You are on page 1of 2

KEPOLISIAN NEGARA REPUBLIK INDONESIA

DAERAH JAWA TENGAH


SEKOLAH POLISI NEGARA

KEGIATAN PENDAMPINGAN
BIDANG KESAMAPTAAN JASMANI
SISWA DIKTUK BINTARA POLRI T.A. 2019

HARI : RABU
TANGGAL : 13 NOVEMBER 2019

NOSIS URAIAN KEGIATAN


NO NAMA PERMASALAHAN NILAI TINDAK LANJUT KET.
/TON (LANGKAH-LANGKAH)
1 2 3 4 5 6 7 8
1 Prayoga 105/ Pada saat Tes 0 a. Memanggil serdik dan a. Koordinasi dengan Ka Tim Kegiatan
Bagus II A 1 Kesamaptaan Jasmani menanyakan penyebab Jasmani; Pendampingan
Saputra Awal (tahap I), siswa kenapa tidak bisa Pull Up. dilaksanakan
Prayoga tidak bisa Apakah karena kondisi b. Membuat rengiat latihan khusus pada saat Jam
melaksanaan Pull Up sedang tidak sehat atau bagi siswa tersebut, agar Olah Raga Pagi,
sama sekali. memang tidak bisa sama terprogram dan tidak terlalu setelah apel
sekali. memforsir peserta didik; malam dan giat
pengasuhan
b. Melihat latar belakang c. Mendampingi pelaksanakan sesuai jadwal
serdik (catatan mengenai penguatan fisik (khususnya rengiat.
data kesehatan (rikes lengan dan bahu) dengan cara
awal) di lemdik dan push-up, chainning, dan
pendaftaran serta data tes menggantung di tempat latihan
kesjas pada saat Pull Up sesuai jadwal agar siswa
pendaftaran; tersebut terlatih.

d. Memantau perkembangan dan


memberikan motivasi serta
dukungan agar siswa yang
bersangkutan tidak patah
semangat.

Purwokerto, Nopember 2019


DANTON PENGASUH

DANANG SETYADI, S.H.


BRIGADIR POLISI NRP 90120044

You might also like