You are on page 1of 1

ALUR PENDAFTARAN WISUDA

Datang kekampus membawa bukti :


Pembayaran dari semster 1 s.d 6 atau akhir
Pembayaran KP dan TA
Pembayaran Wisuda
Mahasiswa
Mengumpulkan FC. Ijazah SMK/SMA/Madrasah yang di legalisir

Bendahara menanyakan kepada Mahasiswa :


Belum Lunas --> Mahasiswa melunasi terlebih dahulu
Bendahara Sudah Lunas --> Mahasiswa mendapat Surat Bebas Administrasi dari Bendahara

Mahasiswa menyerahkan :
Files KP dan TA dalam bentuk CD bercover dan atau files Jurnal Internasional
Laporan KP dan TA dalam bentuk jilid Hardcover dan atau Jurnal Internasional dalam Prinout dan di Jilid Soft Cover
Perpustakaan Kenang-kenangan atau sumbangsih Alumni berupa Buku referensi terbaru
Setelah Mahasiswa menyerahkan 2 syarat tersebut, maka Petugas Perpustakaan mengeluarkan Surat Bebas Perpustakaan

Mahasiswa menyerahkan :
1. Surat Bebas Administrasi
2. Surat Bebas Perpustakaan
Kaprodi Diterima Kaprodi dan Kaprodi menerbitkan Surat Keterangan Bebas Administrasi Akademik Program studi yang disahkan

TU melaksanakan :
1. Cetak Transkrip dan Surat Keterangan Lulus
2. Pengecekan Nama, Tempat Tanggal Lahir, NIM, Tanggal Lulus dan Judul TA
TU 3. Memberikan Mahasiswa Formulir Pendaftaran Wisuda, Formulir Pas Photo, Formulir Toga dan diisi oleh Mahasiswa

You might also like