You are on page 1of 25

MENGANALISIS KARAKTERISTIK,

POTENSI DAN PERMASALAHAN


PADA KAWASAN TEPIAN AIR
STUDI KASUS : PANTAI BIRU, KOTA MAKASSAR

KELOMPOK 2 PWK B
ANGGOTA KELOMPOK
Afdelia Zahra (D101201002)
Nur Melani Aisyah H (D10120101014)
Nurul Chasanah (D101201030)
Ben Rahmat Mahesa (D101201046)
Muhammad Nabil Hasib Baharuddin (D101201054)
GAMBARAN UMUM WILAYAH

Bagian Utara : Pantai Akkarena


Bagian Timur : Colonial Hotel Makassar
Bagian Selatan : IOP International Preschool Makassar
Bagian Barat : Pantai Biru dan Laut Lepas
KARAKTERISTIK
FISIK LINGKUNGAN

A. LINGKUNGAN ALAM

Kawasan Pantai biru dikategorikan sebagai wilayah


tepian air karena Pantai Biru merupakan daerah
peralihan antara ekosistem darat dan laut yang
dipengaruhi oleh perubahan di darat dan laut.
B. LINGKUNGAN BINAAN

AREA REKREASI

Gazebo Ban Pelampung Wahana Air Tempat Duduk


C. KONDISI KEBERSIHAN

Terdapat sampah plastik, botol, ranting, dan sebagainya


yang berserakan di kawasan Pantai Biru.
D. KONDISI JALAN
Tekstur jalan bergelombang dan dipenuhi bebatuan kecil
KARAKTERISTIK
FLORA DAN FAUNA
Karakteristik Flora dan Fauna

Kucing Liar Ayam Sapi ternak Pohon


Karakteristik Karakteristik kebutuhan ekonomi, sosial, dan


budaya di Pantai Biru sangat baik, bisa dilihat
Ekonomi, Sosial, dari kesejahteraan masyarakat di sekitar
pantai yang mengelolah dan memanfaatkan

dan Budaya Pantai Biru sebagai pemasukan atau


pendapatan.
Ekonomi

Memungut biaya masuk Dikenakan tarif parkir Adanya perdagangan Penyewahan gazeboh

Ekonomi Sosial & Budaya

Penyewaan ban pelampung Biaya buang air Adanya Masjid


Karakteristik permukiman pesisir diPantai


Wisata Biru ini pola permukimannya
Perumahan & memanjang mengikuti pantai dan ditinjau
dari permanensi bangunan bahwa secara

Permukiman umum proporsi antara bangungan permanen


dengan semi-permanen didaerah penelitian
dominan bangunan semi-permanen.
Perumahan & Permukiman

Kondisi Permukiman Kondisi Permukiman


(Rumah Kayu) (Rumah Batu)
KARAKTERISTIK SARANA DAN
PRASARANA LINGKUNGAN
Sarana
Sarana Peribadatan Warung
Masjid yang cukup besar namun
Perdagangan berupa warung kecil
masih dalam proses tahap renovasi
yang menyediakan air mineral, kelapa
dan sebagainya

Papan Pemberitahuan
Gazebo
Papan pemberitahuan di beberaoa
Gazebo tersebut dapat disewakan titik sekitaran pantai
kepada para pengunjung dengan
jumlah yang cukup banyal
Sarana

Penyewaan wahana air & Ban pelampung


Penyewaan wahana air berupa banana boat dan ban
pelampung yang dapat disewa oleh pengunjung
Prasarana
1. Air bersih
Pada umumnya, masyarakat setempat menggunakan
sumur bor yang terdapat pada setiap rumah

2. Air limbah
Masyarakat setemoat menggunakan septic tank

3. Listrik
Pada kawasan ini telah menggunakan aliran listrik dari
PLN (Perusahaan Lilik Negara)
Prasarana
Persampahan
Telah tersedia beberapa tempat sampah yang Toilet Umum
mudah ditemukan oleh pengunjung dengan
Toilet umum berbayar ini
kondisi baik
terdapat di sekitaran Pantai
Biru. Kondisi toilet umum
tersebut cukup baik dan
tergolong bersih

Namun, masih terdapat pula


tumpukan sampah yang tidak terletak
pada tempatnya
Prasarana
Parkir
Tempat parkir motor pada kawasan ini terletak
Jalan Masuk
dibawah rumah panggung warga setempat. Menggunakan sistem satu
Adapun material lahan parkir motor berupa pintu, namun untuk material
semen jalan masuk masih berupa
bebatuan dan tanah
sehingga masih terdapat
genangan air saat hujan

Untuk lahan parkir mobil sendiri,


material yang digunakan masih
berupa pasir dan terletak agak jauh
dari gerbang masuk
Karakteristik
Pengelolaan Kawasan
& Status Hukum
Pantai Biru merupakan kawasan pariwisata Kota
Makassar yang dikelola langsung oleh masyarakat
disekitaran Pantai Biru.

Di kawasan Pantai Biru tidak terikat oleh stasus


hukum (legalitas). Pengelolaan yang ada di Pantai
Biru ini yang berbasis masyarakat atau sebagai
system pengelolah sumber daya alam dimana
masyarakat aktif sebagai pengelolah di Pantai Biru.
KONSEP
PERENCANAAN
Konsep Perencanaan
1. Menara Pengawas
Di Pantai Biru belum terdapatnya menara pengawas.
Fungsi lifeguard itu sendiri ialah penyelamat yang
mengawasi keselamatan dan penyelamatan
perenang, peselancar serta pengunjung yang sudah
terlatih

2. Jalan Masuk
Jalan masuk kedalam Pantai Biru tergolong cukup
buruk. Oleh karena itu, konsep perencanaan kami
yaitu adanya paving blok untuk jalan masuk
kawasan ini.
KESIMPULAN
Pantai Biru terletak tepat disebelah barat Makasar
di Jalan Metro Tanjung Bunga Kecamatan
Tamalate Kelurahan Barombong Kota Makassar.
Pantai Biru ini memiliki karakteristik fisik kawasan
yang cukup lengkap

Pantai Biru merupakan kawasan pariwisata Kota


Makassar yang dikelola langsung oleh masyarakat
sekitar dan tidak terikat oleh status hukum
(legalitas)
TERIMA KASIH

You might also like