You are on page 1of 2
Nomor Sifat Lampiran Perihal (GUBERNUR JAWA TIMUR Surabaya, /# Februari 2022 : 504/5948/023.2/2022 Kepada : SEGERA Yth. Sdr. Bupati dan Walikota 1 (satu) berkas Percepatan Pembangunan Di Infrastruktur di Jawa Timur JAWA TIMUR Memperhatikan Undang-undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintahan Daerah, pada pasal 276 ayat (2) menyatakan bahwa Gubernur sebagai Wakil Pemerintah Pusat melakukan pengendalian dan evaluasi terhadap pembangunan daerah kabupaten/kota. Maka dalam rangka percepatan pelaksanaan pembangunan di Jawa Timur, khususnya terhadap infrastruktur yang tertuang dalam Peraturan Presiden Nomor 80 Tahun. 2019 tentang Percepatan Pembangunan Ekonomi di Kawasan Gresik ~ Bangkalan - Mojokerto - Surabaya — Sidoarjo- Lamongan, Kawasan Bromo ~ Tengger - Semeru, serta Kawasan Selingkar Wilis dan Lintas Selatan, bersama ini disampaikan hal-hal sebagai berikut: 1, Bahwa dari 218 proyek/program dalam lampiran Peraturan Presiden Nomor 80 tahun 2019, terdapat 64 proyek/program yang terindikasi dapat diselesaikan sampai dengan tahun 2024 (kategori Pl) dan 154 proyek/program yang terindikasi diselesaikan setelah tahun 2024 (Kategori P2). Prioritisasi proyek/ program dalam kategori P1 tersebut didasarkan pada beberapa kriteria, yaitu: a, Memberikan dampak signifikan / mendukung Pemulihan Ekonomi Nasional (PEN). b, Melanjutkan konstruksi tahun 2021. c. Memenuhi Readiness Criteria (RC) kesiapan proyek. d. Kesesuaian dengan Matriks Pembangunan RKP 2022 dan Major Project RPIMN 2020-2024. ¢, Mendukung Program Padat Karya. 2. Hasil evaluasi lebih lanjut terhadap kesiapan proyek P1 dan P2 adalah sebagai berikut : Dari 64 proyek/program kategori Pl : a. 25 proyek/program dinyatakan dengan status ‘Lahan & RC Siap’ b, 39 proyek/program dinyatakan dengan status ‘Lahan & RC On Progress’ Dari 154 proyek/program kategori P2 : a. 34 proyek/program dinyatakan dengan status ‘Konstruksi dimulai tahun 2023/2024’ b, 120 proyek/program dinyatakan dengan status ‘Konstruksi dimulai setelah tahun 2024” Berkaitan dengan hal-hal tersebut diatas, maka dalam rangka percepatan penyelesaian proyek/program dalam Peraturan Presiden Nomor 80 tahun 2019, utamanya terhadap proyek kategori Pl, diminta perhatian Saudara untuk melaksanakan hal-hal sebagai berilcut : a, Mengambil langkah-langkah strategis yang diperlukan untuk mendorong proses penyiapan dan penyelesaian proyek/ program di wilayah Saudara. b, Melakukan sosialisasi kepada masyarakat untuk mendukung percepatan pengadaan tanah yang dibutuhkan. ¢. Memantau dan berkoordinasi aktif dengan stakeholder terkait serta mengupayakan solusi terhadap hambatan/permasalahan yang ada. 4. Melaporkan perkembangan pelaksanaan proyek kepada Gubernur melalui Biro Administrasi Pembangunan Sekretariat Daerah Provinsi Jawa Timur setiap triwulan (selambat-lambatnya tanggal 15 di bulan kketiga di tiap triwulan) dengan format sebagaimana terlampir. Demikian atas perhatiannya disampaikan terima kasih, UR JAWA TIMUR ) Wr Fe INDAR PARAWANSA,

You might also like