You are on page 1of 26

Hasil Survei Landas Kontinen

W
Barat Pulau Sumatera
EB
INA
R L Jakarta, 3 Desember 2020
AN
DA
SK
CO ON
PY TIN
RIG EN
HT BA
BIG RA
TS
UM
AT
ER
A

Pusat Pemetaan Kelautan dan Lingkungan Pantai


Badan Informasi Geospasial
W
EB
INA
RL
AN
DA
SK
CO ON
PY TIN
RIG EN
HT BA
BIG RA
TS
UM
AT
ER
A
Pendahuluan

W
EB
INA
RL
AN
DA
SK
CO ON
PY TIN
RIG EN
HT BA
BIG RA
TS
UM
AT
• Sesuai dengan hukum laut internasional (UNCLOS 1982), pasal 76, negaraEpantai
RA termasuk
Indonesia, mempunyai kesempatan untuk melakukan submisi batas terluar landas kontinen di luar
200 mil laut
• 2011 - Rekomendasi perluasan Landas Kontinen di barat Aceh (4.209 Km2)
• 2019 - Pemerintah Indonesia menyampaikan submisi klaimnya untuk segmen utara Papua
(196.568,9 Km2)
• 2020 - Pemerintah Indonesia mengagendakan submisi klaim landas kontinen ekstensi barat
Pulau Sumatera (211.397,7 Km2)
Tujuan

Survei Landas
W Kontinen Indonesia tahun 2020 dilakukan untuk
mendukung E B
submisi landas kontinen ekstensi di barat Pulau Sumatera.
INA
Tujuannya memperolehR L data batimetri yang akan digunakan dalam
pembuktian InvestigatorANRidge sebagai kepanjangan alamiah (natural
DA
SK
prolongation) dari daratan Sumatera, dan posisi foot of slope (FOS)
CO ON
yang digunakan dalam delimitasi batas terluar landas kontinen barat
Pulau Sumatera. P YR TINE
IGH N B
T B AR
IG AT
SU
Kegiatan survei dilaksanakan secara swakelola oleh M
Badan
AT Informasi
ER
Geospasial bekerjasama dengan Balai Teknologi Survei Kelautan -
BPPT. A
K/L yang berkesempatan untuk ikut serta dalam Survei LKI 2020
adalah PUSHIDROS - AL, Pusat Geotek - LIPI.
Pelaksanaan Kegiatan

W
EB • memastikan
Persipan : INA kesehatan kru
Kapal survei direncanakan
R L kapal dan tim
Tes COVID19 Asurvei
N bebas dari
berangkat tanggal 25 Agustus
DA
covid19
2020, namun tertunda hingga 27
SK September 2020 terkendala hasil
ON
CO • pengukuran tes COVID19 kru kapal dan tim
PY TIN SVP survei
RIG data
• akuisisi EN
HTdan BA Operasi survei direncanakan
batimetri
Akusisi Data backscatterBI RA
menggunakan G TS
berlangsung selama 54 hari layar,
multibeam UM
dibagi dalam 3 leg. Namun adanya
echosounder AT disebabkan
kendala yang
ER dan kebutuhan
gelombang tinggi
perbaikan kapal,Alamanya operasi
• cleaning, survei menjadi 57 hari layar (27
smoothing September- 23 November)
Pengolahan
• hasil berupa
Data Raster DEM
resolusi 50 m
Diagram Alir Kegiatan

W
EB
INA
RL
AN
DA
SK
CO ON
PY TIN
RIG EN
HT BA
BIG RA
TS
UM
AT
ER
A
KALIBRASI
PATCH TEST
W PENGUKURAN
EB

TAHAPAN KEGIATAN
INA SVP
RL
AN
DA
S PENGUKURAN
SURVEY CO KOBATIMETRI
PY NTIN
RIG EN
HT BA
PENGOLAHAN
BIG RA
DATA T SUM
AT
ER
KONTROL A
KUALITAS
VISUALISASI
HASIL
1. Kalibrasi Patch Test
Kalibrasi multibeam (Patch Test) dilakukan untuk mengetahui koreksi
ketidaksejajaran (miss-alignment) dan offset instalasi antara transducer (sonar
head), Motion Reference Unit (MRU), dan kapal
W
E BIN:
Kalibrasi ini terdiri dari
AR
➢ Kalibrasi Roll LA
dilakukan dengan
merekam data multibeamNDpada dua
lintasan yang sama atau overlap ASdengan
KO
COdirekam
dasar laut yang rata, data NT
dengan haluan (heading) kapalPYyang INE
berbeda,
R IGH N B
➢ Kalibrasi Pitch dilakukan dengan
AR
T B roll
IG AT
merekam data multibeam pada dua SU
lintasan yang berbeda arah dan melewati MA
TE
dasar laut yang miring (slope) dengan RA
pitch
kecepatan yang berbeda,
➢ Kalibrasi Yaw dilakukan dengan
merekam data multibeam pada dua
lintasan paralel yang tegak lurus
terhadap dasar laut yang miring (slope),

yaw
sumber image : R2Sonic
2. Pengukuran Sound Velocity Profiler (SVP)

• Pengukuran kecepatan rambat


suara W
diperlukan untuk
E
mengetahui Bprofil
INA kecepatan
R L laut.
rambat suara di kolom
AN
• Data kecepatan rambatDAsuara
SK
dibutuhkan sebagai koreksi ON
CO data
multibeam PY TIN
echosounder RIG EN
sehingga diperoleh data yang HT BA
lebih akurat dan presisi. BIG RA
TS
• Data Pengukuran SVP dilakukan UM
AT
sebanyak 40 titik ER
A
• Dengan hasil nilai maksimum
Sound Velocity (SV) berkisar
±1540-1544 m/s di lapisan
permukaan, sedangkan nilai SV
minimum berkisar ±1487 m/s
pada kedalaman 900-1500 m
3. Survei Batimetri
Akuisisi (perekaman) data kedalaman (batimetri) dilakukan dengan
multibeam Teledyne Hydrosweep DS dan perangkat lunak PDS 2000.

W
EB
INA
RL
AN
DA
SK
CO ON
PY TIN
RIG EN
HT BA
BIG RA
TS
UM
AT
ER
A
Target: Realisasi:
Batimetri, 4700 lnkm Batimetri, 4769 lnkm (101,4 %)
4. Pengolahan Data

Pengolahan data terdiri dari :


W
EB
INA
RL
AN
1. Onboard Processing : pembersihan data outlier,
DA
SK
koreksi SVP, koreksiCO nilai
ON patch test, dan gridding
PY TIN
data RIG EN
HT BA
BIG RA
T SU
MA
2. Post processing : smoothing data DEM
TE
RA
1. Onboard Processing

a. pembersihan data outlier


W
EB
INA
sebelum cleaning R L sesudah cleaning
AN
DA
SK
CO ON
outlier PY TIN
R E
IGH N B
T B AR
IG AT
SU
MA
TE
RA
b. Koreksi SVP
W
EB
INA
RL
AN
DA
SK
CO ON
PY TIN
RIG EN
HT BA
BIG RA
TS
UM
sebelum koreksi SVP A
sesudah koreksi
TE SVP
RA
c. gridding data

Gridding data dengan resolusi 50 m


W
EB
INA
RL
AN
DA
SK
CO ON
PY TIN
RIG EN
HT BA
BIG RA
TS
UM
AT
ER
A
Data MBES sebelum proses gridding Data MBES sesudah proses gridding
dan interpolasi
2. Post processing
smoothing data DEM
W
EB
INA
RL
AN
DA
SK
CO ON
PY TIN
RIG EN
HT BA
BIG RA
TS
UM
AT
ER
A
Sebelum Smoothing Sesudah Smoothing
5. Kontrol Kualitas

Untuk mengetahui ketelitian hasil akuisisi data


MBES, Wdilakukan
EB
INA
kontrol kualitas dengan
RL
melakukan pengecekan nilai kedalaman dari 2
AN
lintasan yang berbeda DA dan saling bertampalan
SK
menyilang CO ON
PY TIN
RIG EN
Sebagai acuan ketelitian digunakanHT BA SNI 7646:2010
BIG RA
tentang survei hidrografi dengan TmengikutiSU
MA
standar
ketelitian Orde 3 dengan persamaan : TERA
dengan :
a = 1,0 meter
b = 0,023
d = kedalaman terukur
Hasil kontrol kualitas
Tidak Total
W Orde 3
EB Total data masuk presentase
INA SNI (%)
(%) (%)
RL
AN 3417 97,54 2,46 100
DA
SK
ON 3417 data sample yang digunakan
CO Dari
PYmakaTINdisimpulkan hasil survei memenuhi
RIG EN
BA 3 SNI, dengan tingkat
HT Orde
ketelitian
RA
BIG sebesar
kepercayaan T S 97,54%
UM
AT
ER
A
6. Visualisasi Hasil

W
EB
INA
RL
AN
DA
SK
CO ON
PY TIN
RIG EN
HT BA
BIG RA
TS
UM
AT
ER
A
Hasil Survey Batimetri

W
EB
INA
RL
AN
DA
SK
CO ON
PY TIN
RIG EN
HT BA
BIG RA
TS
Contoh tampilan hasil di Line 4
UM
AT
ER
A
Bukti Adanya Natural Prolongation

W
EB
INA
RL
AN
DA
SK
CO ON
PY TIN
RIG EN
HT BA
BIG RA
TS
UM
AT
ER
A

Data BATNAS Data Survei LKI 2020


Perbandingan Data Batnas dengan data Hasil Survei

W
EB
INA
RL
AN
DA
SK
CO ON
PY TIN
RIG EN
HT BA
BIG RA
TS
UM
AT
ER
A

Data BATNAS Data Survei LKI 2020


Profil Natural Prolongation

W
EB
INA
RL
AN
DA
SK
CO ON
PY TIN
RIG EN
HT BA
BIG RA
TS
UM
AT
ER
A

Perbedaan tinggi puncak dengan dasar sekitar 35 m


Profil natural prolongation

W
EB
INA
RL
AN
DA
SK
CO ON
PY TIN
RIG EN
HT BA
BIG RA
TS
UM
AT
ER
A

Perbedaan tinggi puncak dengan dasar sekitar 150 m


Kendala dan Solusi

KondisiWkesehatan kru kapal dan tim survei terkait


COVID19EBmenyebabkan
INA tertundanya kegiatan survei
RL
Operasi survei ANsempat terhenti selama 2 hari
D
dikarenakan adanyaAkondisi
SK gelombang yang tinggi di
ON
Samudera Hindia COsehingga
PY TIN perlu berlindungluk
Semangka RIG EN
H
T B ARB
Adanya gangguan mesin kapal AT membutuhkan
IG yang
SU
perbaikan menambah kebutuhan hari Mlayar
AT survei
selama 2 hari. Meskipun demikian kondisiERtersebut
A
tidak menyebabkan adanya penambahan waktu
kontrak atau keterlambatan
Penutup

Survei LKI
W Barat Sumatera selesai dilaksanakan dan berakhir
EB
pada 28 November 2020.
INA
R L batimetri sepanjang 4700 LnKm tercapai
Target output survei
AN
4769 LnKm lebih banyak DA daripada rencana output sebelumnya.
SK
Hasil kontrol kualitas Cdata Omenunjukkan bahwa >97% dapat
OP NT
YR INE menurut SNI No.7646:2010.
memenuhi ketelitian yang ditetapkan
IGH N B
Data yang diperoleh dari hasil survei AR
T B tersebut bermanfaat ;
IG AT
SU Indonesia.
- Menambah data batimetri laut dalam di wilayah
MA
-Menjadi data pendukung untuk dokumen submisi TE landas
RA
kontinen di luar 200 Mil di Barat Sumatera yang akan diajukan
oleh Pemerintah Indonesia. Data hasil survei tersebut
membuktikan adanya kepanjangan alamiah investigator ridge
dengan daratan sumatera
W
EB
INA
RL
AN
DA
SK
CO ON
PY TIN
RIG EN
HT BA
BIG RA
TS
Dari Irian burung cendrawasih,UM
AT
Kayu jati dibuat kursi. ER
A
Cukup sekian terimakasih,
Kami akhiri presentasi.
Terima Kasih

You might also like