You are on page 1of 7

Puteri Nilam Sari

20031093
A. Biologi
1. Judul:
Pengaruh Berbagai Pembungkus Media Cangkok Terhadap Keberhasilan
Pencangkokan Tumbuhan Jambu Air (Syzygium aquem)
Statistik Pendidikan:
Statistik Inferensial
2. Judul:
Pengaruh Pemberian Pupuk Cair Limbah Organik Terhadap Pertumbuhan Tanaman
Kacang Hijau ( Phaseolus radiatus L.)
Statistik Pendidikan:
Statistik Inferensial
3. Judul:
Pengaruh Ph Dan Suhu Terhadap Produksi Antibiotika Dari Isolat Bakteri Endofitik
Pada Tumbuhan Andalas (Morus macroura Miq.)
Statistik Pendidikan:
Statistik Deskriptif
4. Judul:
Pengaruh Penambahan Kompos Azolla Dan Sekam Terhadap Pertumbuhan Stek Bunga
Mawar Spesies Rosa chinensis
Statistik Pendidikan:
Statistik Inferensial
5. Judul:
Pengaruh Ekstrak Daun Kembang Sepatu (Hibiscus rosa-sinensis L.) terhadap Siklus
Reproduksi Mencit (Mus musculus L.) Swiss Webster
Statistik Pendidikan:
Statistik Inferensial
6. Judul:
Pengaruh Pupuk Kandang Sapi Terhadap Pertumbuhan Tanaman Seledri (Apium
graveolens L.)
Statistik Pendidikan:
Statistik Inferensial
7. Judul:
Pengaruh Skarifikasi Suhu Dan Lama Perendaman Dalam Air Terhadap
Perkecambahan Biji Kedawung (Parkia timoriana (DC) Merr)
Statistik Pendidikan:
Statistik Inferensial
8. Judul:
Efektivitas Proses Chlorinasi Terhadap Penurunan Bakteri Escherichia coli Dan Residu
Chlor Pada Instalasi Pengolahan Air Bersih Rsu. Dr. Saiful Anwar Malang
Statistik Pendidikan:
Statistik Deskriptif
9. Judul:
Pengaruh Variasi Substrat dan Lama Fermentasi Terhadap Produksi Alkohol Pisang
Klutuk (Musa branchycarpa)
Statistik Pendidikan:
Statistik Inferensial
10. Judul:
Pengaruh Pemberian Pupuk Kompos Plus Terhadap Pertumbuhan Tanaman Sawi
Pakcoy (Brassic rapa L)
Statistik Pendidikan:
Statistik Inferensial
Kesimpulan:
Pada skripsi Program Studi Biologi selama 10 tahun terakhir didapati jenis statistika yang
dominan adalah statistika inferensial. Pada bidang biologi sendiri cenderung menggunakan
sampel dalam penelitian dan membandingkan beberapa data yang terkumpul untuk diuji.
Sebagian besar skripsi dari program studi biologi sendiri sering kali menggunakan uji
ANNOVA yang merupakan salah satu statistic inferensial. Oleh karena itu penggunaan
statistika inferensial lebih dominan dibandingkan statistik deskriptif. Statistik inferensial
adalah teknik analisis data yang digunakan untuk menentukan sejauh mana kesamaan antara
hasil yang diperoleh dari suatu sampel dengan hasil yang akan didapat pada populasi secara
keseluruhan. metode statistik ini lebih fokus pada pengolahan data sampel sehingga mampu
menyimpulkan populasi atau mengambil keputusan, dengan menggunakan statistik
inferensial, kita dapat mengambil data dari sampel yang kita pilih untuk kemudian membuat
generalisasi tentang suatu populasi.

B. Pendidikan Biologi
Notes:
Variabel Bebas: Merah
Variabel Terikat: Oranye
1. Judul:
Perbandingan Hasil Belajar Menggunakan Model Pembelajaran Kooperatif Tipe Two
Stay Two Stray (Tsts) Dengan Demonstrasi Untuk Meningkatkan Hasil Belajar Biologi
Siswa Kelas Vii Smp Adabiyah Palembang
Jenis Statistika:
Statistik Deskriptif dan Statistik Inferensial
2. Judul:
Pengaruh Model Pembelajaran Concept Attainment Terhadap Aktivitas Dan Hasil
Belajar Siswa Pada Pelajaran Biologi Materi Sel di Kelas XI SMAN 11 Bulukamba
Jenis Statistika:
Statistik Deskriptif dan Statistik Inferensial
3. Judul:
Pengaruh Praktikum Virtual Terhadap Hasil Belajar Biologi Siswa XI di SMAN Bandar
Lampung
Jenis Statistika:
Statistika Inferensial
4. Judul:
Pengaruh Model Pembelajaran Connecting, Organizing, Reflecting, Extending (Core)
Disertai Metode Mind Map Terhadap Hasil Belajar Biologi Siswa Kelas Xi Di Sma
Negeri 5 Yogyakarta Tahun Ajaran 2016/2017.
Jenis Statistika:
Statistika Inferensial

5. Judul:
Reciprocal Teaching (Rt) Berbasis Lesson Study Terhadap Metakognisi, Hasil Belajar
Dan Retensi Di Sma Negeri 1 Sungai Ambawang
Jenis Statistika:
Statistika Inferensial
6. Judul:
Pengaruh Menonton Program Televisi Berbasis Sains Terhadap Motivasi Belajar Siswa
Dalam Mata Pelajaran Biologi
Jenis Statistika:
Statistika Inferensial
7. Judul:
Penerapan Pembelajaran Model Latihan Inkuiri Pada Materi Struktur DanFungsi Organ
Pada Manusia Dan Hewan Sebagai Upaya Meningkatkan Keterampilan Bertanya Siswa
Kelas Xiipa3 Sman 4 Kota Bengkulu
Jenis Statistika:
Statistik Deskriptif
8. Judul:
Pengaruh Penggunaan Metode Kuliah Lapangan (Field Trip) Terhadap Hasil Belajar
Taksonomi Tumbuhan Tingkat Rendah
Jenis Statistika:
Statistika Inferensial
9. Judul:
Meningkatkan Kemampuan Berfikir Kreatif Siswa Dalam Mata Pelajaran Biologi
Tentang Konsep Lingkungan Melalui Penggunaan Show Portfolio Di Kelas X2 SMA
Negeri 1 Cina Kab. Bone
Jenis Statistika:
Statistika Deskriptif
10. Judul:
Pengaruh Penggunaan Media Animasi Pada Materi Struktur Dan Fungsi Sel Terhadap
Minat Dan Hasil Belajar Siswa Sman 1 Kluet Selatan
Jenis Statistika:
Statistika Inferensial
Kesimpulan:
Pada skripsi program studi Pendidikan Biologi dalam 10 tahun terakhir didapati jenis
statistik yang sering atau dominan digunakan adalah statistik inferensial. Statistik ini
digunakan untuk menganalisis data dari sampel yang akan diteliti lalu hasilnya
digeneralisasikan untuk populasi dari asal sampel diambil. Statistik inferensial adalah ilmu
statistik yang senantiasa menggunakan sampel dari jenis data penelitian secara acak dari suatu
populasi untuk mendeskripsikan dan membuat kesimpulan tentang populasi tersebut. Pada
bidang pendidikan biologi umumnya penelitian dilakukan dengan cara pengambilan sampel
dari suatu populasi, untuk meneneralisasikan sampel dan populasi dapat menggunakan statistik
inferensial seperti uji hipotesis, uji normalitas, ANAVa, dan lain sebagainya.

You might also like