You are on page 1of 11
UJI COBA KOMPETENSI SEKOLAH DASAR TAHUN PELAJARAN 2021/2022 KECAMATAN PONTIANAK KOTA Mata Pelajaran ;: Ilmu Pengetahuan Alam Kelas : VI (Enam) Hari/Tanggal _: Selasa,15 Februari 2022 ‘Waktu : 120 Menit 3. Kerjakan lebih dabuly 4, Perikaalah kembali 2 kama serahkan kepada bapak /ibu guru! L __Berilah tanda si ng (x) pada huruf A,B, C, atau D di depan jawaban yang tepat 1. Perhatikan gambar! Dalam rantai makanan, peran ular, elang dan tikus secara berturut-turut adalah... A. konsumen 1, konsumen 3, konsumen 2 B. konsumen 1, konsumen 2, konsumen 3 C. konsumen 2, konsumen 3, konsumen 1 D. konsumen 3, konsumen 2, konsumen 1 2. Pethatikan tabel berikut! No. | Tumbuban Cara Adaptasi 1)_|[ mawar batang berduri 2)_| teratai ‘daun lebar dan tipis 3)_[bakeu batang berongga 4) _[eceng gondok daun menyerupai duri Pasangan yahg Genar antara mahluk hidup dan adaptasinya adalah .... A.1) dan C. 2) dan 3) B. 1) dan 3) D. 2) dan 4) 3. Terumbu karang merupakan tempat hidup berbagai jenis hewan di laut, Maraknya pengambilan ‘erumbu karang dapat menyebabkan habitat tempat hidup ikan rusek sehingga populasi ikan berkurang, Oleh karena itu pengambilan terumbu karang di laut dilarang oleh pemeriiah, Hal ini bertujuan untuk .... . A. meningkatkan wisata laut C. meningkatkan budi daya laut B. mencegah pencemaran laut D. menjage kelestarian taman laut 4. Pethatikan gambar! Cara adaptasi yang dimiliki hewan tersebut adalah . A. memutuskan ekomya C. menyesuaikan wama kulitaya B. memiliki kulit berduri D. mengeluarkan bau yang menyengat 5. Kegiatan pemberantasan hama dengan menggunakan pestisida yang berlebihan dapat mengakibatkan ..., A. populasi makhluk hidup di dalam tanah meningkat B. hama dapat dikendalikan dan tersedianya mineral C. suburnya tanah dan penurunan populasi hama tanaman D. pencemaran dan penurunan unsur hara dalam tanah 6 Pencemaran Sungai Kapuas yang diakibatkan banyaknya industri yang beroperasi di sekitar sungai jorscbut dapat mengancam Kelestaran ekosistem lingkungan. Upaya yang Paling tepat menjaga Keseimbangan lingkungan pada kondisi tersebut adalah .... A. menanam pohon-pohon di sekitar Sungai Kapuas B. mengolah limbah industri sebelum dibuang di sungai C. menutup semua pabrik yang beroperasi di sekitar sungai D._ memelihara ikan di Sungai Kapuas menggunakan keramba 8. Perhatikan pernyataan berikut!, 1) membuang limbah ke sungai 2) mengubur sampah organik 3) melakuken rotasi tanaman 4) menebang pohon secara liar 5) _membuang sampah di sungai Kegiatan yang memengaruhi keseimbangan alam ditunjukkan oleh . A. 1),2)dan 3) C.2),3) dan 4) B. 1),2)dan4) D.3), 4) dan 5) 9. Perhatikan gambar! ditunjuk huruf X adalah .... C. mempertahankan diri dari musuh D. mengetahui perubahan tekanan air Fungsi bagian tubuh tumbuhan yang ditunjuk oleh huruf P adalah... A, menyerap air dan unsur hara dari dalam tanah B., sebagai tempat menyimpan makanan cadangan . lat kelamin betina dan alat kelamin jantan D. alat transportasi dari akar ke daun atau cebaliknya 11. Pethatikan gambar! Fungsi bagian organ yang ditunjuk anak panah pada gambar tersebut adalah ‘menyesuaikan suhu udara pada permapasan mengatur banyaknya udara yang masuk ke paru-paru tempat pertukaran antara gas karbondioksida dan oksigen menyaring kotoran yang masuk bersama udara pemapasan yvoup 12, Penyakit pada sistem peredaran darah manusia yang ditandai dengan pecahnya pembuluh darah di otak sehingga saraf-saraf yang ada di otak tidak memperoleh cukup oksigen disebut .... A. anemia C. stroke B. leukemia D. hemofilia 13. Perhatikan gambar! 7 @y <= 7 Sh 7 Hewan yang mempunyai daur hidup seperti gambar adalah .... A. lalat, capung dan semut CC. janglrik, kecoak, dan lebah B. katak, capung, dan kecoak D. katak, lalat, dan lebah 14, Perhatikan gambar! ‘anak panah adalah A. tulang atlas B. tulang hasta C. tulang belikat D. tulang selangka 15. Penyakit yang disebabkan adanya gangguan pada organ peredaran darah manusia adalah A. diare C. maag B. anemia D. types 16. Pethatikan skema peredaran darah berikut! Urutan peredaran darah yang mengangkut gas karbon dioksida adalah A. 8-2-4-9 : C.7-3-1-8 B.9-4-2-9 D. 7-6-4-2 17, Rina sangat menyukai makanan pedas, dan kurang menyukai sayuran-sayuran. Rina juga suka minum air teh yung sedikit pahit. Pada suatu hari tibactiba ia sakit perut, dan sulit buang air besar. Setelah diperiksa, dokter mengatakan bahwa Rina mengalami gangguan pencemaan, dan salah satu penyebabnya adalah sering menunda-nunda buang air besar. Usaha yang dapat kita lakukan untuk mencegah penyakit tersebut adalah A. makan makanan berserat dan minum eir putih yang cukup B. olahraga teratur dan mengonsumsi makanan berminyak C. banyak mengkonsumsi makanan manis dan air hangat D. banyak mengkonsumsi makanan berat seperti nasi 18, Perhatikan gambar! Organ tubuh pada gambar di samping berfungsi untuk ... A. memompa darah ke seluruh tubuh_ C. mengedarkan sari-sari makanan. B. membusukkan sisa-sisa makanan D. menawarkan racun pada makanan 19, Perhatikan pernyataan berikut! 1) membuat es 2) membuat gula jawa 3) membust agar-agar 4) menjemur pakaian Pemanfaatan perubahan wujud benda cair menjadi gas ditunjukkan oleh nomor Al) €.2) B. 3) D.4) 20. Pasangan yang tepat antara nama tumbuhan dengan cara perkembangbiakannya dalam tabel berikut adalah .... Tumbuhan Cara Perkembangbiakannya ; A. | Cocor bebek Tunas Adventif B | Wortel Umpi lapis C | Tebu Rhizoma D | Kentang ‘Umbi akar 21, Perhatikan ciri-ciri perkembangan fisik berikut! 1) suara menj i melengking 2) mengalami mimpi basah 3) pinggul melebar dan besar 4) suara menjadi lebih berat Ciri-ciri perkembangan fisik yang dialami perempuan pada masa pubertas ditunjukkan oleh nomor A. 2),dan 3) B. .?), dan 4) 22. Perhatikan gambar! C. 1) dan 3) D. 1) dan 4) ‘Nama planet bernomor 6 pada gambar adalah A. Yupiter B. Uranus C. Saturnus D. Neptunus 23. Perhatikan pernyataan-pernyataan berikut! satu satelit Planet yang memiliki ciri -ciri tersebut adalah ..., A. Mars B. Uranus C. Bumi D. Venus 24, Perhatikan tabel! Kegiatan Tenis gaya L . P. Gaya magnet | . £ R. Gaya gravitasi | 1 ¢ S. Gaya pegas T. Gaya gesek Pasangan antara jenis kegiatan dan jenis gaya yang bekerja adalah... A. 1-Qdan2-P Cc. 2-Rdan3-T B. 1-Qdan3-P D. 2-Qdan3-S 25. Pethatikan gambar! SI Ab46 Perubahan energi yang terjadi saat alat tersebut digunakan adalah A. energi listrik menjadi energi cahaya B. energi listrik menjadi energi gerak C. energi cahaya menjadi energi gerak D. energi listrik menjadi energi bunyi 26. Perhatikan gambar! all \aee | Pengaruh gaya tethadap benda yang ditunjukkan pada kegiatan tersebut adalah ... A. gaya dapat mengubah bentuk benda B. gaya dapat mengubah arah gerak benda C. gaya dapat mengubah benda bergerak menjadi diam D. gaya dapat mengubah benda diam menjadi bergerak 27. Perhatikan gambar! Jika sumber cahaya dipindahkan ke posisi Q, AP BQ 28. Perhatikan gambar! & maka akan terbentuk bayangan di posisi .... CR D.S Alat musik tersebut dapat menghasilkan bunyi dengan cara ... A. dipetik B. digetarkan 29. adalah... yop 30. Perhatikan tabel! C. ditiup D. digesek Tindakan berikut yang menunjukkan penghematan energi listrik dalam kehidupan sebari-hari ‘mematikan semua lampu di rumah pada malam hari menggunakan lampu pijar untuk menerangi rumah ‘menggunakan lampu LED untuk menerangi rumah ‘membunyikan televisi dengan volume suara yang keras ‘No | Energi Alternatif Manfaat 1 [air biodiesel 3. | matahari 4. | angin P. memutar turbin Q. memutar kincir angin R, mengerakkan perahu layar S. menggantikan solar Pasangan yang benar antara energi alternative dan pemanfuatannya adalah... A 1-P BP. 2-Q B.3-R D.4-S 31. Perhatikan gambar! Jika sakelar 1 (S1) dihubungkan dan sakelar 2 (S2) dilepas, lampu yang akan menyala dan lampu yang padam adalah A. lampu menyala: LI, L2, L3, L4, LS dan lampu padam: L6 B. lampu menyala: LI, L2, L3, LS, L6 dan lampu padam: LA C. lampu menyala: L1, L2, L3, L4, L6 den lampu padam: LS D. lampu menyala: L1, L2, L4, LS, L6 dan lampu padam: L3 32, Pethatikan jenis-jenis sumber daya alam di bawah ini! ‘ 1) aya. 2) udara 3) pohon 4) timah 5) air 6) batu bara 7) emas 8) tanah Jenis sumber daya alam yang tidak dapat diperbarui adalah nomor ... A. 1).3), dan 8) C. 4), 6), dan 7) B. 2),4), dan 6) D. 5). 6), dan 8) 33, Perhatikan gambar! ‘yang terjadt adalah C. gethana matahari sebagian D. gerhana matahari total A. gethana bulan total B. gethana bulan sebagian 34, Gerakan bumi pada porosnya mengakibatkan peristiws ‘A. terjadinya perbedaan lama waktu siang dan malam B, matahari terlihat seolah-olah bergerak dari timur ke barat C. di belaban bumi utara dan selatan mengalami 4 musim D. terlihatnya berbagai bentuk rasi bintang vang berbeda-beda 35, Pethatikan gambar! Proses evaporasi dan presipitasi dari siklus hidrologi pada gambar diatas ditunjulkan angka... A. Idan 2 C. Idan 4 B. I dan3 D. 2dan 5 Uraian 36. Perhatikan gambar! Planet adalah benda langit yang ada di tata surya, masing-masing planet memiliki cir khas yang berbeda-beda. Tuliskan (3) citi-ciri planet nomor 2! 37. Ginjal merupakan organ yang sangat penting karena berfungsi untuk mengekskresikan zatzat sisa hasil metabolisme. Jia ginjal mengalami kerusakan, di dalam tubuh akan terjadi penumpukan zat- ‘at sisa tersebut sehingga dapat meracuni tubuh, Oleh karena itu, kita perl menjaga kesehatan Sinjal. Sebutkan tiga (3) cara menjaga kesehatan ginjal! 38. Pembuangan sampah di sungai dan penebangan hutan secara liar dapat meyebabkan banjir, akibatnya beberapa jenis makhluk hidup yang berada di dalam tanah dan perairan banyak yang ‘mati, sedangkan untuk kita sendiri penebangan hutan yang tidak terkendali dapat membuat kita kekurangan persediaan oksigen. Jelaskan tiga (3) upaya yang dapat dilakukan untuk menjaga kkeseimbangan lingkungan berdasarkan ilustrasi tersebut! 39. Perhatikan gambar! Jelaskan cara pembuatan magnet berdasarkan gambar tersebut! 40, Tuliskan 3 akibat perputaran bumi mengelilingi matahari!

You might also like