You are on page 1of 1

Peluang empirik dan Peluang Teoritik

A. Peluang empirik
Peluang empiric disebut “frekuensi harapan/relatif” sebuah kejadian
banyak kejadian yang dimaksud
Rumus :
banyak percobaan

B. Peluang teoritik
Peluang toritik merupakan sebuah peluang yang diperoleh tanpa melalui percobaan
langsung.
n( A)
Rumus :
n (S)
n(A) = banyakna anggota kejadian
n(S) = banyaknya anggota ruang sampel

You might also like