You are on page 1of 1

Script Laporan Ketua Kelas/Petugas Kelas Harian/Ketua Kelompok

Pembukaan kelas/kelompok:

Ketua : Duduk Siap Grak!


(Seluruh menghadap ke layar zoom, duduk tegak)

(kalau di kelas Angkatan nya)


Ketua : Lapor, Angkatan XIII, Jumlah 42 orang, hadir 42 Lengkap, siap mengikuti pelajaran hari
ini!
Atau Jumlah 42 orang, hadir 41, kurang 1, (kasih alasan apa misal lagi sakit perut/ mati
lampu/dll)

(kalau kelasnya per kelompok)


Ketua : Lapor, Angkatan XIII Kelompok 1 , Jumlah 11 orang, hadir 11 Lengkap, siap mengikuti
pelajaran hari ini!
Atau Jumlah 11 orang, hadir 10, kurang 1, alasa : (sakit perut/ mati lampu/dll)

Pengajar : Laksanakan
Ketua : Laksanakan.. Sebelum memulai pelajaran, mari kita berdoa menurut agama masing-
masing2..
Berdoa dimulai
Berdoa selesai..

Ketua : Istirahat di tempat Grak..


Seluruh peserta : terima kasih..selamat pagiiiiii/siangg/sore, duduk lebih nyantai

Penutupan Kegiatan kelas/kelompok

(kalau di kelas Angkatan nya)


Ketua : Angkatan XIII telah selesai mengikuti pelajaran hari ini. Laporan selesai 

(kalau per kelompok)


Ketua : Angkatan XIII Kelompok 1 , telah selesai mengikuti pelajaran hari ini. Laporan selesai 

Pengajar : Bubarkan  
Ketua : Bubarkan. Setelah melaksanakan pelajaran, mari kita berdoa menurut agama masing-
masing2 agar ilmu yg diberikan dapat menjadi berkah
Berdoa dimulai
Berdoa selesai..

Ketua : Istirahat di tempat Grak..


Seluruh peserta : terima kasih..selamat pagiiiiii/siangg/sore

You might also like