You are on page 1of 3
Nomor Sifat Lampiran Perihal PEMERINTAH PROVINSI KEPULAUAN RIAU DINAS LINGKUNGAN HIDUP DAN KEHUTANAN | Komplek Perkantoran Pemerintahan Provinsi Kepulauan Riau Gedung C2 lantai III Pulau Dompak Website: http://blh.kepriprov.go.id e-mail :blhkepri@yahoo.co.id TANJUNGPINANG Tanjungpinang, 1) Maret 2022 : BI65@-3\ J zgs /DLHK-03/2022 Kepada Yth : Biasa . Direktur PT. Dwi Damar Tirta di- : Pemberitahuan dan Pengawasan Komplek Ruko Tembesi Center, Blok A Pengelolaan Limbah B3 Kegiatan 10 No.01 Batu Aji, Kota Batam Tank Cleaning Kapal MT.SAAVI (IMO. 9070149) Memperhatikan : - Undang-Undang nomor 17 tahun 2008 tentang Pelayaran (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2008 Nomor 64, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 4849); - Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2009 tentang Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 140, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5059); - Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembar Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 244, Tambahan Lembar Negara Republik Indonesia Nomor 5587) sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir dengan Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2015 tentang Perubahan Kedua Atas Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 58, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5679); - Peraturan’ Pemerintah nomor 21 Tahun 2010 Tentang Perlindungan Lingkungan Maritim.(Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2010 Nomor 27, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5109); - Peraturan’ Pemerintah Nomor 22 Tahun 2021 Tentang Penyelenggaraan Perlindungan dan Pengelolaan Lingkungan Hidup (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2021 Nomor 32, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 6634). - Peraturan Menteri Perhubungan Republik Indonesia Nomor PM 29 Tahun 2014 Tentang Pencegahan Pencemaran Lingkungan Maritim (Berita Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 1115). Berdasarkan surat dari Direktur Utama PT. Dwi Damar Tirta Nomor : 031/ADM- DDT/IIV/2022, tanggal 09 Maret 2022 perihal pemberitahuan dan permohonan Pengawasan kegiatan Tank Cleaning dan Sludge Removal Kapal MT.SAAVI, disampaikan hal-hal sebagai berikut : 1. Lingkup Pekerjaan + Kegiatan /Pekerjaan Tank Cleaning * Nama Kapal MT.SAAVI + IMO / Call Sign - 9070149 / HP70082 Number or Latter + Type/Jenis Kapal Oil Tanker * Bendera Panama DWTIGT/NT/HP 147467 / 80130 / 45631 / 19092,49HP_ LENGTH / BREADTH / DEPTH Last Cargo Pemilik Kapal/Principal Perwakilan Pemilik Kapal Keagenan (Port Agent) Persetujuan Keagenan Kapal Asing (PKKA) ” Pelabuhan Asal / Tujuan Lokasi Kegiatan / Posisi Kapal ‘Sub Agent Waktu Pelaksanaan Pekerjaan Estimasi Jenis dan Jumiah Limbah Persetujuan Pekerjaan Pelaksana Pekerjaan Transporter Laut Limbah B3 Angkutan Laut Kapal IMO/Cal Sign DWTIGT/HP- Pelabuhan Bongkar LB3 Transporter Darat Limbah B3 Pengumpul Limbah 83 Pemanfaat/Pengelola Akhir Limbah B3 265,71M / 46,00M / 23,60M Crude Oi Aysa Shipping Inc. / PT. Equator Marindo PT. Techsmart Bumi indonesia PT. Sentra Moda Segara ‘AL.020/83/19/02/DA-2022 Tanggal 13 Februari 2022 Khor Al Fakkan / Singapore Perairan Batu Ampar, Kota Batam , Provinsi Kepulauan Riau PT. Jayden Lintas Samudera 60 (enam puluh) hari kalender Tanggal 11 Maret s.d 10 Mei 2022 ‘Sludge Oil + 100 Ton (Limbah padat) Oily Water + 50 Ton (Limbah cair) Purchase Order dari PT. Techsmart Bumi Indonesia kepada PT.Telaga Biru Semesta nomor PO-PTTBI/004/22 Rev.0 tanggal 07 Maret 2022 untuk pekerjaan tank cleaning dan Pengelolaan Limbah B3 Kapal MT.SAAVI. Surat Perjanjian Kerjasama Pembersihan Tangki Kapal antara PT. Dwi Damar Tirta dengan PT.Telaga Biru Semesta, Nomor 002/DDT-TBSIIII/2022 tanggal 10 Maret 2022. PT. Dwi Damar Tirta. PT. Jagar Prima Nusantara. Limbah Padat LCT Mutiara Garlib Samudera 8348886 / YB3044 : 439/208 / 300 PT. Bintang 99, Batu Ampar — Kota Batam PT. Dwi Damar Tirta . PT. Dwi Damar Tirta. PT. Mega Green Technology Tembusan Yth, au PT. Dwi Damar Tirta adalah Perusahaan Pengelolaan Limbah B3 kegiatan . pengumpulan Limbah B3 dan Pengoperasian Peralatan Pencucian Tangki Kapal (tank cleaning) sesual dengan surat yang diterbitkan. oleh Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan perihal Persetujuan Teknis di Bidang Pengelolaan Limbah B3 untuk kegiatan Pengumpulan Limbah B3 dan Pengoperasian Peralatan Pencucian Tangki Kapal (tank cleaning) Nomor : S- 613/PSLB3/VPLB3/PLB.3/11/2021 tanggal 3 November 2021 dan Surat Kelayakan Operasional di Bidang Pengelolaan Limbah 83 untuk kegiatan Pengumpulan Limbah B3 dan Pengoperasian Peralatan Pencucian Tangki Kapal (tank cleaning) nomor : 754/PSLB3/VPLB3/PLB.3/12/2021 tanggal 23 Desember 2021. Pekerjaan Tank Cleaning dan pengangkutan Limbah B3 menggunakan angkutan laut sebagaimana dimaksud, wajib mendapatkan Persetujuan dan Pengawasan dari Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan (KSOP) Khusus Batam Wajib melaksanakan SOP Tank Cleaning, SOP tanggap darurat, SOP Pengangkutan dan melaksanakan ketentuan sebagaimana Izin Pengelolaan Limbah Bahan Berbahaya dan Beracun. PT. Dwi Damar Tirta, PT.Jagar Prima Nusantara, dan PT.Mega Green Technology, wajib Menyampaikan laporan pengelolaan limbah B3 dari kegiatan tank cleaning Kapal MT.SAAVI melalui aplikasi berbasis online Kementerian Lingkungan Hidup Kehutanan link fastronik.menihk.go.id dan melaporkan kegiatan dimaksud, kepada Dinas Lingkungan Hidup dan Kehutanan Provinsi Kepulauan Riau. Demikian disampaikan, atas perhatiannya diucapkan terimakasih Gubernur Kepulauan Riau (sebagai laporan); Wakil Gubermur Kepulauan Riau (sebagal laporan); Dirjen PSLB3 Cq Dir Verifkasi Pengelotaan Limbah 83 dan Non B3 KLHK (sebagai laporan); Kepala KSOP Khusus Batam; PT. Techsmart Bumi Indonesia; PT. Jagar Prima Nusantara; 1 2 3 4 5. Kepala Dinas Lingkungan Hidup Kota Batam; 6 a 8 PT. Mega Green Technology.

You might also like