You are on page 1of 6
PEMERINTAH PROVINSI SUMATERA UTARA DINAS PENDIDIKAN CABANG DINAS PENDIDIKAN BALIGE Jin, Kartini Soposurung Kee.Balige Kab. Toba ‘Tetp (0632) 4320677 KP.22312 Email: Nomor Sifat Lampiran Hal ‘Tembusan 1. Kepala Dinas Pendi ige, 13 Juni 2022 421/ 517-/Cabdisdik Balige/V/2022 Kepada Yth : biasa’ Kepala SMA/SMK Negeri/Swasta + 1 (satu) set Kabupaten Toba : Undangan Cabang Dinas Pendidikan Balige Di ‘Tempat Dengan hormat, Menindaklanjuti surat Bupati Toba Nomor 556/407/Budpar/2022 tanggal 09 Juni 2022 perihal ‘Undangan, kami informasikan bahwa dalam rangka pembinaan para pelaku seni budaya dan untuk mendukung peningkatan kepariwisataan seria untuk menarik minat para pengunjung/Wisatawan ke Kabupaten Toba, Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kabupaten ‘Toba akan mengadakan “Festival Lagu dan Musik Akustik Tahun 2022” yang akan dilaksanakan pada : Hari/tanggal : Sabtu, 09 Juli 2022 Pukul 0.00 WIB s/d selesai Tempat + Pantai Pasir Putih Parparean Desa Parparean Il Kecamatan Porsea Kab. Toba Sekaitan dengan hal tersebut kami harapkan Kepala SMA/SMK Kabupaten Toba dapat berpartisipasi dengan mengirimkan ataupun mendaftarkan siswai satuan kerja Bapak/Ibu, sebagai peserta mengikuti kepiatan dimaksud. Petunjuk teknis kegiatan (terlampir).. Demikian disampaikan, atas perhatian dan kerjasamanya kami ucopkan terima kasih, ikan Provinsi Sumatera Utara sebagai laporan 2. Kepala Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Kab. Toba 3. Pertinggal PETUNJUK PELAKSANAAN FESTIVAL LAGU DAN MUSIK AKUSTIK ‘TAHUN 2022 1. PENDAHULUAN A. LATAR BELAKANG Dalam rangka pembinaan para pelaku seni budaya dan untuk mendukung peningkatan kepariwisataan di Kabupaten Toba perlu diadakan event seni budaya. Untuk itu Pemerintah Kabupaten Toba melalui Dinas Kebudayaan dan Pariwisata akan mengadakan Festival Lagu dan Musik Akustik Tahun 2022, dimana event terebut diharapkan ‘menarik minat para wisatawan dan kunjungan ke lokasi wisata di Kabupaten Toba. B. MAKSUD DAN TUSUAN ‘Adapun maksud dan tujuan diselenggarakannya Festival Lagu dan Musik Akustik Tahun 2022 adalah: 1, Sebagai wadah dalam meningkatkan / menyalurkan bakat dan potensi yang dimiliki masyarakat dalam seni budaya Sarana hiburan rakyot; 3. Sebagai salah satu kegiatan / pertunjukan guna menarik minat para pengunjung / ‘wisatawan ke Kabupaten Toba C. SARANA DAN PRASARANA Dalam hal ini sarana dan prasarana yang dibutubkan untuk pelaksanaan Kegiatan Festival Lagu dan Musik Akustik Tahun 2022 adalah : sound system, teratak, pentas, kursi , hadiah, honorarium, pengganti transport dan lain-dain, WAKTU DAN TEMPAT Kegiatan Festival Lagu dan Musik Akustik akan dilaksanakan pada : Hari/Tanggal _: Sabtu, 09 Juli 2022 Pukul + 10.00 WIB s/d selesai Tempat Pantai Pasir Putih Parparean, Desa Parparean II Kecamatan Porsea Kabupaten Toba I. TECHNICAL MEETING Hari/Tanggal _; Senin, 04 Juli 2022 Pukul + 14.00 WIB sid setesai Tempat + ditentukan berikutnya Scanned with CamScanner KETENTUAN PESERTA / LOMBA 'A. Peseta berasal dari SMU Sederajat, mahasiswa dan masyarakat umum berusia minimal 16 tahun — 45 tahun (terhitung 09 Juli 2022) B. Peserta berbentuk group berjumlah (4-7 orang) . Peserta tidak dikenakan biaya pendaftaran (gratis) D. Peserta harus mematuhi protokol Kesehatan dengan cara tangan, cek subu tubub, menjaga keschatan E. Peserta harus mengisi formulir pendaflaran yang disediakan oleh panitia dengan irkan Fotocopy KTP / Kartu Tanda Pelajar / Surat Keterangan dari ‘memakai masker, mencuci mmelamgi Sckolah/Universitas untuk pelajar/mahasiswa F, Pakaian bebas rapi G. Ketentuan Lagu 1, 1 Lagu Bebas 1 (satu) Lagu 1 Lagu Pilihan 1 (atu) Lagu No | Judul Lagu Pilihan Ciptaan a T_| Sitogot ‘Nahum Situmorang 2 | Anak Nabugja Soafoon Simatupang 3 | Poda Nauli Sakkan Sihombing [4 | Siguleppong SDis 5 | Sinanggartullo Tithang Gultom 6 | Tao Na Tio ‘Muliater Simanungkalit IL Bebas Arrangement Lagu tanpa menghilangkan arti dan makna dari lagu itu sendiri H. Pendaftaran Peserta mulai tanggal 27 Juni s/d 04 Juli 2022 di kantor Dinas Kebudayaan. dan Pariwisata Kabupaten Toba JI DR. TD Pardede 02, Balige. Pada pukul 08.00 s/d 16.00 WIB. Contact Person : 1. Patar Silalahi (0813-6191-3111) 2, Erikson Sibuea (0822-7380-4015) 3. Maya Sitorus (081 1-705-553) 1. Keputusan juri adalah mutlak dan tidak bisa diganggu gugat J. Kriteria Penilaian i. Klimaks Lagu / Dinamika Lage ii, Improvisasi iii, Ketepatan Interpretasi Lagu iv. Pendalaman Penghayatan v. Musikalitas (Keselarasan dengan musik pengiring) vi. Keserasian blocking (Keserasian / Kekompakan group dan musik) vii, Penampilan Scanned with CamScanner K. Lomba difaksanakan dalam 2 (dua) tahap yaitu Tahap Penyisihan dan Grand Final pada hari yang sama L. Peralatan musik untuk lomba yang disediakan oleh panitia adalah i. 2 (dua) bua gitar akustik fi, 1 (satu) set taganing iii, 1 (satu) buah gitar bass (diperbolehkan untuk menambah keserasian musik skustik) M, Peserta diperbolehkan membawa / memakai alat musik yang diadakan / dibawa oleh peserta sendiri berupa (gitar akustik, seruting, bongo, dll) dengan terlebih dahulu metapor ke panitia, N, Peserta tidak diperbolehkan mengulang lagu kecuali atas kesepakatan juri dan panitia KETENTUAN LAINNYA. A. Bagi para pemenang, panitia akan memberikan trophy, piagam penghargaan dan hadiah berupa uang pembinaan untuk pemenang Juara I s/d Juara Harapan Ill dengan total jumlah wang sebesar Rp 24,000,000 (Dua Puluh Empat Juta Rupiah) BB, Peserta wajib melakukan registrasi ulang 1 (satu) jam sebelum acara dimulai . Pengumuman dan pemberian hadiah, trophy dan piagam penghargaan pemenang akan Giberikan selesai kegiatan difaksanakan, VL. SUMBER DANA Adapun dana yang digunakan untuk pelaksanaan Kegiatan Festival Lagu dan Musik ‘Akustik Tahun 2022 ini bersumber dari APBD Kabupaten Toba pada Pos Anggaran Dinas Kebudayaan dan Pariwisata Tahun Anggaran 2022, Scanned with CamScanner FORMULIR PENDAFTARAN KEGIATAN FESTIVAL LAGU DAN MUSIK AKUSTIK TAHUN 2022 Nama No HP/Telepon nia Alamat ; 4 Kecamatan : Kabupaten Judul Lagu T, Lagu Bebas 7 [i 2. LaguPilihan |: |1. No Nama Peserta Umur —_ | Jenis Tanda Keterangan Kelamin _| Tangan. . 2022 Penanggung Jawab Scanned with CamScanner oe | len Dyin a : FESTIVAL cl a MO ne Scanned with CamScanner

You might also like