | KOTA DAN PERUMAHAN RAKYAT TAN, Sa ean aE KOTAKU |r NO NAMA PERSONIL JABATAN 1_| Etsa Perwani Koordinator numerator 2_| Linda Novianti 3_| Andri Wahyu Prasetio Enumerator Kota Pontianak, 4__| Reny Wulandari Kota Singkawang dan Kab. Ketapang, 5_| Suhartini ‘Sebagai Enumerator yang akan bekerja membantu Supervisor dalam pelaksanaan wawancara dengan pengisian kuisioner, Focus Group Discussion (FGD) terhadap penerima program, dan indepth interview pada beberapa responden kunci serta pengumpulan data sekunder. in surat tugas ini dibuat sebagai mana mestinya dan untuk dapat dipergunakan seperlunya guna keperluan di lapangan. Jakarta, 11 Januari 2022 Monitoring and Evaluation Consultant (MEC) National Sium Upgrading Program (NSUP) IsDB fe {lr. Sigit indarto, M.Si. ‘Team Leader ‘Tembusan Kepada Yth. : 1. Manajemen PT. Prismaita Cipta Kreasi 2. Arsip "MONITORING AND EVALUATION CONSULTANT (MEC) NATIONAL SLUM UPGRADING PROGRAM (NSUP) ce PT. PRISMAITA CIPTA KREASI a

You might also like