You are on page 1of 4

DEPARTEMEN AGAMA RI

UJIAN TENGAH SEMERTER (UTS) II


MADRASAH TSANAWIYAH (MTs) NURUL HUDA
Jl. Kampung Sawah Cikarageman Setu Bekasi Jawa Barat

LEMBAR SOAL

Mata Pelajaran : IPA Terpadu Hari, Tanggal :


Guru Pengampu : Sofinoris, S.Si Lamanya : 90 Menit
Kelas : VII Pukul :

PETUNJUK UMUM :
1. Jawaban dikerjakan pada lembar jawaban computer (LJK) untuk jawaban pilihan
ganda, dan lembar jawaban uraian (LJU) dikerjakan pada bagian kanan lembar
jawaban.
2. Pergunakan pensil hitam yang lunak, tulislah dengan jelas : Nama, Nomor Peserta,
Sekolah asal, tanggal Ulangan kenaikan Kelas, jam ke, dan tanda tangan kemudian
menghitamkan bulatan kecil pada LJK sesuai dengan petunjuk.
3. Apabila menjawab dengan jawaban yang keliru/salah, dan ingin memperbaikinya, maka
hapuslah jawaban yang benar.
Contoh : pilihan semula B C D dibetulkan menjadi A CD
4. Apabila keliru mengerjakan dengan ballpoint, garislah dnegan dua garis mendatar pada
jawaban yang keliru itu, kemudian hitamkan bulatan lain sesuai dengan jawaban yang
benar.
Contoh : pilihan semula B C D dibetulkan menjadi BC
5. Dahulukan menjawab soal-soal yang anda anggap mudah.
6. Awali dengan membaca Basmalah dan akhiri dengan Hamdalah

I. Pilihlah salah satu jawaban yang paling tepat, dengan menghitamkan bulatan
jawaban pada huruf A, B, C, dan D pada lembar jawaban yang disediakan.

1. Contoh penerapan IPA dan teknologi dalam bidang ekologi adalah....


A. Penemuan penisilin C. Pemanfaatan mikroba dalam
B. Pemberantasan hama dengan agen pembuatan keju
hayati D. Pengolahan limbah menggunakan
aktivitas mikroba
2. Kegiatan keterampilan proses dengan cara menguraikan data- data yang diperoleh
disebut ...
A. Penafsiran C. Analisis
B. Memprediksi D. Penyelidikan
3. Cermatilah beberapa kegiatan berikut !
1. Menimbang berat kentang 4. Menghitung banyaknya
2. Mengukur panjang kentang kentang
3. Mengamati bentuk kentang 5. Meraba tekstur kulit kentang
Kegiatan – kegiatan yang menghasilkan data kualitatif ditunjukkan oleh nomor ....
A. 1) dan 2) C. 2) dan 3)
B. 1) dan 4) D. 3) dan 5)
4. Coba kamu ingat kembali tata urutan metode ilmiah. Dalam metode ilmiah,
eksperimen dilakukan setelah …..
A. Menyusun hipotesis C. Melakukan observasi
B. Menarik kesimpulan D. Menginterpretasi data
5. Dalam menyusun laporan penelitian, alat dan bahan yang diperlukan seharusnya
dicantumkan dalam bab ….
A. Pembahasan C. Landasan teori
B. Pendahuluan D. Metode penelitian

6. Diafragma merupakan bagian mikroskop yang berfungsi ….

Soal UTS II/MTs Nurul Huda/VII/2016 Page 1


A. Menggeser meja preparat ke kiri C. Tempat melekatnya lensa objektif
dan kanan D. Menggerakkan tabung mikroskop
B. Mengatur intensitas cahaya yang ke atas dan kebawah
ditangkap
7. Perhatikan gambar berikut ini ….
Simbol gambar disamping biasanya
dicantumkan pada botol bahan kimia
yang sifatnya ....

A. Korosif
B. Beracun
C. Radioaktif
D. Mudah meledak

8. Perhatikan gambar berikut ini ….

Simbol gambar disamping biasanya


dicantumkan pada botol bahan kimia
yang sifatnya ....

A. Korosif
B. Beracun
C. Radioaktif
D. Mudah terbakar

9. Perhatikan gambar berikut ini ….

Simbol gambar disamping biasanya


dicantumkan pada botol bahan kimia
yang sifatnya ....

A. Korosif
B. Beracun
C. Radioaktif
D. Mudah terbakar

10. Perhatikan gambar berikut ini ….

Simbol gambar disamping biasanya


dicantumkan pada botol bahan kimia
yang sifatnya ....

A. Korosif
B. Beracun
C. Radioaktif
D. Mudah terbakar

11. Ketika melakukan percobaan di laboratorium menggunakan lampu bunsen, kadang


kecelakaan terjadi. Apabila lampu bunsen terbakar, langkah pertama yang harus
dilakukan yaitu ….
A. Menyalakan kipas angin C. Menutup api dengan
B. Menutup api dengan menggunakan kain kering
menggunakan kain basah D. Diguyur dengan bensin
12. Pengamatan panjang batang jagung hibrida menggunakan penggaris merupakan
proses mengenal objek yang disebut ….
A. Melihat C. Menukur
B. Meraba D. Meraba

Soal UTS II/MTs Nurul Huda/VII/2016 Page 2


13. Contoh bahan kimia yang dapat menimbulkan karat pada alat – alat yang terbuat
dari besi yaitu ….
A. Alkohol C. Kloroform
B. Merkuri D. Asam nitrit
14. Kecepatan merupakan perbandingan antara perpindahan dan waktu tempuh. Dari
definisi ini, kecepatan merupakan besaran ….
A. Metrik C. Vektor
B. Pokok D. Skalar
15. Buret merupakan alat laboratorium yang digunakan untuk ….
A. Titrasi bahan kimia D. Mengambil cairan dengan
B. Menguji bahan dengan pereaksi volume tertentu
C. Mengambil bahan kimia
bebentuk serbuk
16. Apabila ada bagian tubuh yang terbakar saat bekerja di laboratorium, tindakan
pertolongan pertama yang tepat yaitu ….
A. Luka dibalut dengan kasa steril C. Luka diolesi dengan lendir lidah
B. Luka dicuci dengan air kapur buaya
encer D. Daerah luka diposisikan lebih
tinggi dari bagian tubuh lain
17. Perhatikan urutan penggunaan mikroskop berikut!
1) Membuka lubang diafragma
2) Mengatur fokus dengan perbesaran lemah
3) Mengatur fokus dengan perbesaran kuat
4) Menggerakkan cermin ke arah cahaya
5) Meletakkan gelas preparat diatas meja preparat
Urutan penggunaan mikroskop yang benar yaitu ...

A. 1) – 2) – 4) – 5) – 3) C. 2) – 1) – 4) – 5) – 3)
B. 1) – 5) – 4) – 2) – 3) D. 3) – 4) – 1) – 5) – 2)
18. Bahan kimia yang sering dimanfaatkan untuk mengawetkan hewan – hewan kecil
dalam botol yaitu….
A. Etanol C. Kloroform
B. Formalin D. Alumunium sulfat
19. Rusia meluncurkan sebuah roket dengan kecepatan 2.200 m/s. Roket tersebut akan
menempuh jarak 110 km setelah bergerak selama …s
A. 20 C. 40
B. 25 D. 50
20. Candra mengikuti lomba lari kelereng saat hari pahlawan. Jarak yang harus
ditempuh sepanjang 36 m. Candra menempuh lintasan selama 6 menit. Kelajuan Candra
ketika membawa kelereg melintasi lintasan sebesar ….m/s
A. 0,1 C. 0,4
B. 0,2 D. 0,6
21. Kota Yogya dan kota Purworejo berjarak 54 km. Jika ditempuh dengan kendaraan
bermotor yang kecepatannya 72 km/jam, waktu yang ditempuh …. menit
A. 15 C. 30
B. 20 D. 45
22. Kecepatan awal peluru saat ditembakkan sebesar 215 m/s. Gaya gesek antara peluru
dengan udara memberikan perlambatan sebesar 0,5 m/s2. Dalam waktu 6 sekon,
kecepatan peluru menjadi ... m/s
A. 212 C. 218
B. 215 D. 221
23. Alat laboratorium yang berfungsi untuk mengukur waktu dalam percobaan yaitu ….
A. Neraca C. Stop watch
B. Gelas ukur D. Jangka sorong
24. Ketika membuka botol bahan kimia, tutup botol diletakkan dalam posisi terbalik
dengan tujuan agar …..
A. Tidak merusak peralatan lain D. Tidak menimbulkan bau
B. Seger kering tutupnya menyengat
C. Tidak terkontaminasi kotoran
Soal UTS II/MTs Nurul Huda/VII/2016 Page 3
25. Alat - alat laboratorium yang terbuat dari bahan kaca yaitu ….
A. Pinset, klem, dan skalpel D. Tabung reaksi, pipet ukur, dan
B. Neraca, mortar, dan spatula cawan petri
C. Klem, rak tabung reaksi, dan
skalpel
26. Ilmuwan yang pertama kali mengamati bakteri menggunakan mikroskop yaitu ….
A. Hans Janseen C. Antonie van Leeuwenhoek
B. Robert Hook D. Carolus Linnaeus
27. Lensa objektif dan lensa okuler mikroskop dihubungkan oleh ….
A. Revolver C. Tabung
B. Diafragma D. Landasan
28. Mikroskop memiliki prinsip kerja yang sama dengan prinsip kerja …..
A. Kacamata C. Kamera
B. Teropong D. Kaleidoskop
29. Perhatikan bagian – bagian mikroskop berikut ini!
1) Revolver
2) Cermin
3) Pilar
4) Diafragma
Bagian mekanik pada mikroskop meliputi ...
A. 1), 2), dan 3) C. 1), 3), dan 4)
B. 1), 2), dan 4) D. 2), 3), dan 4)
30. Sikap ilmiah yang harus dimiliki oleh seorang peneliti ialah ….
A. Tekun, subjektif, dan teliti C. Terbuka, rasa ingin tahu, dan
B. Objektif, terbuka, dan rasa ingin subjektif
tahu D. Tekun, kekluargaan, dan objektif

Goodluck…

Soal UTS II/MTs Nurul Huda/VII/2016 Page 4

You might also like