You are on page 1of 3

UPT RSUD

Malingping
Dinas Kesehatan
KB SUNTIK
Provinsi Banten

No. Dokumen No. Revisi Halaman


1/3

Jl. Raya Saketi Km.1


Malingping
Telp. (0252) 508 194
Fax. (0252) 509 309
Ditetapkan
Kepala Dinas Kesehatan Provinsi Banten
STANDAR
Tanggal Terbit:
PROSEDUR
22 Februari 2021
OPERASIONAL

Dr.dr.Hj.Ati Pramudji Hastuti,MARS


NIP. 19730815 200312 2 005
PENGERTIAN Cara untuk mencegah terjadinya kehamilan dengan melalui suntikan
hormonal dalam jangka waktu 1 bulan atau 3 bulan

1. Mempercepat reaksi dari cairan obat, untuk penyembuhan


TUJUAN 2. Terlaksananya pemberian obat sesuai prinsip 6 benar
Terhindarnya kesalahan pemberian obat kepada pasien

Sesuai dengan SK Direktur RSUD Malingping No:


KEBIJAKAN 800/1120/RSUD-MLP/V/2018 tentang Kebijakan Pelayanan
RSUD Malingping.

A. Struktur
1. Bidan
PROSEDUR
2. Persiapan Alat:
a. Disposible spuit
b. Needle
c. Alcohol swab
d. Bengkok
e. Obat yang dibutuhkan
f. Alat tulis
B. Proses
1. Mencuci tangan
2. Baca daftar obat
3. Cocokan dengan melakukan prinsif 6 benar
UPT RSUD
Malingping
Dinas Kesehatan
KB SUNTIK
Provinsi Banten

No. Dokumen No. Revisi Halaman


2/3

Jl. Raya Saketi Km.1


Malingping
Telp. (0252) 508 194
Fax. (0252) 509 309
PROSEDUR

4. Bidan menjelaskan kepada pasien mengenai


prosedur yang akan dilakukan
5. Bidan melakukan informed concent sebelum
melakukan tindakan
6. Bidan mengatur posisi pasien
7. Bidan mengambil spuit, isi dengan obat yang akan
disuntikan obat kb suntik 1 bulan mengandung 2
jenis hormon yaitu 25 ml medroxyprogesteron acetat
( hormon progestin) dan 5 ml estradiol cypionate
( hormon estrogen)
8. Bidan melakukan aseptik tempat yang akan di suntik
dengan menggunakan alkohol swab
9. Bidan menyuntikan jarum di daerah penyuntikan
dengan arah tegak lurus hingga mencapai daerah
otot
10. Bidan melakukan aspirasi, apabila tidak terdapat
darah masukkan obat secara perlahan – lahan
11. Bidan mengangkat keluar jarum suntik dan
bersihkan kulit dengan alkohol swab
12. Bidan membuang spuit yang telah dipakai ke tempat
sampah khusus
UPT RSUD
Malingping
Dinas Kesehatan
KB SUNTIK
Provinsi Banten

No. Dokumen No. Revisi Halaman


2/3

Jl. Raya Saketi Km.1


Malingping
Telp. (0252) 508 194
Fax. (0252) 509 309
PROSEDUR

13. Bidan mencuci tangan dengan sabun di air mengalir


lalu mengeringkannya\
14. Bidan menulis di buku catatan mengenai tindakan
yang telah dilakukan dan merencanakan tanggal
penyuntikan berikutnya

UNIT TERKAIT 1. Poli Kandungan dan Kebidanan


2. Ruang Nifas

You might also like