You are on page 1of 5
SURAT PERJANJIAN KONTRAK HARGA SATUAN NOMOR =: HK.02.03/SP.12019/04 TANGGAL : 13 MARET 2019 ANTARA PEJABAT PEMBUAT KOMITMEN ‘SUNGAI DAN PANTAI II DENGAN PENYEDIA JASA PEKERJAAN KONSTRUKS! CV. YUDHA PRATAMA Ji, Gurila Gg Melati No. 7 Medan LID 1 Pekerjaan + Pembangunan Pintu-Pintu Drainase Di Kota Medan Nilai Kontrak + Rp. 1,885.120.000,- (Satu milyar delapan ratus delapan puluh lima juta seratus dua puluh ribu rupiah), APBN + 033.06.1.498021/2019 Tanggal 05 Desember 2018 + 2019 SURAT PERJANJIAN KONTRAK HARGA SATUAN Paket Pekerjaan Konstruksi Pembangunan Pintu-Pintu Drainase di Kota Medan NOMOR : HK.02.03/SP-11/2019/04 2 SURAT PERIANIIAN ini berikut semua lampirannya adalah kontrak kerja konstruksi harga satuan yang, selanjutnya disebut *Kontrak” dibuat dan ditandatangani di Kantor Sungai dan Pantai ll pada hari Rabu tanggal Tiga belas bulan Maret tahun Dua ribu sembilon belas, berdasarkan Surat Penetapan Pemenang, Nomar: 13/4.4/POKIA/PISA/BWS.SUMHII/TA.2019 Tanggal 25 Februari 2019 dan Surat Penunjukan Penyedia Barang/Jasa (SPPBJ) Nomor : PW.03.02/SP-1I/122 Tanggal 05 Maret 2019 antara: Nama Jesayas Sihombing, ST - ‘uP 1968060520911 1 001 Jabatan Pejabat Pembuat Komitmen Sungai dan Panta I, sesual Surat Keputusan Menteri Pekerjaan Umum Dan Perumahan Rakyat ~ 'Nomor :1102/KPTS/M/2018 Tanggal 28 Desember 2018, Berkedudukan di: J Jend. Besar DR. A. H. Nasution No. 30 Pk. Masyhur Kode Pos 20143, ‘Medan yang bertindak untuk dan atas nama Pemerintah indonesia c.g. Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat c.g. Direktorat Jenderal Sumber Daya Air c.g, SNVT Pelaksanaan Jaringan ‘Sumber Ai Sumatera Il Provins Sumatera Utara berdasarkan Surat Keputusan Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Nomor : 1102/KPTS/M/2018 Tanggal 28 Desember 2018 Tentang. Pengangkatan Atasan/Atasan Langsung/Pembantu Atasan Langsung Kuasa Pengguna ‘Anggaran/Barang dan Pejabat Perbendaharaan Satuan Kerja Di Lingkungan Direktorat Jenderal Sumber Daya Air, Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat selanjutnya disebut “PPK”, dengan: Nama Fredynan Marpaung ~ Jabatan Wakil Direktur Berkedudukan di 41. Gurila Gg. Melati No. 7 Medan ~ New + 03.322.934.5-113.000 ‘Akta Notaris Nomor 52 Tanggal 28,anuari 2019 Notaris + Binsar Simanjuntak, SH yang bertindak untuk dan atas nama CV. YUDHA PRATAMA disebut "Penyedia’. i be Dan dengan memperhatikan 4. Undang-undang Nomor: 2 Tahun 2017 Tentang Jasa Konstrukst; Kitab Undang-Undang Hukum Perdata (Buku Il tentang perikata Peraturan Pemerintah Nomor : 29 Tahun 2000 Tentang Penyelenggaraan Jasa Konstruks sebagaimana telah diubah beberapa kali terakir dengan Peraturan Pemerintah Nomor. $4 Tahun 2016; Peraturan Presiden Nomor 16 Tahun 2018 tentang Pengadaan Barangy/Jasa; 5. Peraturan Menteri Pekerjaan Umum Nomor : 31/PRT/M/2015 tentang Standard dan Pedoman ppengadaan pekerjaan Konstruksi dan fasa Konsuitansi sebagaimana telah diubah beberapa kali terakhir surat edaran MenteriPekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat Nomor 10/SE/M/2018. PARA PIHAK MENERANGKAN TERLEBIH DAHULU BAHWA : (@)__Tetah dilakukan proses pemilihan penyedia yang telah sesuai dengan Dokumen Pemihan; (b) PPK telah menunjuk Penyedia menjadi Pihak dalam Kontrak ini melalui suatu Surat Penunjukan Penyedia Barang/Jasa (SPPB!) untuk melaksanakan Pembangunan Pintu-Pintu Drainase di Kota Medan sebagaimana diterangkan dalam dokumen Kontrak ini selanjutnya disebut “ Pekerjaan Konstruksi"; (4) Penyedia telah menyatakan kepada PPK, memilki Keahlian professional, tenaga kerja konstruksi, dan ‘umber daya teknis, serta telah menyetujui untuk melaksanakan Pekerjaan Konstruks! sesual dengan persyaratan dan ketentuan dalam kontrak ini; (d)_ PPK dan Penyedia menyatakan memilki kewenangan untuk menandatangani Kontrak ini dan mengikat pihak yang diwakil; (e)_ PPK dan Penyedia mengakui dan menyatakan bahwa sehubungan dangan penandatanganan Kontrak ini masing-masing pihak: 1. Telah dan senantiasa diberikan kesempatan untuk didamping| oleh Advokat; 2. Menandatangani Kontrakinisetelah menelitsecara patut; 3 Telah membaca dan memahami secara penuh ketentuan Kontrak ni; 4, Telah mendapatkan kesempatan yang memadai untuk memeriksa dan mengkonfirmasikan semua ketentuan dalam Kontrak ini berserta semua fakta dan kondisi yang terkait. Maka oleh Karena itu, PPK dan Penyedia dengan in bersepakat dan menyetujui untuk membuat perjanjan pelaksanaan paket pekerjaan Konstruksi Pembangunan Pintu-Pintu Orainase di Kota Medan dengan syaratsyarat atau ketentuan sebagai beikut Pasal 1 ISTILAH DAN UNGKAPAN, Peristilahan dan ungkapan dalan Surat Perjanjan ini memiliki arti dan makna yang sama seperti yang tercantum dalam lampiran Surat Perjanjian ini Pasal 2 RUANG LINGKUP PEKERIAAN Ae Ruang Lingkup Pekerjaan terdiratas 1. arian Psp R 2. Perkerjoan Konstruks ay 2 3) 1) 2 Pasal 3 \NILAI KONTRAK, SUMBER PEMBIAVAAN DAN PEMBAYARAN Harga Kontrak termasuk Pajak Pertambahan Nii (PPN) yang diperoleh berdasarkan total harga Penawaran terkoreksi sebagaimana tercantum dalam Daftar Kuantitas dan Harga adalah sebesar Rp. 1.885.120.000,- (Satu milyar delapan ratus delopan puluh lima juta seratus dua puluh ribu rupiah). Kontrakini dibiayai dari Dana APBN Tahun Anggaran 2019 Pembayaran untuk Kontrak ini dilakukan ke Bank : PT. BANK SUMUT CABANG KOORDINATOR MEDAN rekening nomor : 1000-1040002-84-4 atas nama Penyedia : CV. YUDHA PRATAMA, Pasal 4 DOKUMEN KONTRAK Kelengkapan dokumen-dokumen berikut satu kesatuan dan bagian yang tidak terpisahkan dari Kontrak ini terdiri dari adendum Surat Perjanjan, Surat Perjanjian, Surat Penawaran, Daftar Kuantitas dan Harga, Syarat-syarat Umum Kontrak, Syarat-syarat Khusus Kontrak beserta lampirannya berupa lampiran A (daftar harga satuan timpang, subpenyedia, personil manajeral, dan peralatan utara), lampiran 8 (Rencana Keselamatan Konstruksi), spesfkasi teknis, gambar-gambar, dan dokumen lainnya seperti: Surat Penunjukan Penyedia Barang/Jasa, Jadwal Pelaksanaan Pekerjaan, Jaminan- jaminan, Berita Acara Rapat Persiapan Penandatanganan Kontrak. Jka terjadi pertentangan antara ketentuan dalam suatu dokumen dengan ketentuan dalam dokumen Yang lain maka yang bertaku adalah ketentuan dalam dokumen yang lebih tinggi berdasarkan urutan hhierarki sebagai berikut: 2. addendum Surat Perjaniian (epabila ada); b. Surat Perjaniian; ‘. surat Penawaran berikut Daftar Kuantitas dan Harga; d. syarat-syarat Khusus Kontrak; e f & syarat-syarat Umum Kontrak; spesifikasi teknis dan sgambar-gambar. Pasal 5 MASA KONTRAK ‘Masa Kontrak adalah jangka waktu berlakunya Kontrak in terhitung sejak tanggal penandatanganan Kontrak sampai dengan Tanggal Penyerahan Alkir Pekerjaan; ‘Masa Pelaksanaan ditentukan dalam Syarat-syarat Khusus Kontrak,dhitung sek Tanggal Mulai Kerja yang tercantum dalam SPM sampai sengan Tanggal Penyerahan Pertama Pekerjaan selama 270 (dua ratus tujuh puluh) hari kalender, ‘Masa Pemelihraan ditentukan dalam Syarat-syarat Khusus Kontrak dhitung sek Tanggal Penyerahan Pertama Pekerjaan sampai dengan Tanggal Penyerahan Akhir Pekerjaan selama 180 (seratus delapan puluh) hari kalender. Dengan demikian PPK dan Penyedia telah bersepakat untuk menandatangani Kontrak ini pada tanggal ‘ersebut d atas dan melaksanakan Kontrak sesuai dengan ketentuan peraturan perundang —undangan di Republik indonesia dan dibuat dalam 2 (dua) rangkap, masing — masing dibubuhi dengan materai, ‘mempunyai kekuatan hukum yang sama dan mengikat bagi para pihak, rangkap yang lain dapat

You might also like