You are on page 1of 3

LAPORAN PEMBUATAN MIE UWI

Tanggal percobaan:

Kelompok:

Anggota kelompok:

BAB I

I.I Latar Belakang : menjelaskan tentang alasan mengapa membuat mie uwi

I.II Rumusan Masalah : ( Masalah apa saja yang mendasari atau menjadi kendala pembuatan

mie uwi ini, Contoh: bagaimana cara membuat mie berbahan dasar
uwi?

I.II Tujuan Percobaan :

Praktikum percobaan ini dilakukan dengan tujuan sebagai berikut:

1.

2.

Dll

I.IV Manfaat Percobaan :

Adapun manfaat yang dapat diperoleh dari praktikum ini sebagai berikut:

1.

2.

Dll

BAB II ( Dasar Teori )

- apa itu uwi dan kandungannya apa saja

- apa itu tepung terigu, asal usulnya dan kandungannya apa saja

- kandungan apa saja yang ada pada sayur ( sayur sesuai yang digunakan )

- apa itu mie instan, kandungannya apa saja, zat kimia apa saja yang terkandung

BAB III
III.I Alat Dan Bahan :

- baskom - tepung terigu protein tinggi 250 gram

- sendok - uwi 150 gram

- penggiling mie - sari sayur + air ( secukupnya )

- blender - minyak goreng 2 sendok makan

- kompor - telur

- panci - garam dan penyedap rasa

- pisau

III.II Pembuatan

1. Timbang uwi sehingga 150 gram


2. Kupas uwi yang ada lalu bersihkan dari getahnya hingga benar benar bersih
3. Potong kecil kecil uwi
4. Kukus sampai benar benar matang
5. Setelah tekstur matang dan soft, tunggu dingin lalu blender uwi hingga halus
6. Blender Sayur .....( sesuai yang didapat ), peras dan ambil sarinya
7. Timbang tepung cakra 250 gram pada baskom
8. Campurkan semua bahan, tambahkan dengan air sedikit demi sedikit begitu juga
dengan minyak ( sekitar 2 sendok makan )
9. Uleni hingga kalis, tambahkan air atau minyak jika adonan dirasa belum benar benar
kalis.
10. Setelah kalis, giling mie dengan mesin penggiling sesuai dengan ketebalan dan
bentuk yang diinginkan.
11. Kukus mie dalam kukusan hingga matang, setelah matang apabila mie ingin langsung
dikonsumsi, maka mie bisa direbus dengan air mendidih
12. Beri bumbu dan toping sesuai selera, ( bumbu bisa garam, saus, kecap, kaldu ayam,
ataupun lainnya sesuai selera)
13. Mie uwi siap dimaka.

BAB IV

Hasil percobaan dan pembahasan

Membahas tentang bagaimana struktur mie yang dihasilkan, rasanya, kekenyalannya, dengan
takaran bahan sesuai dengan yang dipakai saat praktikum kemarin

BAB V ( Penutup )
Kesimpulan Dan Saran

LAMPIRAN

Dokumentasi Dan Daftar Pustaka

You might also like