You are on page 1of 1

NOTULENSI RAPAT

Agenda: Tempat:
Rapat Koordinasi Desain Teknis Bencana Alam Ruang Rapat P2JN
Prov. Gorontalo
Pimpinan Rapat: Hari/Tanggal: Selasa, 24 Maret 2021
PPK Perencanaan P2JN Provinsi Gorontalo Waktu: 11.30-Selesai
1. PPK 1.4 PJN Provinsi Gorontalo
2. PPK 1.3 PJN Provinsi Gorontalo
3. KTU PPK 1.4 PJN Provinsi Gorontalo
4. Staff PPK 1.4 PJN Provinsi Gorontalo
5. Staff PPK 1.3 PJN Provinsi Gorontalo
6. Coreteam
Hasil pembahasan yang dapat disepakati pada rapat koordinasi ini adalah:
1. Dimensi Box Culvert pada ruas Marisa Lemito STA 0+600 yang disepakati adalah 1 m x 1.5 m
dengan posisi Skew menyesuaikan saluran yang akan dibangun oleh PEMDA;
2. Panjang Box Culvert yang didesain pada ruas Marisa Lemito STA 11+800 lebih dari 6 m,
sehingga perlu dikonfirmasi ke Direktorat Pembangunan Jembatan;
3. Dimensi Box Culvert pada ruas Marisa Lemito STA 56+100 yang disepakati berdasarkan
kebutuhan lapangan adalah 1.5 m x 1.5 m;
4. Usulan tambahan pada ruas Marisa Lemito STA 12+800 yaitu Box Culvert dan saluran;
5. Tinggi Buffer wall yang diusulkan oleh PPK 1.4 PJN Provinsi Gorontalo adalah 2 m;
6. Penambahan 1 (satu) Box Culvert pada ruas Tabulo Marisa STA 24+685 dengan dimensi 2 m
x 2 m serta penggantian pelat duiker eksisting menjadi Box Culvert berimensi 2 m x 3 m satu
mata, dilengkapi peninggian perkerasan untuk daerah peralihan;
7. Pada ruas Tabulo Marisa STA 22+935 ditambahkan 1 (satu) buah Box Culvert berdimensi 2
m x 3 m atau 2 m x 4 m dengan peninggian perkerasan untuk daerah peralihan;
8. Penggantian Cross Drain eksisting pada STA 18+405 menjadi Box Culvert berdimensi 2 m x 2
m dengan peninggian perkerasan pada daerah Box Culvert sebagai daerah peralihan.

Notulen

M Afriadi Mtd,S.T.
NIP. 199506012019031004

You might also like