You are on page 1of 7

UNIT KEGIATAN MAHASISWA

SENI MUSIK UNIVERSITAS WAHIDIYAH

(UNIWA MUSICAL ARTS)

PERIODE 2021/ 2022

Sekretariat: Pon. Pes. Kedunglo Jalan KH. Wachid Hasyim Kota Kediri Jawa Timur Kode Pos: 64114 Telp. 082 234 752 624

PROPOSAL KEGIATAN
MENGIKUTI LOMBA ECO-USTIC ECONOMIC ACOUSTIC COMPETITION
TAHUN 2022

A. LATAR BELAKANG

Dalam rangka mewujudkan prinsip-prinsip yang terkandung dalam tujuan pendidikan

nasional, maka perlu adanya peningkatan pemahaman nilai kultural, dan kemajemukan

bangsa dengan mengembangkan kreativitas mahasiswa, baik dalam proses pembelajaraan

etika dan estetika, maupun dalam aktivitas pengembangan bakat, minat, dan kemampuan

mahasiswa dibidang kesenian. Melalui seni diharapkan mahasiswa mampu mengembangkan

kepribadiannya agar memiliki integritas yang tinggi terhadap pelestarian dan pengembangan

kebudayaan nasional.

Salah satu wadah untuk mengimplementasi harapan tersebut adalah dengan mengikuti

ajang perlombaaan “ECO-USTIC ECONOMIC ACOUSTIC COMPETITION”. Kegiatan ini

dijadikan wadah untuk menyalurkan bakat dalam seni musik bagi mahasiswa dengan prinsip

yang tidak bertentangan dengan nilai-nilai bangsa Indonesia.


B. DASAR KEGIATAN

1. Tri Dharma Perguruan Tinggi.

2. Program kerja BEM Universitas Wahidiyah Periode 2022/2023.

3. Program kerja UMA

4. Ajaran Wahidiyah Yukti Kuladzi Haqqin Haqqoh.

C. TUJUAN

1. Meningkatkan kegiatan ekstrakuliluler kemahasiswaan di perguruan tinggi melalui minat,

bakat, dan kemampuan mahasiswa, khususnya dibidang musik.

2. Memperkenalkan Universitas Wahidiyah pada masyarakat luar.

3. Mengembangkan apresiasi musik dikalangan mahasiswa untuk memperkaya budaya

bangsa.

4. Menjalin kerjasama antar mahasiswa untuk mempererat rasa persaudaraan.

5. Sebagai sarana komunikasi seni musik sekaligus menumbuhkan semangat sportivitas

yang tinggi serta rasa kebersamaan antar mahasiswa.

D. NAMA KEGIATAN

Adapun nama kegiatan ini adalah “ECO-USTIC EKONOMIC ACOUSTIC

COMPETION”.
E. PERSYARATAN UMUM

1. Dibuka untuk umum usia 15-25 tahun.

2. Setiap peserta wajib mengisi formulir pendaftaran

(https://bit.ly/EcousticCompetitionBEMFEB2022).

3. Peserta dapat terdiri dari 1 orang atau grup (2-4 orang).

4. Membayar biaya pendaftaran melalui:

Khoirun Nisa : BRI (3129 0103 9841 535)

Tegar Dirgantara Gunawan : BCA (3660 4216 95)

Hilda Nursavitri : Mandiri (1440 0187 2495 8)

Dana : Queenesia Mimy Widyanti (0896 3372 0619)

5. Setiap peserta diwajibkan follow instagram

@bemfeb.unidha dan @unidha_malang.

6. Akun instragram peserta tidak boleh di privasi.

7. Diwajibkan upload video sebelum batas waktu ( 25 Maret 2022).

8. Mengupload video tanpa mengisi formulir otomatis tereliminasi.

F. KRITERIA LAGU

1. Genre bebas.

2. Diperbolehkan mengaransemen atau medley sesuai kreatifitas.

3. Tidak mengandung unsur melanggar aturan/ norma/ hukum yang berlaku.

4. Tidak diperbolehakn lipsing.

5. Tidak diperbolehkan mengedit suara dengan berlebihan.


G. TEKNIS LOMBA

1. Setiap peserta membuat 1 video cover lagu dengan durasi max 5 menit.

2. Perwakilan dari peserta mengunggah video ke feed Instragaram dengan caption

semenarik mungkin dan tag IG @bemfeb.unidha @unidha_malang serta cantumkan

hastag #Ecousticompetition #bemfebunidha #lombaakustik.

3. Video juga dikirimkan ke pihak panitia melalui Google Drive, Email, WA (hub CP).

4. Pengumuman pemenang akan dilaksanakan melalui zoom yang akan di ikuti seluruh

peserta pada tanggal 31 Maret 2022.

5. Keputusan juri adalah mutlak dan tidak bisa diganggu gugat.

H. JADWAL KEGIATAN

NO KEGIATAN TANGGAL PELAKSANAAN

1. Pendaftaran 5 Maret 2022

2 Latihan 2 - 8 Maret 2022

3 Pembuatan video 9 - 10 Maret 2022

4 Mixing 11 - 16 Maret 2022

5 Pengumpulan Video 17 Maret 2022

6 Upload video 17 Maret 2022

7 Pengumuman pemenang 31 Maret 2022


I. NAMA-NAMA PESERTA LOMBA

NO TIM NAMA PRODI/SEMESTER

Yolanda Rizkya Saputra Manajemen/2

Rizal Asep Syuhada Teknik Informatika/2


1 Tim 1
Rofiqotul Fadila Ahwal Al Syakhsyiyah/2

Fahriza Salsabilia Bidan/2

Zidni Rizqina Manajemen/6


2 Tim 2
Arif Thobroni Teknik Informatika/4

Rima Fitria Wulandari Manajemen/4

Revi Khikmatul Azizah Manajemen/4


3 Tim 3
Sofyan Habibi Manajemen/4

Muhammad Samsul Hadi Pertanian Agribisnis/2

Dini Indriani Pertanian Agribisnis/2

Nur Hidayah Ahwal Al Syakhsyiyah/2


4 Tim 4
Izal Eka Prasetya Manajemen/2

Faisal Abdillah Teknik Industri/2

J. ANGGARAN

Biaya Tersebut digunakan untuk biaya pendaftaran lomba.

NO Nama Lomba Jumlah Peserta Biaya per@ Total

1. Cover lagu 4 Tim @35.0000 140.000

TOTAL ANGGARAN Rp 140.000


K. PENUTUP

Demikian proposal kegiatan “LOMBA ECO-USTIC EKONIMIC ACOUSTIC

COMPETITION” ini kami ajukan dan izin yang diberikan kami ucapkan terimakasih teriring

doa Jazaakumullohu Khoirooti wa Sa’adatid Dunya wal Akhiroh”. Aamiin.

Kediri,02 Maret 2022


Ketua Departemen PSDM BEM UNIWA Ketua UNIWA Musical Arts

Nur Fitriana Afifatul Karomah Rama Satria Dirja N.H.M


NIM. 20201110558 NIM. 20201110565

Wakil rektor III UNIWA Ketua BEM UNIWA

M.Bahrul Ulum S.Kom Amid Jaelani Saputra


NIM. 20201110510

Mengetahui,
Rektor Universitas Wahidiyah

Dr. Fauziah Isnaini, M. Pd. I.


NIY. 197003162002092004
Lampiran

You might also like