You are on page 1of 7

KONTRAK KULIAH

UNIVERSITAS WIDYA MATARAM


FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK

A. IDENTITAS
TEMPLATE KONTRAK KULIAH
Kode Mata
Nama Mata Kuliah Bobot (sks) Semester Tgl Penyusunan
Kuliah
STUDI EVALUASI KEBIJAKAN PANL 606 3 SKS GENAP 23 FEBRUARI 2022
Koordinator Pengembang Penanggung Jawab
Ka PRODI
KONTRAK Mata Kuliah
Otorisasi Retno Kusumawiranti, S.Sos., MPA. Retno Kusumawiranti, S.Sos.,
MPA..

B. Deskripsi Mata kuliah: Mata kuliah ini menjelaskan tentang kebijakan publik, pengertian dan fungsi evaluasi kebijakan, evaluasi implementasi kebijakan,
evaluasi dampak kebijakan (Analisis Dampak Sosial), mempelajari tentang unit-unit pedampak beserta studi kasusnya, kriteria evaluasi, mempelajari dan
mempraktikan tentang desain studi evaluasi beserta kendala-kendalanya, dan pemanfaatan hasil evaluasi.

C. Capaian 1. CPL-PRODI (Capaian Pembelajaran Lulusan Program Studi) yang Dibebankan pada Mata Kuliah
Pembelajar No Capaianan
an (CP)

2. CPMK (Capaian Pembelajaran Mata Kuliah)


Mahasiswa diharapkan mampu memahami dan menjelaskan tentang untuk meningkatkan pemahaman dan
analisis mahasiswa mengenai penelitian evaluasi program pemerintah, meningkatkan kecakapan mahasiswa
dalam menggunakan berbagai desain dan teknik penelitian evaluasi, serta cara meningkatkan kegunaan hasil-
hasil penelitian evaluasi.
OPERASIONALISASI CAPAIAN PEMBELAJARAN

CPMK (PLO) Capaian Perkuliahan (CLO) Bahan Kajian


Mahasiswa diharapkan mampu memahami dan Mampu Memahami Kontrak Kuliah dan Penjelasan 1. Kebijakan publik: Aksi, konsekuensi dan
menjelaskan tentang kebijakan publik, pengertianMateri Perkuliahan secara menyeluruh evaluasi
dan fungsi evaluasi kebijakan, evaluasi 2. Evaluasi Implementasi kebijakan
implementasi kebijakan, evaluasi dampak kebijakan 3. Evaluasi Dampak Kebijakan
(Analisis Dampak Sosial), mempelajari tentang unit- 4. Unit-unit Sosial Pedampak
unit pedampak beserta studi kasusnya, kriteria 5. Kriteria Evaluasi
evaluasi, mempelajari dan mempraktikan tentang 6. Desain studi evaluasi
desain studi evaluasi beserta kendala-kendalanya, 7. Kendala penelitian evaluasi
dan pemanfaatan hasil evaluasi. 8. Pemanfaatan hasil evaluasi

Mahasiswa mampu menjelaskan tentang Pengertian Kebijakan Publik: aksi, konsekuensi dan evaluasi
kebijakan publik, tahap-tahap kebijakan publik, Aksi
dan konsekuensi kebijakan, Evaluasi kebijakan

Mahasiswa mampu menjelaskan serta menganalisis Evaluasi Implementasi Kebijakan


tentang Model Meter dan Horn, Model Grindle,
Model Sabatier dan Mazmanian, Model Edward

Mahasiswa mampu menjelaskan mengenai Evaluasi Dampak Kebijakan


Forecasting/Peramalan, Karakteristik Analisis Dampak
Sosial (ADS), Langkah-langkah ADS, Dimensi-dimensi
dampak

Mahasiswa mampu menjelaskan dan menganalisis Unit-unit Sosial Pedampak


tentang Dampak Individual, Dampak organisasional,
Dampak terhadap masyarakat, Dampak terhadap
lembaga dan sistem sosial, dan Respon terhadap
dampak kebijakan.

5
Mahasiswa mampu menjelaskan serta menganalisis Kriteria Evaluasi
Dimensi waktu dalam tujuan kebijakan, Memilih
indikator yang “baik”, Menguji karakteristik program

Mahasiswa mampu menjelaskan serta menganalisis Desain Studi Evaluasi


tentang Desain riset eksperimental, Merancang
kelompok eksperimen dan kontrol yang acak,
Persoalan kontaminasi, Masalah perubahan program

Mahasiswa mampu menjelaskan terkait Macam- Kendala Penelitian Evaluasi


macam kedala penelitian evaluasi

Mahasiswa mampu menjelaskan dan menganalisis Pemanfaatan Hasil Evaluasi


tentang Kualitas evaluasi, Administrator yang
terbuka, Timing dan pemanfaatan hasil evaluasi,
Mempromosikan hasil evaluasi

SISTEM PENILAIAN
Penilaian ditentukan dari hasil
a. Kehadiran : 10%
b. UTS : 25%
c. UAS : 35%
d. Pengerjakan Tugas : 15%
e. Partisipasi di kelas : 15%

6
RENTANG PENILAIAN

Nilai
No. Rentang Nilai Huruf Mutu Angka Mutu
1 83,76 - 100 A 4,0
2 87,51 - 93,75 A- 3,75
3 81,26 - 87,50 A/B 3,5
4 75,01 - 81,25 B+ 3,25
5 68,51 - 75,00 B 3,00
6 62,51 - 68,75 B- 2,75
7 56,26 - 62,50 B/C 2,5
8 50,01 - 56,25 C+ 2,25
9 40,01 - 50,00 C 2,00
10 30,01 - 40,00 D 1,00
11 0 - 30,00 E 0

REFERENSI:
1. Dunn, William N. (1981), Public Policy Analysis: An Introduction, London: Prentice-Hall International, Inc.
2. Rossi H, Peter and Howard E. Freeman (1982), Evaluation: A Systematic Approach, London: Sage Publications.
3. Wibawa, Samodra, dkk(1994), Evaluasi Kebijakan Publik, Jakarta: PT RajaGrafindo Persada.
4. Henry, Nicholas (1986), Public Administrations and Public Affairs, Englewood Cliffs: Prentice Hall.
5. Wahab, Solichin Abdul (1990), Pengantar Analisis Kebijaksanaan Negara, Jakarta: CV Rineka Cipta.
6. Tjokroamidjojo, Bintoro dan Mustopadidjaja AR. (1988), Kebijaksanaan dan Administrasi Pembangunan, Jakarta: LP3ES.
7. Pressman, Jeffrey L. and Aaron Wildavsky, eds. (1984), Implementation, Los Angeles: University of California Press.
8. Dunn, William,(1988), Analisa Kebijakan Publik, Yogyakarta: PT. Hanindita.
9. Nugroho, Riant , Kebijakan Sosial untuk Negara Berkembang, Yogyakarta: Pustaka Pelajar.
10. O’Sullivan, Elizabethann and Gary R. Rassel, (1989), Research Methods for Public Administrators, Longman: New York and London.

7
Yogyakarta, 7 Maret 2022
Mahasiswa, Dosen,

Zhakaria Guruh Oktobi Retno Kusumawiranti, S.Sos., MPA.

8
9

You might also like