You are on page 1of 1

NAMA : YULIA AZZAHRA BAHRUN

NIM : 2010253003

USAHA TAKJIL MINUMAN SEGAR

Kekuatan:

 Bahan baku relatif mudah didapat


 Rasa unik, masih tergolong jarang ditemukan
 Bisa mengurangi dahaga saat berbuka puasa

Kelemahan:

 Tidak tahan lama


 Distribusi produk terbatas
 Tidak bisa cepat saji
 Harus diorder ketika beberapa menit sebelum berbuka puasa

Peluang

 Jumlah peminat tinggi


 Adanya model penjualan COD (antar alamat)

Ancaman

 Penjualan produk memang tinggi, tapi ditakutkan hanya di bulan Ramadhan saja
 Jumlah kompetitor terus bertambah

Strategi yang bisa diterapkan:

Penjual harus perlu tahu cara memakai sosial media agar bisa menerima


pesanan online sehingga usahanya bisa kian laris.

Kemudian, strategi langkah awal adalah dengan meluncurkan serbuk minuman yang bisa
seduh di rumah. Dalam bentuk serbuk, minuman ini akan mudah dikemas sehingga
jangkauan distribusi akan meluas.

Di samping itu, penjual sebaiknya juga melakukan inovasi terhadap produk minuman ini.
Misalnya, dengan cara menghadirkan semua varian rasa yang banyak disukai orang. Inovasi
semacam ini akan membuat pelanggan bertahan dan tidak cepat merasa bosan dengan
produk.

You might also like