You are on page 1of 6

MAKALAH

ASUHAN KEPERAWATAN KECEMASAN

DISUSUN OLEH :
WULAN ANTARIK RAGI
202001133

PROGRAM STUDI S1 KEPERAWATAN


STIES WIDYA NUSANTARA PALU
2022
KATA PENGANTAR

Puji syukur kehadirat Tuhan Yang Maha Esa atas karunia-Nya penulis bisa menyelesaikan
laporan makalah mengenai (GangguanKecemasan).Laporan makalah ini disusun untuk
memenuhi salah satu tugas mata kuliah keperawatan jiwa 1 yang mana merupakan tugas
individu dari salah satu komponen yang harus dipenuhi pada perkuliahan semester 4 di
STIKES Widya Nusantara Palu Selain daripada melaksanakan tugas makalah dan Asuhan
keperawatan, pada hakikatnya penulis belajar serta menambah wawasan akan pengetahuan.
Penulis berharap laporan resensi buku ini bisa memberikan manfaat dan turut memperkaya
wawasan materi para pembaca.Akhir kata, penulis menyadari masih terdapat kekurangan
sehingga penulis mengharapkan saran serta masukan dari para pembaca sehingga pada
penulisan selanjutnya bisa lebih sempurna.

Wulan Antarik Ragi


BAB I
PENDAHULUAN
A. Latar Belakang
Setiap hari manusia dihadapkan pada berbagai situasi atau kejadian yangdapat
memicu munculnya kecemasan. Misalnya ujian mendadak, presentasi tugas,terlambat
masuk kelas Deadline Pekerjaan, dan sebagainya. Sebenarnya kecemasanadalah
reaksi yang wajar yang dapat dialami oleh siapapun, sebagai respon terhadapsituasi
yang dianggap mengancam atau membahayakan. Namun jika kecemasantersebut
berlebihan dan serta tidak sesuai dengan proporsi ancamannya, maka dapatmengarah
ke gangguan yang akan menghambat fungsi seseorang dalam kehidupannya.
Menurut data National Institute of Mental Health (2005) di Amerika Serikatterdapat
40 juta orang mengalami gangguan kecemasan pada usia 18 tahun sampaipada usia
lanjut. Gangguan kecemasan diperkirakan diderita oleh 1 dari 10 manusia.Kecemasan
pada individu dapat muncul pada situasi yang biasanya dianggap sebagai daoment
Yang berarti dalam hidupnya, seperti mahasiswa baru yang mengalami kecemasan
pada hari pertama kuliahnya, pada saat akan berbicara didepan umum seperti
presentasi atau diskusi besar, apabila akan melaksanakan ujianatau bahkan orang
dewasa yang cemas menanti hari pernikahannya, dan lain-lain.Gangguan kecemasan
akan muncul apabila rasa cemas tersebut terus berulang lama,dan akan terjadi
perubahan perilaku atau perubahan metabolisme tubuh.
Berdasarkan pemaparan tersebut di atas, maka makalah ini memberikaninformasi
penting untuk memahami batasan-batasan yang jelas kapan kecemasanyang dialami
dikatakan sebagai sebuah gangguan, apa saja simptom atau gejalayang dimunculkan,
apa saja jenisnya, bagaimana perspektif teoritis menjelaskanmengenai terjadinya
gangguan tersebut, serta upaya penanganan apa yang dapatdiberikan untuk mengatasi
gangguan kecemasan. Kemudian yang diharapkan akandapat membantu dalam
memahami ciri-ciri maupun penyebab dari gangguankecemasan tersebut.
B. Masalah
1. Apa yang dimaksud dengan gangguan kecemasan ?
2. Mengapa bisa terjadi gangguan kecemasan?
3. Bagaimana karakteristik dari gangguan kecemasan?
4. Bagaimana cara yang digunakan dalam penanganan gangguan kecemasan?
C. Tujuan
1. Dapat memahami definisi dari gangguan kecemasan.
2. Untuk mengetahui penyebab dari gangguan kecemasan.
3. Untuk memahami karakteristik gangguan kecemasan.
4. Untuk mengetahui cara yang digunakan dalam penanganan gangguan
kecemasan.
BABIIPEMBAHASAN
SEBUAH.

Terganggu Kecemasan ( Kecemasangangguan r)1.

pengertianTergangguKecemasan
Terganggu?diklarifikasikansebagaisakit sarafhampirsepanjangburukke-19.istilahsakit
sarafdiambildariakarkata
Yangberarti’suatukondisi
Abnormalatausakitdarisistemsaraf
‘danditemukanolehCullenpadaburukke
-18.Neurosisidilihatsebagaisuatupenyakitpadasistemsaraf.
Kecemasankekacauan
Ataugangguankecemasdanmerupakangangguanyangpagarumum,atauseringTerjadiber
upagangguanmental,dimanadalamhalinitermasuksuatukelompokkondisi-
kondisiyangterbagiantaragangguansedangyangekstrimataupatologissebagaigangguany
angmengenaisuasanahatiatautekananemosional.Terganggu?
menyebabkanpenderitanyamemiliki?
berlebihanyangdiikutirasatakutdankhawatiryangakanberpengaru
hdalamkehidupansehari-hari.
2.

Ciri-ciriTergangguKecemasan
Ciri-cirigangguankecemasanbisa dilihatdari cirifisik, perilakudan
_kongnitifpenderita,yaitu:Ciri-cirifisik

Kegelisahan ,kegugupan

Tanganatauanggotatubuhbergeta

Banyakgudang

Pening

Mulutatautenggorokanteraskering

Sulitberbicaradanbernafas

Jantungberdebarkerasataukamukencang

Leherataupunggungteraskaku

Sakitperutataumual

Wajahterasmemerah

You might also like