You are on page 1of 2

Pengertian PENGOPERASIAN DAN PEMELIHARAAN AC

Kegiatan pengoperasian dan pemeliharaanAC oleh petugas Maintenance.


RS.SANTA ANNA
Tujuan 1. Petugas Maintenance mengetahui langkah pengoperasian dan pemeli-
No. Dokumen: Revisi: Halaman:
haraan
………………….
system AC. 0 1/2
Tanggal
2. Sistem Terbitberfungsi
AC dapat : Ditetapkan,
normal tanpa gangguan bermakna.
04 Juni 2022
Direktur RS.Santa Anna
Kebijakan
Standar Prosedur 1. UU No 28 Tahun 2002 tentang Bangunan Gedung.
Operasional 2. Peraturan Pemerintah No 36 Tahun 2005 tentang Pelaksanaan UU no
28 Tahun 2002 tentang Bangunan Gedung.
(dr. Mario Polo Widjaya, M.Kes., Sp.OT)
3. Peraturan Menteri Pekerjaan Umum No: 24/PRT/M/2008 tentang Pedo-
man Pemeliharaan dan Perawatan Bangunan Gedung.
4. Peraturan Menteri Kesehatan RI No 14 Tahun 2021, tentang standar
kegiatan usaha dan produk penyelenggaraan perizinan berusaha berba-
sis resiko sektor kesehatan
5. SK Direksi RS.SANTA ANNA No…………

Prosedur 1. Cara pengoperasian AC sebagai berikut :


1.1. Setelah unit AC dan instalasi sudah terpasang dengan benar dan
saling terkoneksi.
1.2. Setelah instalasi pipa refigrant divakum, buka kedua valve refigrant
yang berada di Outdoor AC.
1.3. Hidupkan power listrik AC.
1.4. Tunggu beberapa saat sampai kompresor menyala.
1.5. Atur setingan suhu sesuai yang diinginkan (18 C – 30 C).
1.6. Atur kecepatan fan indoor (Low-Medium-High).
1.7. Atur swing fan (bergerak naik turun atau diam).
1.8. Pilihan Mode : Cool, Fan, Humd, Sleep) tergantung merk AC
2. Cara Pemeliharaan AC sebagai berikut :
2.1. Matikan power AC atau matikan dari remote AC.
2.2. Buka cover AC, Filter.
2.3. Pasang cerobong plastik di keduasisi AC.
2.4. Ujung plastik yang ada di lantai dimasukkan kedalam ember untuk
menampung air bekas service.
2.5. Semprot evaporator dengan jet cleaner sampai benar-benar bersih.
2.6. Setelah cleanser rapikan dan lap area Ac agar tetap bersih dan Ac
siap untuk digunakan kembali.
2.7. Untuk service outdoor sama pekerjaannya dengan service indoor

Bidang SDM dan Umum


Unit Terkait
PENGOPERASIANDAN PEMELIHARAAN AC
RS.SANTA ANNA

No. Dokumen: Revisi: Halaman:


…………………. 0 2/2

You might also like