You are on page 1of 10

ASUHAN KEBIDANAN BALITA PADA ANAK D UMUR 2,5 TAHUN

DENGAN KEBUTUHAN PEMERIKSAAN TUMBUH KEMBANG


DI PUSKESMAS PULOKULON 1

I. PENGKAJIAN:
Tanggal : 09 November 2021
Tempat : Puskesmas Pulokulon 1
Jam : 09.30 WIB
II. IDENTITAS
a. Identitas Anak
Nama : An. D
Tanggal/Jam lahir : 27 Juni 2019 / 12.00 WIB
Umur : 2 tahun 5 bulan
Jenis kelamin : Perempuan
b. Identitas Orang tua
Nama ibu : Ny. S Nama ayah : Tn. S
Umur : 23 tahun Umur : 29 tahun
Agama : Islam Agama :Islam
Pendidikan : SMP Pendidikan : SMP
Pekerjaan : Ibu Rumah Tangga Pekerjaan : Karyawan Swasta
Alamat : Tuko 1/5 Alamat : Tuko 1/5

III. DATA SUBYEKTIF


1. Alasan Datang:
Ibu mengatakan ingin memeriksakan tumbuh kembang anaknya
Keluhan Utama:
Ibu mengatakan tidak ada keluhan
2. Riwayat Kesehatan:
a. Dahulu : Ibu mengatakan bahwa anaknya tidak pernah menderita penyakit hingga
dirawat di Rumah Sakit
b. Sekarang : Ibu mengatakan bahwa anaknya sedang tidak menderita sakit hingga
dirawat di Rumah Sakit
c. Keluarga : Ibu mengatakan bahwa dalam keluarga tidak ada yang mengalami
penyakit menular atau keturunan seperti HIV/AIDS, TBC
3. Riwayat Kehamilan, Persalinan Dan Nifas:
a. Riwayat kehamilan ibu
1) Umur kehamilan : 40 minggu
2) Riwayat penyakit dalam hamil : Ibu mengatakan tidak ada riwayat penyakit dalam
hamil
3) Kebiasaan selama hamil
 Merokok, frekuensi : Ibu mengatakan tidak pernah merokok
 Konsumsi alcohol, frekuensi : Ibu mengatakan tidak pernah
mengonsumsi alkohol
 Jamu-jamuan, Frekuensi : Ibu mengatakan tidak pernah
mengonsumsi jamu-jamuan
 Narkoba, frekuensi : Ibu mengatakan tidak pernah
mengonsumsi narkoba
 Obat-obatan bebas : Ibu mengatakan tidak pernah
mengonsumsi obat-obatan bebas
b. Riwayat Natal :
1) Tanggal lahir : 27 Juni 2019
2) Jenis Kelamin : Perempuan
3) Tunggal/ Gemeli : Tunggal
4) Lama kala I : 5 jam
5) Lama kala II : 30 menit
6) Komplikasi persalinan: Tidak ada
c. Riwayat Perinatal : Penilaian Apgar Score

Appearance Pulse Grimace Activity Respiratory Score


4.
1 Menit Tubuh merah muda >100 Menangis Fleksi pada Menangis 9
kuat ekstremitas dengan keras
5 Menit ke-1 Seluruhnya merah >100 Menangis Gerakan Menangis 10
muda kuat aktif dengan keras
5 Menit ke-2 Seluruhnya merah >100 Menangis Gerakan Menangis 10
muda kuat aktif dengan keras

RIWAYAT TUMBANG:
a. Pertumbuhan BB : Anak mengalami kenaikan berat badan. BB lahir = 2700 gram,
BB sekarang = 11000 gram
b. Pertumbuhan TB : Anak mengalami pertambahan tinggi badan. PB lahir = 45 cm,
TB sekarang = 84 cm
c. Perkembangan anak :
 Sudah bisa merespon terhadap orang-orang di luar keluarga
 Sudah bisa menggunakan kalimat panjang
 Sudah bisa melempar bola
 Sudah bisa memegang krayon di antara jempol dan telunjuknya
 Mampu bermain dengan teman sebayanya
d. Kelainan bawaan : Tidak ada kelainan bawaan, tidak mengalami
polidaktili, labiochisis
e. Riwayat Imunisasi :
No. Jenis Imunisasi Tanggal Imunisasi
1. HB-0 27 Juni 2019
2. BCG 30 Juli 2019
3. Polio 1 30 Juli 2019
4. DPT-HB-Hib 1 29 Agustus 2019
5. Polio 2 29 Agustus 2019
6. DPT-HB-Hib 2 28 September 2019
7. Polio 3 28 September 2019
8. DPT-HB-Hib 3 31 Oktober 2019
9. Polio 4 31 Oktober 2019
10. Polio suntik (IPV) 29 November 2019
11. Campak – Rubella (MR) 18 Maret 2020
12. DPT-HB-Hib lanjutan 06 Desember 2020
13. Campak – Rubella (MR) 13 Desember 2020

f. Pola Kebiasaan Sehari- Hari:


a) Nutrisi
1) Makan
Ibu mengatakan anaknya minum ASI 6 bulan sekarang sudah diberikan makanan
tambahan.
b) Eliminasi
1) Buang air kecil :
 Frekuensi perhari : 5-6 x ; warna : kuning jernih
 Keluhan/masalah : Tidak ada
2) Buang air besar :
 Frekuensi perhari : 1-2x ; warna kecokelatan konsistensi lembek / keras*)
 Keluhan/masalah : Tidak ada
c) Personal hygiene
 Mandi 2 x sehari
 Keramas 2 x seminggu
 Gosok gigi - x sehari
 Ganti pakaian tidak menentu x sehari; celana dalam tidak tentu x sehari
 Kebiasaan memakai alas kaki : Ibu mengatakan anaknya sudah mulai
menggunakan alas kaki
d) Istirahat/tidur
 Tidur malam 8 jam
 Tidur siang 2 jam
 Keluhan/masalah : Ibu mengatakan tidak ada keluhan
e) Aktivitas fisik dan olah raga
 Aktivitas fisik: Ibu mengatakan anaknya aktif
 Olah raga : jenisnya - frekuensi - x seminggu

IV. DATA OBYEKTIF:


1. Pemeriksaan Umum :
1) Keadaan umum : Baik Nadi : 100x/menit
2) Kesadaran : Composmentis RR : 30x/menit
3) Suhu /T : 36,5℃
2. Pengukuran antropometri :
1) BB : 11000 gram
2) TB : 84 cm
3) Lingkar Kepala : 39 cm
4) Lingkar dada : 48 cm
5) Lingkar lengan : 09 cm
1. Status Present
Kepala : Mesocephal, tidak ada nyeri tekan, kulit kepala bersih
Muka : Tidak ada oedem, tidak pucat
Mata : Konjungtiva tidak anemis, sklera tidak ikterik
Hidung : Simetris, bersih, tidak ada polip, tidak ada cuping hidung
Mulut : Bersih, tidak ada labiopalatoskisis
Telinga : Bersih, tidak ada serumen
Leher : Tidak ada pembesaran kelenjar tiroid dan limfe
Dada : Tidak ada retraksi dinding dada
Pulmo /jantung: Normal, tidak ada wheezing
Abdomen : Tidak kembung, tidak kelainan
Genetalia : Bersih, tidak ada kelainan
Punggung : Tidak ada kelainan tulang punggung
Anus : Tidak ada atresia ani
Ekstremitas : Gerak aktif, jari lengkap, turgor kulit baik
Kulit : Tidak ikterik, turgor kulit baik
2. Pemeriksaan Perkembangan
No. Perkembangan Ya Tidak
1 Anak bisa jalan naik tangga sendiri
2 Anak bisa bermain dan menendang bola kecil Anak bisa mencoret-
coret pensil pada kertas
3 Anak bisa bicara dengan baik, menggunakan 2 kata
4 Anak bisa menunjuk 1 atau lebih bagian tubuhnya ketika
5 Anak bisa melihat gambar dan dapat menyebut dengan benar
diminta nama 2 benda atau lebih
6 Anak bisa membantu memungut mainannya sendiri atau membantu
mengangkat piring jika diminta
7 Anak bisa melepas pakaiannya sendiri
8 Anak bisa makan nasi sendiri tanpa banyak

V. ANALISA
An. D umur 2,5 tahun dengan kebutuhan pemeriksaan tumbuh kembang

II. PENATALAKSANAAN
1. Menjelaskan pada ibu tentang hasil pemeriksaan bahwa setelah di lakukan pemeriksaan
di dapatkan hasil yang baik dan sehat.
Hasil : Ibu senang mendengar keadaan anaknya sehat dan normal
2. Melakukan pemeriksaan tanda-tanda vital (suhu, pernapasan, nadi) , pemeriksaan fisik
(BB, TB, LK, LD, LILA), dan pemeriksaan tumbuh kembang dengan lembar DDST,
meliputi : perkembangan motorik halus, motorik kasar, bahasa maupun personal sosial,
dan pemeriksaan khusus pada anak yaitu pemeriksaan pada pertumbuhannya dengan
melihat status gizi.
Hasil : Ibu sudah mengerti akan kondisinya dan merasa senang

3. Menganjurkan ibu memantau pertumbuhan (BB dan TB) dan perkembangan motorik
halus meliputi : (berjalan jinjit, melompat, melompat dengan satu kaki, menangakap dan
melempar bola) dan motorik kasar meliputi : menggunakan gunting, menggambar garis
vertikal, belajar membuka dan memasang kancing) , bahasa dan personalsosial anaknya
agar ibu mengetahui perubahan yang terjadi pada anaknya.

Hasil : Ibu bersedia memantau pertumbuhan dan perkembangan anaknya.

4. Menganjurkan ibu untuk memberi makan yang sehat dan bergizi (menu seimbang seperti
bubur sayur, ikan, buah-buahan dan susu yang berguna untuk pertumbuhan dan
perkembangan yang optimal bagi anaknya

Hasil : Ibu bersedia memberi nutrisi yang sehat dan bergizi


Grobogan, 09 November 2021
Pembimbing klinik, Praktikan,

Ratna Eka Sari Amd. Keb Gusti Ayu Dendang Gita Persada
NIP. 198506042017042006 NIM P1337424119028

Mengetahui
Pembimbing akademik,

Suparmi S.Pd.,S.SSiT.,M.Kes
NIP. 196403231986032004

You might also like