You are on page 1of 4

MATERI DAN INDIKATOR SOAL UJIAN SEKOLAH TAHUN 2022

Mata Pelajaran Fisika

NO MATERI
1 Besaran dan pengukuran
2 Resultan vektor

3 Kinematika Gerak Lurus

4 Kinematika Gerak Lurus


5 Gerak Melingkar
6 Gerak Parabola
7 Hukum II Newton
8 Gaya gesekan
9 Usaha
10 Energi
11 Impuls dan Momentum

12 Hukum kekekalan momentum

13 Getaran Harmonik Sederhana

14 Momen Gaya
15 Momen inersia
16 Titik berat benda luasan

17 Kesimbangan benda tegar

18 Tekanan Hidrostatik
19 Hukum Archimedes
20 Susunan pegas
21 Energi potensial pegas
22 Fluida Dinamis
23 Perpindahan kalor
24 Suhu dan Kalor
25 Gelombang Mekanik
Cepat Rambat Gelombang pada
26
Dawai)
Gelombang Bunyi (Taraf Intensitas
27
Bunyi)
28 Efek Dopler
Rangkaian Arus Searah
29
(Hukum Ohm)
Rangkaian Arus Searah
30
(Rangkaian Resistor)
Rangkaian Arus Searah (Hukum
31
Kirchoff)
32 Listrik Statis (Medan Listrik)
Listrik Statis (Kapasitor Keping
33
Sejajar)

Induksi Magnetik (Medan Magnet


34
pada Pengahantar Berarus Listrik)

35 Induksi Magnetik (Gaya Magnetik)

Induksi Elektromagnetik
36
(Transformator)
37 Rangkaian Arus Bolak-balik
Gelombang Elektromagnetik
38
(Spektrum GEM)
Fenomena Kuantum (Efek
39
fotolistrik)

40 Fisika Inti dan Radioaktivitas


UJIAN SEKOLAH TAHUN 2022

INDIKATOR DESKRIPSI
Membaca alat ukur panjang
Menentukan resultan beberapa vektor

Menentukan besaran fisis glbb melalui grafik v-t

Menentukan besaran fisis gerak jatuh bebas


Menganalisis gabungan roda-roda
Menganalisis besaran fisis pada gerak prabola
Menghitung percepatan gaubungan dua benda
Menentukan gaya gesekan
Menentukan perubahan energi kietik benda
Mementukan energi mekanik benda
Menentukan impuls sebuah benda

Menentukan kecepatan benda sesaat setelah Tumbukan :


1. Lenting Sempurna
tumbukan atau terpisah 2. Lenting Sebagian
3. Tidak Lenting sama sekali
Menghitung kecepatan benda yang bergerak
harmonik
Menghitung momen gaya dari beberapa gaya
Menghitung momen inersia benda
Menentukan koordinat titik berat benda luasan
Menentukan besar teganan tali pada sistem
kesimbangan.
Menentukan massa jenis cairan
Menghitung massa jenis benda
Menentukan konstanta pegas gabungan
Menghitung energi potensial pegas
Menerapkan konsep Toricelly
Perpindahan kalaor secara konduksi
Menerapkan konsep azaz Black
Menentukan besaran fisis gelombang berjalan

Menentukan besaran fisis gelombang transversal

Menghitung taraf intensitas bunyi

Menerapkan persamaan efek dopler


Menganalisis grafik hubungan antara beda
potensial dan kuat arus listrik
Menghitung kuat arus listrik pada rangkaian
resistor
Menghitung kuat arus listrik pada rangkaian
majemuk (loop)
Medan listrik di sekitar dua mulatan listrik.

Menganalisis kapasitor keping sejajar

Menentukan besar dan arah medan magnet di


sekitar arus listrik

Menganalisis dua kawat lurus sejajar berarus


listrik

Memahami jenis dan manfaat transformator.

Menganalisis rangkaian RLC seri

Memahami spektrum gelombang elektromagnetik

Memahami konsep efek fotolistrik

Energi ikat inti atom dan atau energi reaksi inti

You might also like