You are on page 1of 2

PERCOBAAN 5 (NITRIMETRI)

SOAL
1. Zat yang dapat dititrasi dengan nitrimetri adalah zat yang mengandung gugus –
NH2 (amin) aromatis primer atau zat lain yang dapat dihidrolisis/direduksi menjadi amin
aromatis primer (B/S)
2. Sulfadiazine merupakan obat anti infeksi yang disebabkan oleh bakteri (B/S)
3. Indikator apa yang dapat digunakan dalam titrasi nitrimetri pada percobaan yang
dilakukan?
a. Tropeolin-OO
b. Metilen Blue
c. Kertas KI
d. Kertas KI dan metilen blue
e. Tropeolin-OO dan metilen blue
4. Hal yang perlu diperhatikan dalam titrasi nitrimetri, kecuali
a. Harus memiliki gugus amin
b. Tidak perlu menambahkan indikator
c. Harus dilakukan pada suhu dibawah 15 derajat C
d. Reaksi harus reversible
5. Apa itu nitrimetri dan zat apa saja yang dapat dititrasi dengan metode nitrimetri?
6. Jelaskan fungsi penambahan H2SO4 pada percobaan!

PERCOBAAN 6 (PERMANGANOMETRI)
SOAL
1. Kalium Permanganat merupakan larutan standar primer. Sangat sukar untuk
mendapatkan pereaksi ini dalam keadaan murni, bebas sama sekali dari Mangan dioksida
(B/S)
2. Pemanasan dilakukan untuk mempercepat laju reaksi (B/S)
3. Berikut ini perbedaan nitrimetri dan permanganometri pada percobaan, kecuali?
a. Nitrimetri membutuhkan indikator, permanganometri tidak
b. Nitrimetri dilakukan pada suhu di bawah 15 derajat C, permanganometri
dilakukan pada suhu kamar
c. Senyawa yang dapat dititrasi dengan metode nitrimetri harus memiliki gugus
amin, permanganometri
d. Nitrimetri dilakukan untuk menghitung kadar sulfadiazin,
permanganometri dilakukan untuk menghitung kadar oksalat
e. Nitrimetri menggunakan NaNO3 sebagai titran, permanganometri
menggunakan KMnO4 sebagai titran
4. Standarisasi KMnO4 pada percobaanyang dilakukan menggunakan…?
a. H2C2O4
b. Na2C2O4
c. CaC2O4
d. Na2S2O3
e. K4Fe(CN)6
5. Apa itu permanganometri?
6. Bagaimana cara mengetahui titik akhir titrasi pada permanganometri?

You might also like