You are on page 1of 3

Pada masa pandemi COVID-19, kita harus meningkatkan sistem kekebalan tubuh yang merupakan

kekuatan pertahanan tubuh. Oleh karena itu, meningkatkan daya tahan tubuh adalah salah satu
kunci agar tidak tertular virus COVID-19.

Nah, salah satu cara yang dapat kita lakukan untuk meningkatkan daya tahan tubuh dan mencegah
penularan COVID-19 yaitu dengan makanan makanan yang bergizi seimbang
Lalu, bagaimanakah makanan yang bergizi seimbang itu?

1. Makan makanan bergizi seimbang


Konsumsi makanan dengan pedoman isi piringku, yg tdd:
a. Makanan pokok yg merupakan sumber karbohidrat dan telah menjadi budaya kearifan
lokal, dpt berupa nasi, jagung, kentang, umbi-umbian. Porsi untuk makanan pokok
sebaiknya 2/3 bagian dari ½ piring.
b. Lauk pauk yg merupakan sumber protein dan mineral, dpt berupa
lauk hewani : daging, ikan, ayam, telur
lauk nabati : tahu, tempe, kacang
Porsi untuk makanan pokok sebaiknya 1/3 dari ½ piring
c. Buah-buahan yg merupakan sumber berbagai vitamin (spt vitamin A, B, C), mineral dan
serat pangan yang dapat berperan sbg antioksidan. Porsi untuk buah-buahan sebaiknya
1/3 dari ½ piring
d. Sayuran yg merupakn sumber vitamin dan mineral terutama karoten, vit a, c, zat besi,
dan fosfor. Sebagian besar kandungan sayuran berperan sebagai antioksidan. Porsi
untuk sayuran sebaiknya 2/3 dari ½ piring
Setiap sayuran mempunyai keunggulan zat gizi ttt. Untuk sayuran yg berwarna
mempunyai kandungan vitamin lebih tinggi. Macam sayuran berdasar warna antara lain:

e. Jangan lupa minum air putih 8 gelas sehari. Air putih merupakan minuman yang paling
sehat dan tidak berbahaya

You might also like