You are on page 1of 13
PROPOSAL PRAKTEK KERJA LAPANGAN DI DINAS KOMUNIKASI DAN INFORMATIKA KABUPATEN MALANG Oleh: Aulia Rachma Firdausy (081911833009) Zafirah Audi Mastura (081911833080) PROGRAM STUDI S1 STATISTIKA DEPARTEMEN MATEMATIKA FAKULTAS SAINS DAN TEKNOLOGI UNIVERSITAS AIRLANGGA 2021 LEMBAR PENGESAHAN PROPOSAL PRAKTEK KERJA LAPANGAN Identitas Peserta PKL Nama: Aulia Rachma Firdausy NIM : 081911833009 NIM_ : 081911833080 Identitas Dosen Pembimbing Nama Lembaga/Institusi Alamat Dosen Pembimbing Qn Ir, Elly Ana, M.Si, NIP. 196204121989032001 Nama : Ir, Elly Ana, M.Si. NIP: 196204121989032001 Identitas Lembaga/Institusi tempat PKL Dr. Herey-Suprayimno, Sst. NTSi. NIP. 196804041994031020 Nama: Zafirah Audi Mastura : Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Malang sl. Jend. Ahmad Yani Utara No. 348b, Purwodadi, Blimbing, Malang, Jawa Timur 65126 Surabaya, 24 Maret 2021 Pengusul, Aulia Rachma Firdausy. NIM. 081911833009 Mengetahui, Ketua Departemen PROPOSAL PRAKTEK KERJA LAPANGAN MAHASISWA PROGRAM STUDI STATISTIKA, UNIVERSITAS AIRLANGGA, Latar Belakang Pada era globalisasi perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi sangat cepat. Pesatnya perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi, menjadikan mahasiswa sebagai salah satu sumber daya manusia ikut meningkatkan daya intelektualitas sertalangkah profesionalitas. Hal ini ditujukan untuk mahasiswa berperan aktif dalam perkembangan zaman, Mengikuti perkembangan zaman dibutuhkan pengetahuan dan pengalaman sebagai tolak ukur dalam menghadapi perkembangan zaman. Penerapan ilmu dalam kegiatan praktek secara langsung digunakan untuk menambah pengalaman yang diperoleh saat kegiatan belajar mengajar. Besarnya jumlah penduduk di Indonesia, menjadikan banyaknya kompetisi dalam berbagai hal, salah satunya adalah Kompetisi dalam dunia kerja. Pendidikan tinggi adalah pendidikan yang mempersiapkan peserta didik atau mahasiswa untuk menjadi anggota masyarakat dengan kemampuan tinggi yang bersifat akademik dan profesional, Melalui pendidikan tinggi ini, seseorang diharapkan menjadi lebih matang dan siap untuk terjun ke dunia kerja. Perguruan tinggi merupakan salah satu tempat untuk mencetak lulusan ~ lulusan yang, berkompetensi, tangguh, dan mampu beradaptasi dengan lingkungan kerja, Untuk mempersiapkan lulusan yang demikian, dibutuhkan suata pengalaman dan pengaplikasian dari setiap materi yang telah diajarkan secara nyata di dunia kerja sehingga mahasiswa mampu menerapkannya di kehidupan nyata, Oleh arena itu, banyak perguruan tinggi yang memperkenalkan mahasiswanya lebih dini pada dunia kerja sehingga setelah lulus, mahasiswa telah mempunyai gambaran tentang sistem kerja, cara pengaplikasian teori, serta situasi dan kompetisi yang harus dihadapi. Universitas Airlangga sebagai salah satu perguruan tinggi negeri yang unggul di Indonesia memiliki peran besar dalam menghasilkan sumber daya manusia (SDM) yang dapat menunjang pembangunan nasional. Dengan motto “Excellent With Morallity”, Universitas Airlangga senantiasa mengembangkan kemampuan mahasiswa melalui berbagai pembinaan guna mempersiapkan mabhasiswa untuk menjadi Iulusan yang memiliki kemampuan akademis dan profesi, sekaligus tanggap terhadap perkembangan ilmu pengetahuan dan teknologi (iptek) sehingga dapat dijadikan bekal saat berada di dunia kerja dan saat berdampingan dengan masyarakat lainnya. Program studi S-1 Statistika, Fakultas Sains dan Teknologi, Universitas Airlangga berupaya untuk mewadahi mahasiswanya dalam kegiatan praktek kerja di instansi atau Jembaga agar mahasiswa_mampu menerapkan dan mengaplikasikan kemampuan yang telah didapat di perkuliahan, khususnya dibidang statistika secara langsung. Dalam struktur kurikulum Program Studi S-1 Statistika Universitas Airlangga, kegiatan tersebut diwadahi dalam mata kuliah Praktek Kerja Lapangan (PKL). Salah satu instansi yang membutubkan ilmu statistika dalah Dinas Komunikasi dan Informatika (DISKOMINFO). DISKOMINFO adalah sebuah instansi_ yang bertanggung jawab atas pengolahan informasi dalam lingkungan Pemerintahan Setempat. Dinas Komunikasi dan Informatika merupakan salah satu sasaran sebagai tempat pelaksanaan Praktek Kerja Lapangan dan Penelitian. Dimana Dinas KOMINFO memiliki tugas sebagai berikut : 1. melaksanakan urusan pemerintahan daerah bidang komunikasi dan informatika, statistik serta persandian berdasarkan asas otonomi dan tugas pembantu, 2. Melaksanakan tugas-tugas lain yang diberikan oleh Bupati sesuai bidang tugasnya, Melihat hal tersebut, penulis ingin turut andil dalam menyumbangkan tenaga dan pemikiran di bidang statistika melalui kegiatan Praktek Kerja Lapangan (PKL) di Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Malang. Melalui kegiatan praktek kerja ini, diharapkan penulis mampu mendapat berbagai pengalaman dalam menerapkan ilmu statistika yang telah dipelajari, serta mampu ‘melihat langsung situasi, kondisi, dan permasalahan nyata yang dihadapi di dunia kerja. Hal tersebut akan menjadi pelajaran berharga sebelum memasuki dunia kerja yang sesungguhnya. Tujuan Tujuan diselenggarakan Praktek Kerja Lapangan ini adalah sebagai berikut : 1. Mendapat pengalaman dalam suatu lingkungan kerja dengan mempraktikan secara langsung kemampuan dan keterampilan yang didapat selama perkuliahan pada suatu instansi atau lembaga serta menambah wawasan aplikasi statistika, 2. Menerapkan disiplin ilmu statistika yang telah didapatkan selama bangku perkuliahan pada Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Malang sehingga dapat menyelesaikan masalah — masalah yang berhubungan dengan pencarian, pengumpulan, penerimaan, pengolahan data, dan penyajian informasi, serta pemberian saran atau rekomendasi atas hasil analisis data yang telah diperoleh, Adapun lebih khususnya pada bidang Komunikasi dan informatika, statistik serta persandian berdasarkan asas otonomi dan tugas pembantu yang berlaku pada dinas setempat. 3. Melatih mahasiswa agar mampu bermasyarakat dalam dunia kerja. 4, Menganalisis sistem kerja di Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Malang Manfaat Manfaat yang bisa diambil dari kegiatan Praktek Kerja Lapangan sebagai berikut ‘Manfaat Bagi Mahasiswa: 1. Mendapatkan kesempatan untuk ikut serta-menganalisis dan menyelesaikan problem yang terjadi di lapangan sehingga mahasiswa dapat secara langsung mengimplementasikan metode — metode yang diperoleh selama proses perkuliahan, 2. Mendapatkan Kesempatan untuk mengembangkan ilmu yang didapat selama proses perkuliahan untuk dikaitkan dalam permasalahan di dunia nyata sehingga mahasiswa dapat mengembangkan metode-metode baru yang inovatif. 3. Membantu mahasiswa untuk menyesuaikan diri dengan lingkungan kerja serta menambah wawasan dan pengetahuan mengenai permasalahan yang dihadapi setiap individu dalam lingkungan kerja. 4, Mendapatkan gambaran umum mengenai Kondisi dunia kerja yang sebenamya dan mendapatkan pengalaman untuk terlibat langsung dalam sistem kerja. ‘Manfaat Bagi Universitas Airlangga: 1. Dengan diadakannya kegiatan ini diharapkan pihak Universitas dapat menghasilkan para sarjana yang berpengalaman di bidangnya masing- masing, 2. Membina hubungan kerja sama yang baik antara pihak Universitas dan pihak Instansi ‘Manfaat Bagi Instans 1. Membantu perusahaan dalam menyelesaikan suatu jobdese dan permasalahan — permasalahan yang dihadapi 2. Membantu memberikan masukan berupa metode — metode yang telah diperoleh_mahasiswa dalam perkuliahan untuk diimplementasikan di lapangan, Kompetensi Mahasiswa Di bawah ini adalah daftar kompetensi yang dimilikipeserta Praktek Kerja Lapangan: Mata Kuliah Deskripsi Mata Kuliah Timu matematika terapan yang terdiri dari teori dan metode mengenai bagaimana cara mengumpulkan, mengukur, mengklasifikasi, menghitung, menjelaskan, mensintesis, menganalisis, dan menafsirkan data yang Statistika Giperoleh secara sistematis. dengan _menggunakan program SPSS maupun Minitab. Algoritma Pemrograman Mempelajari suatu urutan Tangkah-langkah yang disusun secara logis untuk menyelesaikan suatu masalah menggunakan program komputer Borland C++ dengan sebuah bahasa dan logika pemrograman yang benar, ringkas, dan tepat dalam penerapannya di bidang rekayasa (engineering). Pengantar Probabilitas Cabang dari matematika yang secara _Konsep mempelajari keterkaitan phenomena atau perubahan sesuatu yang bersifat random (acak) melalui prediksi secara pendekatan yang bersifat probabilistic. Pengantar ‘Teor Ekonomi Makro ‘Menganalisis berbagai aspek ekonomi suatu negara secara menyeluruh (agregatif) dan mendalam. Ada 3 persoalan utama dalam ekonomi makro yang dianalisi secara mendalam dalam mata kuliah ini yakni: inflasi, pengangguran, dan pertumbuhan ekonomi. Analisis Runtun, Waktu (Time Series) Salah satu prosedur statistika yang diterapkan untuk meramalkan struktur probabilitas keadaan yang akan datang dalam rangka pengambilan keputusan membuat forecasting berdasarkan model-model yang sudah diperoleh dengan bantuan S-Plus 2000. Statistika Komputasi Mempelajari tentang manajemen data, _analisis- analisis statistika standar untuk deskripsi data. dan grafik, penduga parameter, pengujian_hipotesis, analisis korelasi dan regresi linier yang —ditekankan pada pemrograman untuk _ mengimplementasikan algoritma prosedur statistik yang telah dibuat dengan bantuan Software R. Regresi Terapan Suatu cabang dari imu statistika yang menerapkan konsep, inferensi, model, serta menentukan variabel respon dan prediktor yang memuat variabel dummy pada analisis regresi linier yang diaplikasikan pada data rill, Metode Non Parametrik Metode yang mempelajari distribusi selain normal dan bebas parameter untuk menguji kasus-kasus dengan sampel berskala nominal dan ordinal dengan menentukan hipotesis, daerah krtis, statistik uji, hingga didapatkan interpretasi terhadap kasus yang sedang diuji juga merupakan statistik bebas sebaran (tidak mensyaratkan bentuk sebaran parameter populasi, baik normal atau tidak), Rancangan Percobaan Mempelajaripengaturan pemberian respon kepada satuan-satuan percobaan agar keragaman respon yang ditimbulkan oleh —keadaan—lingkungan dan keheterogenan bahan percobaan yang digunakan dapat diwadahi dan disingkirkan, ‘Metode Multivariat Metode statistika yang memungkinkanmelakukan penelitian terhadap lebih dari dua variabel secara bersamaan, Sehingga dapat menganalisis pengaruh beberapa variabel terhadap variabel lainnya dalam waktu yang bersamaan dengan menggunakan program R, Microsoft Excel, dan Minitab. Statistika Matematika ‘Mempelajari Konsep dasar teori statistika yang memberikan gambaran tentang teori peluang, teori statistika dan penggunaannya serta kajian secara kronologis dari formula-formula atau ketentuan yang digunakan dalam —metode statistika termasuk penurunannya, ‘Metode Riset Sosial Suatucabang imu yang bertujuan untuk mengidentifikasi faktorfaktor dalam —_penetapan kebijakan sosial yang mengandung resiko cukup tinggi. Mata kuliah ini mempelajari berbagai jenis metode penelitian sosial, rumusan —masalah, — metode pengumpulan data, teknik analisis dan pembuatan pelaporan. Metode Numerik Mempelajari teknik penyelesaian permasalahan yang diformulasikan secara matematis dengan menggunakan operasihitungan (aritmatik), _khususnya untuk permasalahan — permasalahan yang tidak dapat diselesaikan dengan metode analitik. Program Linier Mempelajari teknik penyelesaian permasalahan yang dibawa ke bentuk model program linier sehingga dapat memutuskan sebuah solusi_ yang optimal dengan menggunakan program WinQSB. Beberapa sofware yang pernah kami pelajari baik didalam maupun diluar kegiatankuliah yang dapat berguna dalam kegiatan Praktek Kerja Lapangan antara lain: ¥ Microsoft Word Microsoft Excell Microsoft Power Point, SPSS Minitab R Borland C++ SAAN KS Rencana Pelaksanaan 1. Nama Kegiatan : Praktek Kerja Lapangan di Dinas Komunikasi dan Informatika ‘Kabupaten Malang 2 Lokasi Praktek Kerja Lapangan Praktek Kerja Lapangan ini dilaksanakan di: Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Malang JI, Jend. Ahmad Yani Utara No. 348b, Purwodadi, Blimbing, Malang, Jawa Timur 65126 3. Waktu Pelaksanaan Praktek Kerja Lapangan direncanakan akan berlangsung selama satu bulan pada liburan semester genap, yaitu antara sekitar 20 Juli - 20 Agustus 2021. 4 Pelaksana Praktek Kerja Lapangan Pelaksana Praktek Kerja Lapangan ini adalah mahasiswa Program Studi S1 Statistika Fakultas Sains dan Teknologi Universitas Airlangga, yaitu: 1) Aulia Rachma Firdausy NIM : 081911833009 2) Zafirah Audi Mastura NIM : 081911833080 Penutup Demikian proposal Praktek Kerja Lapangan ini kami buat sebagai dasar pertimbangan dalam pelaksanaan Praktek Kerja Lapangan di Dinas Komunikasi dan Informatika Kabupaten Malang, Proposal ini bertujuan untuk mewujudkan kerja sama dari semua pihak yang terlibat agar tercapai kondisi yang komunikatif dalam pelaksanaan Praktek Kerja Lapangan, Apabila ada hal-hal yang kurang sesuai dengan keinginan dan kebutuhan instansi, maka dapat didiskusikan di awal pelaksanaan Praktek Kerja Lapangan, Dengan mengharap rahmat Tuhan Yang ‘Maha Esa dan disertai harapan bahwa segala sesuatunya berjalan sebagaimana mestinya, kami berharap kegiatan Praktek Kerja Lapangan ini dapat bermanfaat bagi semua pihak yang terlibat baik secara langsung maupun secara tidak langsung. Atas pethatian Bapak/Tbu, kami mengucapkan terima kasih. LEMBAR IDENTITAS A. Identitas Diri 1_[ Nama Lengkap ‘Aulia Rachma Firdausy 2_ [Tenis Kelamin Perempuan 3_| Program Studi Si Statistika 4 [NIM (081911833009 5_ | Tempat dan Tanggal Lahir | Malang, 6 Maret 2001 6 | Alamat E-mail auliarachmafirdausy@ gmail.com 7_| Nomer Telepon/HP (0822264232420 JI. Dr. Cipto Gg. VII No. 2 RT 01 RW 03 Bedali 8 | Alamat Asal Lawang, Malang JI. Dr. Cipto Gg. VII No. 2 RT 01 RW 03 Bedali 9 | Alamat di Malang Lawang, Malang B. Riwayat Pendidikan Tingkatan Akademik sD ‘SMP ‘SMA si Nama Institusi 03 ‘SDN Bedali MITSN SMAN1 | Universitas LAWANG | LAWANG | _Airlangga Jurusan/Prodi = = MIPA ‘STATISTIKA ‘Tahun Masuk-Lulus 2007-2013 | 2013-2016 | 2016-2019 | 2019-NOW C. Kegiatan Kemahasiswaan Yang Sedang/Pernah Diikut No Jenis Kegiatan Status dalam Waktu dan Tempat Kegiatan PKKMB Universitas Peserta 2019 — UNAIR. PKKMB Fakultas Peserta 2019— FST UNAIR: Pengenalan Mahasiswa Jurusan Statistika Peserta 2019 — FST UNAIR: ‘PARAMETER’ 4. | Workshop PKM Jurusan Statistika Peserta 2019 — FST UNAIR- 5. | Kepanitiaan Display dan PUKM UKM Bola Voli Staff Sie Acara 2020 — UNAIR: Universitas Airlangga * OO ocniaee Staff Divisi PSDM 2020- UNAIR 7. Kepanitiaan DEFENSE Staff Sie Acara 2020 - UNAIR UKM Bola Voli Universitas Airlangga 8. | Kepanitiaan STATLEAGUE - Staff Sie Acara 2020 UNAIR 2020 9. | Kepanitiaan PARAMETER ; Staff Sie Acara 2020- UNAIR 2020 10. | Kepanitiaan ANOVA 2021 | _Koor Sie Acara 2021 — UNAIR 11. | Organisasi UKM Bola Voli KADIV PSOM 2021 - UNAIR 2021 12. | Organisasi CLUSTER ; UNAIR Staff Ali Tim Tema 2021 - UNAIR 13. | Kepanitiaan STATLEAGUE ; 3021 Staff Sie Acara 2021 - UNAIR Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi. Demikian biodata ini saya buat dengan sebenamya untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam pengajuan PKL. (Aulia Rachma Firdausy) A, Identitas Diri 1_[ Nama Lengkap Zafirah Audi Mastura 2__[Jenis Kelamin Perempuan 3__| Program Studi Si Statistika 4 [NIM 081911833080 5__| Tempat dan Tanggal Lahir | Lumajang, 8 Januari 2000 6 | Alamat E-mail zafirah.audi@gmail.com 7_| Nomer Telepon/HP 085336175600 3 | alamat Asal Desa Rejo Agung Bondoyudo RT 10 RW 02 Sukodono, Lumajang @ | amaterWatona JI. Serayu IV No.8 RT 02 RW 02 Kel. Bunulrejo Kec. Blimbing Kota Malang B. Riwayat Pendidikan Tingkatan Akademik ‘sD ‘SMP SMA ‘SI foment sMPN1 | SMAN2 | Universitas TOMPOKERSAN | | UimalanG | LUMAIANG | Alrlangga Nama Institusi LUMAJANG Jurusan/Prodi - - MIPA | STATISTIKA Tahun Masuk-Lulus 2006-2012 | 2012-2015 | 2015-2018 | 2019-Now Kegiatan Kemahasiswaan Yang Sedang/Pernah Diikuti Jenis Kegiatan Status dalam Waktu dan Tempat Kegiatan PKKMB Universitas Peserta 2019 — UNAIR, PKKMB Fakultas Peserta 2019 — FST UNAIR- Pengenalan Mahasiswa Jurusan Statistika Peserta 2019 — FST UNAIR: ‘PARAMETER’ 4. | Workshop PKM Jurusan Statistika Peserta 2019 — FST UNAIR- 5 eee Moony Staff Sie Humas 2020 UNAIR 6. | Kepanitiaan Pengenalan Mahasiswa Jurusan Staff Sie PK 2020 — FST UNAIR Statistika ‘PARAMETER’ 7% Organisasi HIPMI PT Staff 2021 - UNAIR UNAIR 2021 8. | Kepanitiaan Workshop Olah Data (WOD 2021) | St AhliSie Humas 2021 - UNAIR Semua data yang saya isikan dan tercantum dalam biodata ini adalah benar dan dapat dipertanggungjawabkan secara hukum. Apabila di kemudian hari ternyata dijumpai ketidaksesuaian dengan kenyataan, saya sanggup menerima sanksi. Demikian biodata ini saya buat dengan sebenamya untuk memenuhi salah satu persyaratan dalam pengajuan PKL. ‘oaf\Ju UE (Zafirah Audi Mastura)

You might also like