You are on page 1of 21

DIAGNOSIS

KEPERAWATAN
(SDKI)
Diagnosis Keperawatan
● Diagnosis Keperawatan merupakan suatu
penilaian klinis mengenai respons klien
terhadap masalah kesehatan atau prose
kehidupan yang dialaminya baik yang
berlangsung aktual maupun potensial
● Tujuan: Mengidentifikasi respons klien
secara individu, keluarga, komunitas
terhadap situasi yang berkaitan dengan
kesehatan
Kategori & Subkategori
Diagnosis Keperawatan (D.0001 – D.0148)
● Fisiologis : respirasi (6), sirkulasi (11), nutrisi dan
cairan (22), eleminasi (13), aktivitas dan istirahat (8),
neurosensori (8), reproduksi dan seksualtas (5).
● Psikologis : nyeri dan kenyamanan (6), integritas ego
(26), pertumbuhan dan perkembangan (3).
● Perilaku : kebersihan diri (1), penyuluhan dan
pembelajaran (8).
● Relasional : interaksi sosial (11).
● Lingkungan : keamanan dan proteksi (21).
Diagnosis Keperawatan

Diagnosis Negatif Diagnosis Positif

Aktual Risiko Promosi Kesehatan


Diagnosis
Aktual
Diagnosis
Risiko
Diagnosis
Promosi Kesehatan
Komponen Utama
Diagnosis Keperawatan
Masalah (problem) Indikator
atau Label Diagnosis
Diagnostik

Label Diagnosis a. Penyebab


a. Deskriptor b. Tanda (sign) dan Gejala
b. Fokus Diagnostik (Symptom)
c. Faktor Resiko
Contoh Deskriptor dan Fokus Diagnostik
Pada Diagnosis Keperawatan

NO Deskriptor Fokus Diagnostik


1 Tidak Efektif Bersihan Jalan Nafas

2 Gangguan Pertukaran Gas

3 Penurunan Curah Jantung


4 Intoleransi Aktivitas

5 Defisit Pengetahuan
Deskriptor dan Definisi Deskriptor
Pada Diagnosis Keperawatan
NO Deskriptor Definisi
1 Defisit Tidak cukup, tidak adekuat

2 Disfungsi Tidak berfungsi secara normal

3 Efektif Menimbulkan efek yang diinginkan

4 Gangguan Mengalami hambatan atau kerusakan

5 Lebih Berada diatas nilai normal atau yang diperlukan

6 Penurunan Berkurang baik dalam ukuran, jumlah maupun derajat

7 Rendah Berada dibawah nilai normal atau yang diperlukan

8 Tidak Efektif Tidak menimbulkan efek yang diinginkan


Indikator
Diagnosis Aktual

● Penyebab
● Tanda dan Gejala
● Faktor Resiko
Indikator
Diagnosis Risiko

● Penyebab
● Tanda dan Gejala
● Faktor Resiko
Indikator
Diagnosis Promosi Kesehatan

● Memiliki Tanda dan Gejala yang


menunjukkan kesiapan klien untuk
mencapai kondisi yang lebih
optimal
1. Analisa Data
2. Identifikasi Masalah
3. Perumusan Diagnosis
Perumusan Diagnosis:
Diagnosis Aktual

Masalah berhubungan dengan (b.d)


Penyebab dibuktikan dengan (d.d)
Tanda dan Gejala
Contoh
Diagnosis Keperawatan Aktual

Bersihan Jalan Nafas tidak efektif


b.d spasme jalan nafas
d.d batuk tidak efektif, sputum berlebih,
wheezing, dispneu, gelisah
Perumusan Diagnosis:
Diagnosis Risiko

Masalah dibuktikan dengan (d.d)


Faktor Risiko
Contoh
Diagnosis Keperawatan Risiko

Risiko Aspirasi
d.d Tingkat Kesadaran Menurun
Perumusan Diagnosis:
Diagnosis Promosi Kesehatan

Masalah dibuktikan dengan (d.d)


Tanda/Gejala
Contoh
Diagnosis Keperawatan
Promosi Kesehatan

Kesiapan peningkatan eleminasi urin


d.d Pasien ingin meningkatkan eleminasi urin,
jumlah dan karakteristik urin normal
Thanks

You might also like