You are on page 1of 3
rN 4 Z = = = A BMPTN RAM PERSIAPAN EKONOMI ns PREDIKSI 1; SOSHUM www, bimbinganalumniui.com teks berikut digunakan untuk menjawab soal nomor 1 —3 menurut sebagian besar ahli_ ekonomi dan keuangan, kebijakan fiskal dan moneter pada masa orde lama sama sekali tidak prudent (mudah mencetak uang) schingga menyebabkan —inflasi sangat tinggi. Pada masa orde baru, pemerintah berusahamenekan _inflasi, namun tidak pemah di bawah 10 persen, antara Jain Karena Bank Indonesia bisa menggunakan Kredit likuiditas tanpa batas. Baru di masa reformasi , fungsi Bank Indonesia mengutamakan penjagaan nilai rupish sehingga inflasi dapat ditekan di bawah 10 persen. 1, Pada masa reformasi _ stabilitas perekonomian dapat __terwujud. Menurut A.W. Phillips (kurv Phillips), agar pada era reformasi tidak terjadi banyak pengangguran maka yang harus dilakukan adalah (A) Menaikkan tingkat suku bunga (B) Menjual surat berharga (©)Menurunkan giro wajib minimum (D) Menaikkan pajak (E) Mengurangi pemerintah pengeluaran 2. Pada masa reformasi sekarang ini, Bank Indonesia dapat memberikan Kredit secara langsung kepada para pengusaha kecil dan menengah dengan tingkat bunga rendah SEBAB bee ec et La Bank Indonesia hanya mengeluarkan uang kartal sedangkan uang giral dikeluarkan olch bank umum. 3. Guna menurunkan inflasi_sehingga bethasil ditekan sampai di bawah 10 persen, saat ini Indonesia menganut inflation targeting sebagai sasaran akhimya. Bank Indonesia dapat melakukan — kebijakan —_ moneter dengan cara ... (1) Pemberian kredit secara ketat (2) Menaikkan giro wajib minimum (3) Menaikkan tingkat diskonto (4) Membeli SPBU dan SBI Teks berikut digunakan untuk menjawab soal nomor 4 — 6. Untuk mengurangi beban subsidi yang harus ditanggung olch APBN, BPH migas menyarankan kenaikan harga bensin RP2.000 dan solar sebesar Rp!.000 per liter schingga harganya naik menjadi Rp6.500 per liter untuk bensin dan Rp5.500 per liter untuk solar. Kenaikan harga sebesar itu akan menghemat pengeluaran _pemerintah untuk subsidi BBM sebesar Rp80 triliun per tahun, Faktanya, harga minyak di pasar dunia ters meningkat. Di samping discbabkan oleh semakin menurunnya produksi minyak dunia, kenaikan harga tersebut juga discbabkan oleh tinginya rata-rata pertumbuhan ekonomi dunia. co ra iS a=) | mal = = jaa) ; a = =| = [aa] a va bai ev ; PROGRAM PERSI 4. ¥ EKONOMI Apabila —fungsi_——_konsumsi masyarakat: C = 300 + 0,7Y dan pemerintah menaikkan harga bensin dan solar sehingga _pengeluaran pemerintah untuk subsidi berkurang sebesar p80 triliun, maka pendapatan nasional (A) Berkurang Rp80 triliun (B) Bertambah Rp80 triliun (C) Berkurang Rp250 triliun (D) Bertambah Rp250 triliun (2) Berkurang Rp350 triliun Menurut ‘Schumpeter, faktor terpenting yang menyebabkan pertumbuhan ckonomi dunia adalah (A) Modal (B) Pengusaha (C) Tenaga kerja (D) Sumber daya alam (E) Tabungan Menilik —clastisitas haga pemintaannya, kenaikkan _harga bensin dan solar akan meningkatkan total revenue (TR) PT Pertamina. SEBAB Elastisitas harga permintaan adalah berapa besar pengarh permintaan perubahan jmlah bensin dan solar yang diminta. Berikut ini adalah ciri-ciri_ kurva indiferensi (indifference curve) adalah ... (A) Kurva yang berada di sebelah Kanan atas menunjukkan_hasil yang paling optimal (B) Saling berpotong (C) Memberikan hasil yang sama dari setiap faktor produksi yang tersedia (D) Menurun dari kiri atas ke kanan bawah () Cembung kea rah titik origin/nol Deer ee oR PREDIKSI 1: SOSHUM 8. Kepada siapakah pengawas Koperasi bertanggung jawab? (A) Anggota koperasi (B) Rapat anggota koperasi (©) Direktur koperas (D) Pengurus koperasi (E) Dinas koperasi Kota/kabupaten Berikut merupakan —_kelemahan Managemen by objective, kecuali ... (A) Membuat anggota _organisasi menyadari atlas. sasaran organisasi (B) Membutuhkan banyak waktu dan upaya untuk mempelajarinya (©) Gaya dan dukungan_pimpinan yang otoriter (D)Perlu. banyak adaptasi_ dan perubahan (E) Kekuurangeakapan —-hbungan antar pribadi Pada akhir tahun 2012 jasa servis computer “Rakit” memiliki catatan sebagai berikut. © Gaji Karyawan Rp15.000,000 © Gaji yang belum di bayar Rp2.000.000 © Pendapatan servis Rp32.500.000 © Pendapatan = luar ——usaha Rp 4.000.000 * Biaya — perlengkapan servis Rp3.000.000 © Biaya lain-lain Rp2.000.000 © Pengembalian prive Rp 1.000.000 Berdasarkan catatan tersebut, laba servis computer “Rakit” tahun 2012 adalah ... (A) RpL1.500.000 (B) Rp12.500.000 (©) Rp14.500.000 (D) Rp15.500.000 Zz a o EA & | ia) va = i" = ia) n va < Au ht 4 i) iO = Zs a4 Q ie) [4 iO ad, LS PREDIKSI 1: SOSHUM . _EKONOMI (E) Rp15.500.000 Tanggal 20 Agustus 2012 UD Maju menerima pengembalianbarang yang telah —dijual_—seharga Rp3.000.000 pada PT Makmur yang sedianya akan dibayar tanggal 20 September 2012. Jumal apakah yang akan digunakan PT Makmur untuk mencatat transaksi tersebut? (A) Junal retur penjualan (B) Jumal penjualan (C) Jumal retur pembelian (D) Jumal pembelian (E) Jumal umum Besarnya angka pengganda ekspor pada sistem perekonomian terbuka lebih Kecildaripada_—_ sistem perekonomian tertutup SEBAB Dalam sistem perekonomian terbuka tidak terdapat transaksi-transaksi uutang dan bunga pinjaman dalam neraca pembayaran. Kebijakan moneter uang ketat (tight money policy ) dapat dilakukan dengan cara menurunkan cash ratio dan BI rate SEBAB Kebijakan moneter konstruktif akan sangat ofcktif dilakukan apabila di pasar barang mengalami penurunan investasi Hubungan antara kurva-kurva biaya total rata-rata (AC), biaya variable rata-rata (AVC), biaya tetap rata-rata (AFC), dan biaya marginal (MC) adalah... (1) Pada saat beregrak menurun, penurunan kurva AC lebih cepat daripada kenaikan kurva AVC (2) Pada saat bergerak nik, kenaikan kurva MC lebih lambat daripada kenaikan kurva AVC (3) Kurva MC_memotong kurva AFC pada AFC minimum (4) Pada saat _kurva AC menurun, kurva AVC menurun Penyebab kurva permintaan barang X bergeser adalah... (1) Harga produknya naik (2) Pendapatan konsumen naik (3) Harga bahan baku turun (4) Upah —buruh——mengalami penurunan

You might also like