You are on page 1of 7

Nama : Alfiansyah Deviar

NIM : S41 220 2003


No. Urut Absen :9
Jurusan : Magister Manajemen
Mata Kuliah : Akuntansi Manajemen (Matrikulasi)

Soal
1. (skor 20) Jelaskan bagaimana langkah-langkah dan informasi apa saja yang
digunakan untuk menyusun anggaran laporan laba rugi (income statement)?

Jawab

- Informasi yang diperlukan untuk menyusun laporan laba- rugi adalah,


1. Revenues ( Pendapatan).
2. Expenses ( Pengeluaran).

- Langkah- langkah menyusun laporan laba- rugi


1. Membuat persamaan akuntansi
2. Mencatat setiap transaksi masuk dan transaksi keluar, menggolongkan tiap
transaksi tersebut sesuai dari persamaan akuntansi yang telah dibuat
3. Mengambil data pemasukan ( Revenues) dan pengeluaran ( Expenses)
4. Membuat tabel yang memuat data pemasukan dan pengeluaran, laporan laba
rugi diperoleh dari hasil pengurangan antara pemasukan dengan pengeluaran.

Contoh :

Gambar 1.

Dari gambar diatas, menunjukan perusahaan memperoleh keuntungan.


( Revenues > Expenses)
Soal
2. (skor 20) Pada suatu entitas, data akuntansi ditujukan untuk stakeholders baik
internal maupun eksternal. Sebutkan siapa sajakah pengguna informasi akuntansi
tersebut dan jelaskan bagaimana mereka menggunakan data tersebut untuk
pengambilan keputusan?

Jawab

A. Penggunaan informasi akuntansi oleh Internal Perusahaan


Meliputi,
Manager, Production Supervisor, Finance Director, company officer

Fungsi :
Sebagai dasar perusahaan untuk mengetahui kesehatan keuangan
perusahaan, agar dapat membantu mencapai target dan mengambil kebijakan.

Contoh :
Apakah gaji pegawai akan dinaikan, mengurangi biaya perjalanan, dsb

B. Pengunaan informasi akuntansi oleh Eksternal Perusahaan


Meliputi,
Investor, Kreditur

Fungsi :
Bagi investor membantu membuat keputusan apakah akan memberikan
suntikan modal, melepas saham, dan membagi deviden.

Sedangkan bagi Kreditur, informasi akuntansi menunjukan kredibiltas dan


profibilitas perusahaan, apakah perusahaan layak diberikan pinjaman modal
usaha atau tidak.

soal
3. (Skor 20) Jelaskan 3 komponen biaya produksi (BBB, BTKL, dan BOP) dan berikan
contoh dengan pada perusahaan yang menjadi objek anda. Anda dapat menjelaskan
dari informasi pada laporan keuanganmya.

Jawab

Production Budget terdiri dari Biaya Bahan Langsung ( Direct material budget), Biaya
buruh langsung ( Direct labor budget), Biaya overhead manufaktur (Manufacturing
overhead budget).

Note : Sumber Analisa dari Laporan Keuangan Tahun 2020 PT. Sepatu Bata, Tbk
A. Direct Material Budget

Analisa :
Dari informasi Laporan Keuangan Tahun 2020 PT. Sepatu Bata, Tbk
mengalami penurunan bahan baku akibat dampak pandemi Covid- 19.

B. Direct Labor Budget

Analisa :
Secara garis besar, terjadi penurunan direct labor budget pada tahun 2020
yang disebabkan pandemi Covid- 19. Namun ada kenaikan biaya tunjangan
kesehatan, jaminan sosial tenaga kerja dan imbalan kerja.
C. Manufacturing Overhead

Analisa :
Dari sisi Tenaga Kerja, untuk Biaya Tenaga Kerja biasa terjadi penurunan,
namun biaya Overhead Tenaga Kerja ada kenaikan.

Soal
4. (Skor 40) Carilah laporan tahunan tahun 2020 untuk perusahaan berdasarkan
pembagian, Hitung rasio dan berikan analisis:
a) Rasio Vertikal (common size analysis) 2 rasio vertical, anda bebas memilih akun
mana yang akan dihitung dan di analisis.
b) Lihat rasio horizontal (analisis tren) untuk akun laba perusahaan, beri analisis.
c) Pilih 2 rasio dari rasio profitabilitas/solvabilitas (yang ada dalam file materi) hitung
dan analisis.
Jawab

A. Analisa dari Vertical Analysis


Ada prosentase kenaikan cukup signifikan pada Kas dan setara kas dari 1,41%
menjadi 17,03% .

B. Analisa dari Horizontal Analysis


Terdapat selisih yang cukup besar pada Kas dan setara kas pada tahun 2019
dengan tahun 2020 sebesar 50.882.223, walau terjadi pandemi ada
pemasukan yang besar pada perusahaan. Di sisi lain total aset lancar
berkurang sebesar 200.872.862 .

C. Perhitungan Rasio

- ROE ( Return Of Equity)


ROE adalah nilai laba bersih dalam setahun dibandingkan dengan nilai aset
bersih perusahaan

• ROE PT. Sepatu Bata, Tbk Tahun 2019

Diketahui Laba Bersih Tahun 2019 = Rp 27.884.967,-


Diketahui Ekuitas Tahun 2019 = Rp 653.251.326,-
!".$$%.&'"
ROE = '().!(*.)!' = 4, 268
• ROE PT. Sepatu Bata, Tbk Tahun 2020

Diketahui Laba Bersih Tahun 2020 = Rp (175.307.147),-


Diketahui Ekuitas Tahun 2020 = Rp 477.944.179,-

(*"(.),".*%")
ROE = %"".&%%.*"&
= - 36, 679

Kesimpulanà Penurunan ROE PT. Sepatu Bata, Tbk terlalu curam, dari 4, 268
menjadi
-36.679. Semakin besar angka ROE, maka kualitas perusahaan semakin baik. Ambil
Contoh PT. Astra Internasional, Tbk yang memiliki ROE tahun 2011 hingga 2013 yaitu
29,4 , 27,3 , 23,1 .
Dalam hal ini, PT. Sepatu Bata, Tbk bukan perusahaan yang sehat. Perlu digaris
bawahi, perlu ditarik ROE beberapa tahun ke belakang, jika angka ROE tinggi dan
stabil, bisa dikatakan PT. Sepatu Bata, Tbk perusahaan yang sehat. Jika tidak
terpenuhi, maka keuangan perusahaan tidak stabil atau bisa dikatakan tidak sehat.

- PER ( Price Earning Ratio)


PER adalah rasio harga saham terhadap EPS perusahaan dalam satu tahun.
EPS sendiri singkatan dari earnings per share, atau laba bersih per lembar
saham, memiliki rumus laba bersih perusahaan dibagi jumlah saham yang
beredar.

• PER PT. Sepatu Bata, Tbk Tahun 2019

Diketahui Laba Bersih Tahun 2019 = Rp 27.884.967,-


Diketahui Saham disetor penuh = Rp 1.300.000.000,-
Harga saham Tahun 2019 = Rp 660,- / Lot
!".$$%.&'"
PER = *.),,.,,,.,,,

= 0, 021

= 0,021 * 660

= 14, 136
• PER PT. Sepatu Bata, Tbk Tahun 2020

Diketahui Laba Bersih Tahun 2020 = Rp ( 175.307147),-


Diketahui Saham disetor penuh = Rp 1.300.000.000,-
Harga saham Tahun 2020 = Rp 635,- / Lot

(*"(.),".*%")
PER = *.),,.,,,.,,,

= -0, 13

= -0,13 * 635

= - 85, 630

Kesimpulanà Dari hasil perhitungan Rasio PER PT. Sepatu Bata, Tbk mengalami
penurunan drastis, 14, 136 menjadi – 85, 630. Kondisi perusahaan Tahun 2020
sedang kurang baik.
Pun dari laporan keuangan disebutkan perusahaan begitu terdampak akibat Covid-
19.

You might also like