You are on page 1of 1
PEMERINTAH KOTA TANGERANG DINAS PENDIDIKAN Ji, Satria Sudirman No.1 Gd, Pusat Pemerintahan Lt. Ill Tel, 55767074 Fax. 55776733 TANGERANG Nomor Lampiran Perihal Tangerang, 1§ Maret 2020 are / 1264 - Sckretariat Kepada Yth. - 1, Kepala PAUD/TK Negeri/Swasta ‘Surat Edaran II 2. Kepala SD Negeri /Swasta 3. Kepala SMP Negeri/Swasta di TANGERANG Berdasarkan instruksi Walikota Tangerang mengenai pencegahan perkembangan dan penyebaran Corona Virus Disease (COVID-19) dengan ini kami mengimbau Saudara agar melakukan langkah-langkah sebagai berikut : 1. Pelaksanaan kegiatan belajar mengajar di Satuan Pendidikan formal dan non formal dilakukan di ramah mulai tanggal 16 sampai dengan tanggal 30 Maret 2020 2. Pelaksanaan kegiatan lomba-lomba untuk jenjang TK/SD/SMP dan Try Out bagi SD dan SMP dilakukan penundaan dan akan di jadwal ulang 3. Satuan Pendidikan menyiapkan bahan ajar untuk kegiatan pembelajaran dirumah baik berupa Grup WA, Google Classroom, elearning, Ruang Guru dan lain sebagainya 4. Menunda kegiatan yang mengumpulkan orang banyak atau kegiatan diluar (berkemah, studi wisata/outing class, dll) di dalam kota maupun di lar Kota Tangerang 5. Kepala Satuan Pendidikan agar menginformasikan kepada orang, tua peserta didik untuk memastikan putra putrinya melaksanakan kegiatan pembelajaran di rumah masing-masing dan membatasi kegiatan diluar rumah (diharapkan tidak mengajak anak jalan-jalan) 6. Kepala satuan pendidikan menugaskan pendidik dan tenaga kependidikan untuk tetep bertugas disatuan pendidikan masing- masing guna melakukan pelayanan pembelajaran jarak jauh 7. Pengawas dan penilik melakukan monitoring dan evaluasi pada satuan pendidikan yang menjadi binaannya. Demikian = peatas perhatian dan kerjasamanya

You might also like