You are on page 1of 3
EKSI4500-17 UJIAN URAIAN TUGAS AKHIR PROGRAM (TAP) AKUNTANSI (EKS14500) Penting! Kerjakantah soal ujian ini dengan jujur, jika terbukti melakukan kecurangan/contek-mencontek selama ujian, Anda akan dikenai sanksi akademis berupa pengurangan nilai atau tidak diluluskan (diberi nilai E). Apabila terbukti menggunakan JOK4 pada saat ujian, semua mata kuliah yang ditempuh akan diberi nilai E. Kasus ‘Saudara adalah auditor senior pada Kantor Akuntan Publik (KAP) Noorina dan Partner (KAP NDP) yang saat ini sedang bertugas untuk mengaudit PT. Biochemical di Jakarta. Berbagai persyaratan administrasi untuk program audit telah Saudara persiapkan. PT. Biochemical merupakan sebuah perusahaan yang bergerak dalam bidang farmasi dan telah beroperasi selama 25 tahun. Saudara menemukan beberapa hal menyangkut Laporan Keuangan internal perusahaan. Laporan Keuangan internal yang diberikan kepada Saudara adalah sebagai berikut PT. BIOCHEMICAL NERACA TAHUN 2016 larva pasival |Aset Lancar ‘tang Lancar kas. Ap. 3.948.000. Utang Usaha Rp. —-2.528.988.500, Bank 1.617 260.000, tang Karyawan 41,445,000, Piutang Usaha 2.172.824.000, tang Lain-Lain 97261500, Piutang Lain-Lain 184,000,000, Pendapatan Diterima Dimuka 380,000,000. Persediaan Lahan 1.134:350,000,- Jumlah Utang Lancar Rp. 2.982.695.000, | ‘Blaya Dibayer Dimuka 87-500.000,- LJumian Aset Lancar Rp. 5.199,002.000) Utang Jangka Panjang lAsetTetap tang Bank Rp. 1.500.000.000, Tenah Rp. 283,900.000, tang Komisaris 180,000.000, Bangunan {600:000.000, tang Jangha Panjang Lainnya 166072500, Kendaraan 387'500.000,- Jumlah Utang Jangka Panjang Rp. 1.816.072500, Peraatan Patrik 412500.000, |Jumian Aset Tetap Rp. *688:900.000, yald Ehuitas lAkumulasi Penyusutan ‘Setoran Modal Rp. 500.000.000, Bangunan Fp. 120.000.000, {Laba Dttahan 617.306.690, Kendaraan 253.125.000, aba Tanun Berjlan 297,102.80, Peraatan Pabrik 7'500.000,-Jumlah Ewutas Rp. 1.414.409500. |Jumiah Penyusutan Rp. (620.625.000, (6219.177.000,_ TOTALPASIVA Rp. 6213.17000, | Tanggal "ox-209 1 dari 3 ‘EKS14500-17 PT.BIOCHEMICAL LAPORAN LABA RUG! YANG BERAKHIR PADA 31 DESEMBER 2016 Pendapatan Usaha Ro. 6.024,000.000,- > War Harga Pokok Pendapatan 4.819.200.000, Laba Kotor Rp. 41.204.800.000,- Biaya Administrasi dan Umum Biaya Gaji Karyawan Rp. 216.280.000,- Biaya Listrik Kantor 18.912.535,- Biaya Telepon Kantor 19.421.645,- Biaya Transportasi Karyawan 21.890.000,- Biaya ATK Kantor 1.880.000, Biaya Penyusutan PeralatanPabrik 196.875.000,- Biaya Pegawai Kontrak 78.371.750, Biaya Pajak 163.017.260, Biaya Kantor Lainnya 7.170.000, Jumlah Biaya Administrasi dan Umum Rp. 727.818.190, Pendapatan dan Biaya Lain-Lain Pendapatan Lain-Lain Rp. 158.991.500,- Biaya Lain-Lain 128,270.500,- Jumlah Pendapatan dan Biaya Lain-Lain Rp. Laba Sebelum Biaya Bunga Bank Ro. 507.102.8610, Biaya Bunga Bank Rp. 210.000.000,; LABA BERSIH Rp. 297.102.810,- Dari Pemeriksaan Laporan Keuangan PT. Biochemical Tahun 2016, Saudara menemukan bukti sebagai berikut: 4. Dalam pemeriksaan fisik kas ditemukan bahwa perusahaan belum mencatat biaya telepon bulan Desember sebesar Rp. 634.500, yaar ve 2. Perusahaan belum mencatat penerimaan piutang melalui transfer bank untuk pembayaran piutang sebesar Rp. 132.500.000,- pany Sy 3. Penyesuaian untuk biaya dibayar dimuka untuk pembayaran biaya pajak sebesar Rp. 37.100.000,- 4 a 4, Penyesuaian untuk kekurangan pencatatan biaya penyusutan peralatanpabriksebesar Rp. 21.250.000,- fk 5. Penyesuaian untuk pendapatan diterima dimuka yang telah jatuh tempo dan diakui sebagai pendapatan sebesar Rp. 135.000.000,- dy H 6. Penyesuaian untuk biaya pegawai Kontrak yang telah jatuh tempo dan belum dibayar oleh perusahaan sebesar Rp. 22.800.000,- \e Paral 2dari 3 1 3 NILAL EKSI4S00-17 MAKSIMUM Pertanyaan : Berdasarkan Laporan Keuangan PT Biochemical Tahun 2016 dan temuan-temuan yang ‘Saudara temukan, maka’ (ay Susunlah Kertas kerja pemnerksaan akun yang terkoreksi dengan format standar ‘b) Buatlah jurnal koreksi atas temuan Saudara (© ust kena kerja utama ates koreksian Saudera d. Susunlah Laporan Keuangan hasil audit Dalam Penilaian aktiva dikenal dua buah konsep yaitu Penerimaan Kas atau Potensi Jasa Masa Depan yang Didiskontokan (Discounted Future Cash Receipt or Service Potensial) dan Konsep nilai terendah antara biaya dan pasar(Lower-of-Cost-or-Market Measures), jWalaupun konsep arus kas yang didiskontokan mempunyai keabsahan dalam penilaian oleh suatu investor yang dimilki perusahaan secara keseluruhan atau dalam penilaian oleh pemilik suatu usaha, konsep ini keabsahannya diragukan bila diterapkan pada aktiva-aktiva yang terpisah dalam satu perusahaan karena alasan tertentu, Sebutkan alasan-alasan tersebut. ) Benyak yang percaya banwa Konsop nial trendah anara tiaye dan pasar ini tidak dapat diterima dalam teori akuntansi. Sebutkan alasan-alasan yang menyatakan bahwa konsep ini tidak dapat diterima dalam teori akuntansi. Berdasarkan Laporan Keuangan PT. Biochemical Tahun 2016 sebelum Audit, hitunglah: (pRasio Lancar (Curent Ratio) ¢b Rasio Kas (Cash Ratio) (© Rasio Debt to Assets (Debt Ratio) ‘Adanya sistem pengendalian diharapkan dapat membantu manajemen dalam memutuskan apa yang seharusnya dilakukan oleh organisasi, dan bagian dari system pengendalian adalah perbandingan penyelesaian actual dengan perencanaan yang telah dibuat. Untuk mencapai tujuannya tersebut, menurut Anthony dan Govindarajan (2007), sistem pengendalian membutuhkan beberapa elemen utama. Sebutkan elemen- elemen utama tersebut. TOTAL SKOR ©) © (13) (10) (10) (10) (10) (10) (10) (15) 100 Tanggal “20 3 dari3

You might also like