You are on page 1of 4

Biologi

Tugas Biologi
Nama : Arryan M.T Fajar Nur
Fikri S Raihan T.W
Tentang : Pengamatan Kentang
Langkah – Langkah Metode ilmiah :

1. Memilih masalah
Mengamati bentuk koloni bakteri dan warna koloni bakteri serta
jamur melalui proses pembusukan kentang

2. Mengumpulkan informasi awal


Biasanya koloni bakteri yang akan terlihat sebagai noda noda
lender atau seperti setitik mentega sedangkan koloni jamur akan tampak
seperti serabut kapas
Warna bakteri yang ada biasanya adalah kuning,
kemerahan,ungu,dan bahkan ada yang tidak berwarna.

3. Merumuskan Masalah

A. Apa yang terlihat di ketang tersebut setelah terjadi


pembusukan?
B. Berapa warna noda yang ada di kentang tersebut?
C. Apa hanya bakteri saja yang tumbuh di kentang tersebut?

4. Merumuskan Hipotesis

A. Apa yang terlihat di ketang tersebut setelah terjadi


pembusukan?
Hipotesis : di kentang tersebut akan terlihat seperti ada
gumpalah serabut kapas di sekitar ujung kentang
tersebut dan ada sedikit lendir berwarna kuning.
B. Berapa warna noda yang ada di kentang tersebut?
Hipotesis : ada 2 warna noda yaitu berwarna kuning dan
putih
C. Apa hanya bakteri saja yang tumbuh di kentang tersebut?

Hipotesis : Tidak hanya bakteri melainkan ada juga jamur


yang terlihat seperti serabut serabut kapas di sekitar
ujung-ujung kentang tersebut dan bakterinya terlihat
sebagai lendir lendir berwarna kuning.
5. Melakukan eksperimen
Eksperimen yang kami lakukan adalah dengan mengambil satu
buah kentang, lalu kami cuci kentang tersebut hingga bersih,lalu kami
potong sehingga mendapat bidang yang luas, kemudian kami kukus
kentang tersebut sampai matang.
Lalu kami biarkan kentang tersebut selama 2 hari dan kami amati
setelah kami biarkan kentang tersebut selama 2 hari.
dengan 2 hal tersebut.

6. Membuat kesimpulan

Kesimpulan yang dapat kami terakan adalah kentang yang


dibiarkan selama 2 hari akan mengalami proses pembusukan prosesnya
dibuktikan dengan ada jamur dan bakteri yang teramasuk dalam organism
pengurai.
Didalam pengamatan kami bakteri yang terlihat itu berupa lendir
lendir berwarna kuning yang berada dibawah wadah dan juga di kentang
tersebut, sedangkan jamur dapat dilihat berupa serabut serabut kapas yang
ada disekitar ujung ujung kentang tersebut, dan juga noda yang terlihat
ada 2 yaitu noda putih dan kuning.
Gambar hasil percobaan kami :

You might also like