You are on page 1of 4

MENIMBANG BERAT BADAN PASIEN

DEWASA DAN BAYI

RSU.HJ.ZUBAEDA No. Dokumen No. Revisi Halaman


H BANTILAN 188/009-C/IGD-IRJAL/IX/2018 00 1/1
KAB.TOLITOLI

Ditetapkan :
Direktur
STANDAR Tanggal Terbit RSU Hj. Zubaedah Bantilan
PROSEDUR
OPERASIONAL 16 November 2018
(SPO)

dr.MASDALINA
NIP.19640117199903 2 001

1. Pengertian Mengukur berat badan dewasa dan bayi adalah cara


untuk mengetahui berat badan dewasa dan bayi.

2. Tujuan Sebagai acuan  untuk :


1. Mengetahui berat badan pasien
2. Mengikuti pertumbuhan anak misalnya untuk
menentukan makanan bayi dan anak

3. Kebijakan a. Keputusan Direktur Rumah Sakit HJ. Zubaedah


Bantilan Kabupaten Tolitoli Nomor
:188/04-/kepeg/RSU-HZB/2018 Tentang Kebijakan
Umum pelayanan Dirumah Sakit Umum Hj.
Zubaedah Bantilan Kabupaten Tolitoli.

b. Keputusan Direktur Rumah Sakit Umum Hj.


Zubaedah Bantilan Kabupaten Tolitoli Nomor :
188/009-C/IGD-IRJAL/IX/2018 Tentang Kebijakan
Menimbang Berat Badan Pasien Dewasa dan Bayi
Di Rumah Sakit Umum Hj. Zubaedah Bantilan Kab.
Tolitoli

MENIMBANG BERAT BADAN PASIEN


DEWASA DAN BAYI

RSU.HJ.ZUBAEDA No. Dokumen No. Revisi Halaman


H BANTILAN 188/009-C/IGD-IRJAL/IX/2018 00 1/2
KAB.TOLITOLI

4. Prosedur Cara menggunakan gelang risiko pasien jatuh pada


pergelangan tangan selama masa perawatan di rumah sakit
Cara menggunakan gelang risiko pasien jatuh pada
pergelangan tangan selama masa perawatan di rumah sakit
A. Persiapan
1. Persiapan Pasien
a. Persiapan mental : menjelaskan kepada pasien
tentang tindakan yang akan dilakukan
b. Persiapan fisik

2. Persiapan alat
a. Timbangan dewasa
b. Timbangan bayi diatas meja
c. Kain pengalas beberapa helai
d. Buku catatan dan alat tulis
e. Beberapa lembar lap kerja

B. Pelaksanaan
 Berat Badan Pasien Dewasa
1. Petugas mempersiapkan alat,
2. Petugas menjelaskan pada pasien tentang
tindakan yang akan dilakukan,
3. Petugas memastikan jarum penunjuk timbangan
menunjuk pada angka nol,
4. Jika jarum penunjuk tidak pada angka nol, maka
petugas menyetel pemindah jarum ke angka
nol,
5. Petugas meminta pasien melepas jaket, alas
kaki dan tas,
6. Petugas mempersilahkan pasien untuk berdiri /
naik ke atas timbangan,
7. Petugas melihat jarum penunjuk skala,
8. Petugas menilai berat badan pasien sesuai

MENIMBANG BERAT BADAN PASIEN


DEWASA DAN BAYI

RSU.HJ.ZUBAEDA No. Dokumen No. Revisi Halaman


H BANTILAN 188/009-C/IGD-IRJAL/IX/2018 00 1/3
KAB.TOLITOLI

4.Prosedur Cara menggunakan gelang risiko pasien jatuh pada


pergelangan tangan selama masa perawatan di rumah sakit
Cara menggunakan gelang risiko pasien jatuh pada
pergelangan tangan selama masa perawatan di rumah sakit
dengan tempat berhentinya jarum, dan dilihat
dari arah tegak lurus
9. Petugas mempersilahkan pasien turun dari
timbangan
10.Petugas mendokumentasikan hasil pengukuran
berat

 Berat Badan Bayi


1. Petugas mempersiapkan alat,
2. Petugas menjelaskan pada keluarga pasien
tentang tindakan yang akan dilakukan,
3. Petugas memastikan jarum penunjuk timbangan
menunjuk pada angka nol,
4. Jika jarum penunjuk tidak pada angka nol, maka
petugas menyetel pemindah jarum ke angka
nol,
5. Mencuci tangan
6. Melepaskan semua pakaian bayi/anak
7. Meletakkan bayi di atas timbangan
8. Mengukur skala timbangan secara tepat
9. Mengenakan kembali pakaian bayi, kemudian
dikembalikan ke tempat tidur
10.Petugas mendokumentasikan hasil pengukuran
berat
11.Mencuci tangan
5. Unit Terkait Instalansi Rawat Jalan
Instalansi Rawat Inap
Instalansi Gawat Darurat
Instalansi Kamar Bersalin

You might also like