You are on page 1of 8
LEMBAR PENGAJUAN NASKAH DINAS 1 NOMOR — 800/Dikes/ 995 2 TANGGAL — fj Moitahun 2022 3. SIFAT 4. PERIHAL : Perjalanan Dinas Luar Daerah dalam rangka Studi Komparasi Persiapan Pembentukan UPTO PSC 119 Kabupaten Gorontalo Di Kabupaten Bantaeng Provinsi Sulawesi Selatan Tanggal 18 Mei s.d 19 Mei tahun 2022 | No. | Pengolah Parat 1. | Sekretats : Dinas Kesehatan | | + 3. | Sokretaris Daerah { | | 2. | Pit. Kepala Dinas | : Dinas Kesehatan | \ |: Kabupaten Gorontalo L Catatan : PEMERINTAH KABUPATEN GORONTALO DINAS KESEHATAN in. Ahmad A WanabTelp (0435) 881431 Email dinkeskabgtio@ yahoo.com TELAAHAN STAF KepadaYth - Sekretaris Daerah Kabupaten Gorontalo Kepala Dnas Ke MH Mei 2022 BOO/DIKES/ 943, ian Kabupaten Gorontalo Lampiran : Hal Perjalanan Dinas Luar Daerah dalam rangka studi komparasi Pembentukan Uptd Psc 119 Kabupaten Gorontalo Di Kabupaten Bantaeng Provinsi Sulawesi Selatan Tanggal 18 Mei s.d 19 Mei tahun 2022 1 Persoalan bahwa PSC 119 merupakan layanan Pra faslitas pelayanan kesehatan dan wadah koordinasi untuk memberikan pelayanan gawat darurat dengan pelayanan kesehatan cepat, tepat, cermat dan professional ~ bahwa di Kabupaten Gorontalo, telah terbentuk PSC 119 yang secara struktur hanya merupakan bagian pelayanan dari Bidang pelayanan kesehatan = bahwa sehubungan dengan hal tersebut d Kabupaten Gorontalo direncanakan akan dibentuk secara melembaga yaitu sebagai UPTD PSC 119 yang secara struktural berkedudukan dibawah dan pada pelaksanaanya akan bertanggung jawab kepada Bupati melalui Kepala Dinas Kesehatan dalam pelayanan kegawat daruratan Pra anggapan 4. bahwa tujuan pembentukan UPTD PSC 119 sebagai pusat pelayanan keselamatan terpadu yang menjamn kebutuhan masyarakat dalam hal ~ hal yang berhubungan dengan kegawatdaruratan medis yang merupakan ujung tombak pelayanan untuk mendapatkan respon cepat 2 bahwa dengan terbentuknya UPTD PSC 119 akan lebih meningkatkan pelayanan kepada masyarakat pra Rumah Sakit untuk segera mendapatkan penyelamatan nyawa dan pencegahan kecacatan Fakta — fakta yang mempengaruhi 1. Undang — undang nomor 36 tahun 2009 tentang kesehatan 2. Undang - undang nomor 44 tahun 2009 tentang Rumah Sakit 3, Peraturan Menteri Kesehatan nomor 19 tahun 2016 tentang Sistem Penanggulangan Gawat Darurat Terpadu 4, Peraturan Menteri Kesehatan nomor 47 tahun 2018 tentang Kegawatdaruratan 5, Peraturan Menteri Kesehatan nomor 75 tahun 2019 tentang Krisis kesehatan Pelayanan Analisis 1. bahwa untuk. mewujudkan peningkatan mutu pelayanan dalam penanganan kegawatdaruratan dipelukan adanya system penanganan kegawatdaruratan secara terpadu 2. bahwa pembentukan UPTD PSC 119 bertujuan untuk menngkatkan akses dan mutu pelayanan kegawatdaruratan, mempercepat waktu penanganan (respon time) korban atau pasien gawat darurat (respon time), menurunukan angka kematian dan kecacatan 3. bahwa dengan dibentuknya PSC 119 sebagai UPTD, maka secara struktur PSC 119 mempunyai kewenangan menyelenggarakan upaya penanggulangan kegawatdaruratan dan serta upaya rujukan kegawatdaruratan V. Kesimpulan 1. bahwa berdasarkan permasalahan diatas, pembentukan UPTD 119 di Kabupaten Gorontalo sangat diperlukan dalam rangka peningkatan mutu _pelayanan kegawatdaruratan 2. Bahwa berkenaan dengan hal tersebut sangat dibutuhkan studi komparasi tentang pembntukan PSC 119 ada daerah yang sudah menjadi UPTD 3. Bahwa perjalanan dinas akan dilaksanakan selama 2 (dua) hari terhitung mulai tanggal 18 Mei 2022 sid 19 Mei 2022 Berkenaan dengan hal tersebut diatas maka dipandang perlu menugaskan Personil yang akan mengikuti kegiatan dimaksud 4. Nama

You might also like