You are on page 1of 10

Model

Pembelajaran
PUTRI SAKHA A.A.L
DESRATNA SARI WARUWU
DINDA LUFTI NINGRUM
DIAH NOVITA SARI
Pengertian
Model pembelajaran merupakan tingkatan
tertinggi dalam kerangka pembelajaran karena
mencakup keseluruhan tingkatan. Lingkupnya
yaitu keseluruhan kerangka pembelajaran
karena memberikan pemahaman dasar atau
filosofis dalam pembelajaran. Dalam model
pembelajaran, terdapat strategi yang
menjelaskan operasional, alat, atau teknik
yang digunakan siswa dalam prosesnya.
Selanjutnya, di dalam strategi pembelajaran
ada metode pembelajaran yang menjelaskan
langkah-langkah untuk mencapai tujuan
pembelajaran. Tingkatan ini memiliki fungsi
untuk menjelaskan hubungan dari kerangka
pembelajaran tersebut.
Pengertian model pembelajaran
menurut ahli
ARRENDS (1997) TRIANTO (2010)
ADI (2000)
la h m od el pe m be la ja ra n mengarah pada Model pembelajaran adalah
Isti ap instruksi yang su
pe nd ek at an te rt en tu te rh ad
ol a ur utan atau Model pembelajaran merupakan atau suatu pola yang digu atu perencanaan
terdiri dari tu ju an , si nt ak s (p
pe ngelolaan kerangka konseptual yang pedoman dalam melaksana nakan sebagai
si st em kan
alur), li ng ku ng an , da n
ya . In st ruksi yang menggambarkan prosedur dalam kelas atau pembelajaran dapembelajaran di
seca ra ke se lu ru ha nn
la ke te ntuan yang Pengertian ini hampir sena lam tutorial.
dim ak su d ad al ah se ga
m hal ini
mengorganisasikan pengalaman namun Trianto di sini lebi da dengan Adi,
tu k di ke rj ak an , da la h men
dimaksudkan un
en ds , se pe rangkat pembelajaran untuk mencapai tujuan komponen-komponen dalamjabarkan pada
adalah sisw a. M en ur ut Ar model
uhi berbagai pembelajaran. Sehingga dalam hal ini pembelajaran. Komponen-ko
instruksi ini perlu memen kesatuan model penentuan model pembelajaran tidak m
antaranya tujuan pembelajaponen tersebut di
jadi
komponen agar dapat mendan berfungsi dengan lepas dari mempertimbangkan tujuan langkah, lingkungan pemberan, langkah-
pembelajaran yang utuh siswa. lajaran, dan
baik untuk pembelajaran. pengelolaan kelas.
Ciri - ciri model
pembelajaran
Rofa’ah dalam Pentingnya
Kompetensi Guru dalam Kegiatan
Pembelajaran dalam Perspektif
Islam (2016) menjelaskan ciri-ciri
model pembelajaran yang baik.
Adapun ciri model pembelajaran
yang baik ini perlu untuk
memberikan arahan atau indikator
kepada guru dalam penyusunannya.
Ciri - ciri

RASIONAL DAN BERPIKIRAN BERORIENTASI PADA LANDASAN SIKAP MENGAJAR YANG


LOGIS BERDASARKAN TEORI PEMIKIRAN TENTANG APA DAN DIPERLUKAN AGAR MODEL
BAGAIMANA SISWA BELAJAR PEMBELAJARAN YANG DITENTUKAN
Studi tentang model pembelajaran terus
berkembang dan hal ini didasari oleh
harapan agar dari masa ke masa bisa Memahami kondisi siswa sangat penting Poin ini berkaitan dengan strategi dan
menjadi lebih baik. Sebab upaya karena model pembelajaran ada metode pembelajaran yang tidak hanya
diperuntukkan demi kepentingan mereka. menuntut siswa berperilaku tertentu, tetapi
memperbaiki dilakukan untuk guru juga diperlukan untuk berperilaku
meningkatkan kualitas pembelajaran Tidak hanya itu, tetapi juga memahami apa tertentu yang dapat mendukung model
yang dilaksanakan oleh siswa. yang mereka butuhkan. pembelajaran. Hal ini dikarenakan kerja sama
yang baik antara guru dan siswa juga
merupakan kunci keberhasilan proses
pembelajaran.
Ciri - ciri

Mendukung lingkungan belajar yang


diperlukan agar tujuan
pembelajaran tercapai
Memahami kondisi lingkungan belajar
yang sudah ada dan mengusahakan agar
menjadi lebih baik merupakan ciri model
pembelajaran yang baik karena
lingkungan yang baik akan sangat
mendukung kinerja siswa dalam proses
pembelajaran.
Jenis - Jenis
Jenis-jenis model pembelajaran yang dijelaskan
oleh para ahli beragam. Salah satu referensi
yang paling sering digunakan adalah model
pembelajaran Richard Arends (2012) yang terdiri
dari delapan jenis. Di antaranya presentasi dan
penjelasan, langsung, media visual dan teks,
inkuiri, teaching thinking, berbasis kasus,
kooperatif, dan berbasis masalah. Selain jenisnya
yang beragam, pengaplikasiannya juga beragam
dan bergantung pada tujuan pembelajaran yang
dirumuskan oleh guru. Maka dari itu, jenis-
jenisnya dapat disesuaikan dengan konteks
kebutuhan yang bersangkutan.
Jenis - Jenis

MODEL
MODEL PEMBELAJARAN PEMBELAJARAN
LANGSUNG BERBASIS MASALAH
Definisi pembelajaran langsung adalah Konsep ini memberikan siswa kesempatan
jenis model pembelajaran dimana materi untuk belajar dengan salah satu strategi
pembelajaran disusun oleh guru untuk pembelajaran yaitu penyelidikan dan inkuiri
disampaikan secara langsung kepada terhadap situasi masalah yang autentik
siswa. Model ini memiliki kaitan dengan atau terjadi di kehidupan nyata. Model ini
metode pembelajaran ekspositori, yaitu mendorong siswa untuk menyelesaikan
penyampaian materi dari guru ke murid masalah menggunakan kemampuan nalar
dilaksanakan secara langsung melalui dan melatih kemampuan belajar secara
ceramah, demonstrasi, dan tanya jawab. independen.
Jenis - Jenis

MODEL BELAJAR MODEL KOOPERATIF


KONTEKSTUAL
Model ini menekankan pada keterkaitan antara Pembelajaran kooperatif ini hampir sama
materi pelajaran dengan kehidupan nyata. dengan pembelajaran kontekstual dalam hal
Kompetensi siswa dinilai berdasarkan membuat siswa dapat bekerja sama dalam satu
kemampuan mereka dalam menghubungkannya. kelompok. Hanya saja model ini lebih
Berfokus pada ‘bagaimana cara’ siswa menekankan pada esensi kerjasama dalam
menggunakan pengetahuan baru mereka, model pembelajaran. Meskipun begitu, model
ini lebih mementingkan strategi belajar
daripada hasilnya. Oleh karena berkutat pada kooperatif ini penting dalam praktik
kedekatannya dengan kehidupan nyata, umpan pendidikan karena selain meningkatkan
balik diperlukan untuk mengembalikan pada pencapaian hasil belajar, juga mengembangkan
karakteristik model pembelajaran kontekstual hubungan antar teman dan kelompok.
ini.
Thank You
Do you have any questions for us?

You might also like