You are on page 1of 13

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN

(RPP)

Sekolah : SD N Pajajaran
Kelas / Semester : III / 2
Tema : Kejadian Sehari-hari
Waktu : 4 x 35 menit

A. Standar Kompetensi
Bahasa Indonesia
7. Memahami teks dengan membaca intensif (150 – 200 kata) dan membaca
puisi
PKn
3. Memiliki harga diri sebagai individu
B. Kompetensi Dasar
Bahasa Indonesia
7.1 Menjawab dan atau mengajukan pertanyaan tentang isi teks agak panjang
(150-200 kata) yang dibaca secara intensif
PKn
3.3 Menampilkan perilaku yang mencerminkan harga diri
C. Indikator
7.1.1 Menjawab pertanyaan dari teks
3.3.1 Menyebutkan lingkungan tempat menjaga harga diri.
3.3.2 Menyebutkan contoh perilaku menjaga harga diri di lingkungan
keluarga.
3.3.3 Menyebutkan contoh perilaku menjaga diri di lingkungan sekolah.
3.3.4 Menyebutkan contoh perilaku menjaga diri di lingkungan masyarakat.
D. Tujuan Pembelajaran
1. Melalui penugasan membaca teks bacaan “Menjaga Harga Diri di
Lingkungan Rumah, Sekolah, dan Masyarakat”, siswa dapat menjawab 3
pertanyaan berdasarkan teks dengan benar.
2. Melalui tanya jawab, siswa dapat menyebutkan 3 lingkungan tempat
menjaga harga diri dengan benar.
3. Melalui diskusi, siswa dapat menyebutkan 3 contoh perilaku menjaga
harga diri di lingkungan keluarga dengan tepat.
4. Melalui diskusi, siswa dapat menyebutkan 3 contoh perilaku menjaga
harga diri di lingkungan sekolah dengan tepat.
5. Melalui penggunaan media taktil, siswa dapat menyebutkan 3 contoh
perilaku menjaga harga diri di lingkungan masyarakat dengan tepat.
E. Karakter Siswa yang diharapkan
Menampilkan perilaku yang mencerminkan harga diri, percaya diri..
F. Model dan Metode Pembelajaran
1. Model : Pembelajaran Kooperatif
2. Metode : Ceramah, tanya jawab, diskusi, dan pengamatan
G. Materi Ajar
1. Teks bacaan “Menjaga Harga Diri di Lingkungan Keluarga, Sekolah, dan
Masyarakat”
2. Contoh perilaku yang mencerminkan harga diri
H. Media dan Sumber Belajar
1. Media : Media taktil contoh perilaku yang mecerminkan
harga diri
2. Sumber Belajar : Slamet, dkk. 2008. Pendidikan Kewarganegaraan 3
untuk SD/MI Kelas 3. Jakarta: Pusat Perbukuan
Departemen Pendidikan Nasional. Hlm. 59-63
I. Langkah-langkah Kegiatan Pembelajaran
KEGIATAN ALOKASI
WAKTU
1. Pendahuluan
Dalam kegiatan pendahuluan, Guru:
a. Mengondisikan siswa untuk siap belajar dengan cara
menyapa siswa, memberi salam, berdoa, dan
menanyakan keadaan siswa.
b. Mengecek kehadiran siswa.
c. Memotivasi siswa untuk aktif dalam pembelajaran 15 MENIT
dengan bernyanyi sesuai materi yang akan dipelajari
yaitu menyanyikan lagu pergi belajar
d. Mengajukan pertanyaan-pertanyaan dengan
mengaitkan pengetahuan siswa dengan materi yang
akan dipelajari.
e. Menyampaikan tujuan pembelajaran yang akan
dipelajari.
2. Kegiatan Inti
a. Eksplorasi
1) Siswa mengamati gambar contoh perilaku
menjaga harga diri.
2) Tanya jawab mengenai gambar yang diamati
3) Siswa dibagi menjadi beberapa kelompok.
4) Siswa diberikan LKS. (LKS terlampir)
5) Siswa membaca dan memahami LKS yang telah
dibagikan.
6) Siswa membaca teks bacaan “Menjaga Harga Diri
di Lingkungan Keluarga, Sekolah, dan
Masyarakat”
7) Tanya jawab mengenai isi dalam teks 40 MENIT
8) Siswa menjawab pertanyaan berdasarkan teks
bacaan.
9) Perwakilan kelompok maju ke depan kelas
mengoperasikan media taktil yang telah
disediakan secara bergantian.
b. Elaborasi
1) Siswa mendiskusikan LKS bersama kelompok.
2) Guru membimbing kelompok dalam kegiatan
diskusi.
3) Setiap perwakilan kelompok maju ke depan kelas
untuk mempresentasikan hasil diskusi secara
bergantian.
4) Menyamakan persepsi siswa mengenai materi
pembelajaran yang telah dipelajari.
c. Konfirmasi
1) Memberikan kesempatan kepada siswa untuk
bertanya mengenai hal-hal yang masih belum
dimengerti.
2) Bertanya jawab tentang pembelajaran yang telah
berlangsung untuk mengetahui ketercapaian
tujuan pembelajaran
3. Penutup
a. Siswa dengan bimbingan guru menyimpulkan
pembelajaran. 15 MENIT

b. Memberikan soal evaluasi yang harus dikerjakan oleh


siswa
c. Siswa dan guru berdoa sesuai dengan agama dan
kepercayaan masing-masing untuk mengkhiri
pelajaran

4. Penilaian
1. Teknik Penilaian
a. Sikap : menjaga harga diri, percaya diri
1) Menjaga harga diri dalam mengikuti pembelajaran
2) Percaya diri dalam menyampaikan pendapatnya.
b. Pengetahuan : tes tulis
1) Soal evaluasi, sebanyak 5 soal
c. Keterampilan : unjuk kerja
Keterampilan dalam mengerjakan LKS
2. Bentuk Instrumen Penilaian
a. Penilaian sikap
No Nama Siswa Sikap Ket
Menjaga harga diri Percaya Diri
BT MT MB SM BT MT MB SM

BT = Belum Terlihat
MT = Mulai Terlihat
MB = Mulai Berkembang
SM = Sudah Membudaya
b. Pengetahuan
Penilaian dilakukan dengan cara menilai hasil evaluasi siswa.
(instrument terlampir)
Penilaian = skor yang diperoleh x 100
Skor ideal
Konversi Nilai Predikat Klasifikasi
(Skala 0-100)
81-100 A SB (Sangat Baik)
66-80 B B (Baik)
51-65 C C (Cukup)
0-50 D K (Kurang)
KKM = 75
c. Penilaian Keterampilan
Rubrik penilaaian keterampilan mengerjakan LKS
Kriteria Baik sekali Baik Cukup Perlu
(86-100) (71-85) (61-70) Bimbingan
(≤ 60)
Bekerja sama, hasil Memenuhi semua Hanya Hanya Hanya
kerja rapi, semangat kriteria memenuhi memenuhi memenuhi
dalam mengerjakan tiga kriteria dua kriteria satu
tugas, selesai tepat kriteria
waktu.

Tasikmalaya, 20 Februari 2016


Guru Pamong Praktikan
Kelas III

Atih Sukmayati, S.Pd. Eka Amalia Lestari


NIP 196304251983052010 NIM 1306135

Mengetahui,
Kepala Sekolah

Supirman, S.Pd.M.Si.
NIP 196107201983051008
LEMBAR KEGIATAN SISWA (LKS)

A. Ketua Kelompok : ………………………..


Anggota Kelompok : 1. ………………………..
2. ………………………..
3. ………………………..
4. ………………………..
5. ………………………...
B. Kelas : ………………………..
C. Materi Pokok : Contoh perilaku menjaga harga diri
D. Cara Kerja
1. Bacalah teks bacaan “Menjaga Harga Diri di Lingkungan Keluarga,
Sekolah, dan Masyarakat”
2. Jawablah pertanyaan berdasarkan teks!
a. Apa saja yang dilakukan Andi di rumah?
……………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………
b. Mengapa Andi dan teman-temanya berangkat lebih awal?
……………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………
c. Di mana Andi dan keluarganya tinggal?
……………………………………………………………………………
……………………………………………………………………………
3. Perwakilan kelompok maju untuk mengoperasikan media taktil.
4. Amati dan perhatikan media taktil yang dioperasikan teman kalian.
5. Lengkapi bagan berikut!

Perilaku Menjaga
Harga Diri

……………………………… ………………………………… …………………………………


…..……...................... ………..………............ …………..…………............

6. Sebutkan 3 contoh perilaku menjaga harga diri di lingkungan keluarga!


...........................................................................................................................
...........................................................................................................................
...........................................................................................................................
..........................................................................................................................
7. Sebutkan 3 contoh perilaku menjaga harga diri di lingkungan sekolah!
...........................................................................................................................
...........................................................................................................................
...........................................................................................................................
...........................................................................................................................
8. Sebutkan 3 contoh perilaku menjaga harga diri di lingkungan masyarakat!
...........................................................................................................................
...........................................................................................................................
...........................................................................................................................
...........................................................................................................................
...........................................................................................................................
Nama : …………………………………
SOAL EVALUASI
Kelas : ……………….………………..

1. Kita harus selalu bersikap …………………. pada orang tua


a. Cuek b. sopan c. membangkang
2. Berangkat sekolah sebaiknya ……………………………
a. Langsung berlari menuju sekolah
b. Minta diantar sampai pintu kelas
c. Berpamitan dulu dengan orang tua
3. Orang yang mempunyai harga diri apabila berbuat salah maka …………………..
a. Langsung minta maaf
b. Menutupi kesalahannya
c. Berdiam diri
4. Bila kita diberi tugas piket kelas, kita harus ……………………
a. Melaksanakan dengan hati kesal
b. Melaksanakan dengan tulus dan bertanggungjawab
c. Menyuruh teman untuk menggantikan
5. Apabila bertemu dengan tetangga, sebaiknya kita …………………………
a. Lari
b. Diam saja
c. Bertegur sapa

SOAL EVALUASI Nama : …………………………………

Kelas : ………………………………..
1. Kita harus selalu bersikap …………………. pada orang tua
a. Cuek b. sopan c. membangkang
2. Berangkat sekolah sebaiknya ……………………………
a. Langsung berlari menuju sekolah
b. Minta diantar sampai pintu kelas
c. Berpamitan dulu dengan orang tua
3. Orang yang mempunyai harga diri apabila berbuat salah maka …………………..
a. Langsung minta maaf
b. Menutupi kesalahannya
c. Berdiam diri
4. Bila kita diberi tugas piket kelas, kita harus ……………………
a. Melaksanakan dengan hati kesal
b. Melaksanakan dengan tulus dan bertanggungjawab
c. Menyuruh teman untuk menggantikan
5. Apabila bertemu dengan tetangga, sebaiknya kita …………………………
a. Lari
b. Diam saja
c. Bertegur sapa
SOAL EVALUASI

1. Hari Rabu Andi dan teman-temannya berangkat lebih awal karena piket di kelasnya.
Mereka membersihkan meja dan kursi guru, taplak dan buku-buku ditata dengan
rapi. Alat-alat tulis guru juga ia persiapkan. Papan tulis yang kotor dibersihkan.
Pada hari apa Andi dan temantemannya berangkat lebih awal?
a. Selasa b. Rabu c. Kamis
2. Mengapa Andi dan teman-temannya berangkat lebih awal?
a. Karena piket
b. Karena mau jajan
c. Karena mau main dulu
3. Kita harus selalu bersikap …………………. pada orang tua
a. Cuek b. sopan c. membangkang
4. Orang yang mempunyai harga diri apabila berbuat salah maka …………………..
a. Langsung minta maaf
b. Menutupi kesalahannya
c. Berdiam diri
5. Apabila bertemu dengan tetangga, sebaiknya kita …………………………
a. Lari
b. Diam saja
c. Bertegur sapa

Kunci Jawaban
No Jawaban Skor
1. B 10
2. A 10
3. B 10
4. A 10
5. C 10

You might also like