You are on page 1of 12

Overweight & Obesitas

dr. Wisnu Syahputra Suryanullah

KLINIK POLRESTA MALANG KOTA


JL. PAHLAWAN TRIP NO. 1
Apa yang dimaksud dengan
Overweight & Obesitas???

suatu keadaan dimana terjadi penumpukan lemak


tubuh yang berlebih, sehingga berat badan
seseorang jauh di atas normal.
Apakah berat badan anda sudah Ideal???

Status Gizi Indeks Massa Tubuh


Berat Badan Kurang <18,5
Berat badan (kg)
Berat Badan Normal <18,5 – 22,9

Tinggi badan (m) x 2 Overweight ≥ 23

Pre-Obesitas 23 – 24,9

Obesitas I 25 – 29,9

Obesitas II ≥ 30
Apa yang menyebabkan overweight &
obesitas???

Jumlah asupan yang dikonsumsi

> Kebutuhan tubuh


Faktor Keturunan Kurang Aktivitas

FAKTOR PENYEBAB
OVERWEIGHT &
OBESITAS

Stress Obat-obatan
BAHAYA
OVERWEIGHT &
OBESITAS
Penyakit
Stroke
Jantung

Diabetes
Hipertensi Mellitus

Radang tulang
& sendi
BAGAIMANA CARA
MENCEGAH
OVERWEIGHT &
OBESITAS
ATUR POLA
MAKAN

KURANGI
MAKANAN TINGGI
BATASI KONSUMSI LEMAK GULA
Ikan, daging ayam tanpa kulit, Soft-drink, kue, sirup, manisan, es
susu rendah lemak/ bebas lemak
KONSUMSI BUAH & SAYUR dawet, bubur sum-sum, dll

1 2 3 4 5

PROTEIN RENDAH LEMAK KURANGI


Dada ayam (tanpa kulit), putih MAKANAN YANG
telur, tahu, tempe, ikan, dll. DIGORENG &
BERSANTAN
UBAHLAH POLA
HIDUP ANDA
MENJADI LEBIH
SEHAT

Minum air putih min. 8


gelas perhari
Olahraga teratur min. 3x
seminggu.
Jalan kaki, jogging
ringan, senam, bersepeda

JANGAN BEGADANG
Tidur minimal 8 jam
perhari
“Ojok sampek
dadi koyo aku
lur…”
LAWAN OBESITAS
DENGAN MENGUBAH POLA
HIDUP ANDA MENJADI
LEBIH SEHAT!!!

TERIMA KASIH
CREDITS: This presentation template was created by
Slidesgo, including icons by Flaticon, and infographics &
images by Freepik.

You might also like