You are on page 1of 5
PEMERINTAH PROVINSI RIAU DINAS PENANAMAN MODAL DAN PELAYANAN TERPADU SATU PINTU Gedung Menara Lancang Kuning Lantai| & Il Komp. Kantor Gubernur Riau JI. Jenderal Sudirman No. 460 Telp. (0761) 39119 Fax, (0761) 39117, PEKANBARU Email: dpmptsp@riau.go.id Kode Pos : 28126 KEPUTUSAN KEPALA DINAS PENANAMAN MODAL DAN PELAYANAN TERPADU SATU PINTU PROVINSI RIAU Nomor : Kpts. 26/DPMPTSP/2021 TENTANG TIM PELAKSANA PENGELOLA PENGADUAN DAN INFORMASI LAYANAN PERIZINAN DAN NON PERIZINAN PADA DINAS PENANAMAN MODAL DAN PELAYANAN TERPADU SATU PINTU PROVINSI RIAU KEPALA DINAS Menimbang : a. bahwa dalam rangka Mewujudkan Penyelenggaraan Pelayanan Publik terkait Perizinan dan Non Perizinan dipandang perlu untuk Meningkatkan Kualitas Pelayanan dan Menanggapi Pengaduan dan Keluhan Masyarakat dengan Cepat, Tepat, Tuntas, Transparan dan Dapat Dipertanggungjawabkan; b. bahwa Penyelenggara_ Pelayanan Publik — Berkewajiban Menyediakan Sarana Pelayanan, Pengaduan dan Menugaskan Aparatur yang Kompeten dalam melaksanakan Pelayanan dan Pengelolaan Pengaduan; bahwa untuk Penyelenggaraan Pelayanan Perizinan dan Non Perizinan dan Proses Penyelesaian Pengaduan terkait Perizinan dan Non Perizinan, perlu disusun Keputusan Kepala Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu provinsi Riau Tim Pelaksana Pengelola Pengaduan dan_ Informasi Layanan Perizinan dan Non Perizinan pada Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Provinsi Riau; d. berdasarkan pertimbangan sebagaimana dimaksud pada huruf a, b dan c diatas, perlu menetapkan Surat Keputusan Kepala Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu tentang Tim Pelaksana Pengelola Pengaduan dan Informasi Layanan Perizinan dan Non Perizinan Pada Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Provinsi Riau. Mengingat : 1. Undang- Undang Nomor 61 Tahun 1958 tentang Pembentukan Daerah Swatantra Tingkat I Sumatra Barat, Jambi dan Riau (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 1958 Nomor 112, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 1646); 2. Undang- Undang Nomor 14 Tahun 2008 tentang Ketyerbukaan Informasi Publik; 3. Undang- Undang Nomor 25 Tahun 2009 tentang Pelayanan Publik (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2009 Nomor 11, Tambahan Lem| Negara Republik Indonesia Nomor 50: 10. ql 12. 13, 14 Undang- Undang Nomor 5 Tahun 2014 tentang Aparatur Sipil Negara (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 6, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5494); Undang- Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintah Daerah (Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2014 Nomor 244, Tambahan Lembaran Negara Nomor 5587) sebagaimana telah diubah beberapa kali trakhir dengan Undang-Undang Nomor 9 Tahun 2015 tentang perubahan kedua atas Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2014 tentang Pemerintah Daerah, Lembaran Negara Republik Indonesia Tahun 2015 Nomor 58, Tambahan Lembaran Negara Republik Indonesia Nomor 5619); Peraturan Pemerintah Nomor 61 Tahun 2010 tentang Pelaksanaan Undang- Undang Nomor 14 Tahun 2008 tentang Keterbukaan Informasi Publik; Peraturan Pemerintah Nomor 96 Tahun 2012 tentang Pelaksanaan Undang- Undang Nomor 25 Tahun 2009 tentang Pelayanan Publik; Peraturan Presiden Nomor 76 Tahun 2013 tentang Sistem Pengelolaan Pengaduan Pelayanan Publik Nasional (SP4N); Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 24 Tahun 2014 tentang Pedoman Penyelenggaraan Pengelolaan Pelayanan Publik Secara Nasional; Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Peraturan Menteri Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi Nomor 3 Tahun 2015 tentang Road Map Pengembangan Sistem Pengelolaan Pelayanan Publik Nasional; Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 100 Tahun 2016 Tentang Pedoman Nomenklatur Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Provinsi Riau dan Kabupaten/ Kota; Peraturan Menteri Dalam Negeri Nomor 138 Tahun 2017 Tentang Penyelenggaraan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Daerah; Peraturan Gubernur Riau Nomor 74 Tahun 2013 Tentang Fasilitasi Pengaduan Masyarakat di Lingkungan Pemerintah Provinsi Riau; Peraturan Gubernur Riau Nomor 80 Tahun 2016 Tentang Tugas dan Fungsi Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Provinsi Riau. Peraturan Gubernur Riau Nomor 27 Tahun 2019 Tentang Penyelenggaraan Pelayanan Terpadu Satu Pintu. MEMUTUSKAN Menetapkan ; Surat Keputusan Kepala Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Provinsi Riau Tentang Tim Pelaksana Pengelolaan Pengaduan, Informasi Layanan dan Pelayanan Perizinan dan Non Perizinan lainnya Pada Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Provinsi Riau; PERTAMA : Surat Keputusan ini menjadi Acuan/ Pedoman pada Bidang Penanganan Pengaduan, Kebijakan dan Pelaporan Layanan khususnya Scksi Pengaduan dan Informasi Layanan dalam melaksanakan tugas/ kerja Penyelesaian Pengaduan dan Penyelenggaraan Pelayanan Perizinan dan Non Perizinan lainnya pada Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu Provinsi Riau; KEDUA : Membentuk Tim Pelaksana Pengelolaan Pengaduan Perizinan, Informasi Layanan, Front Office dan Submission Terkait Perizinan dan Non Perizinan pada Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan ‘Terpadu Satu Pintu Provinsi Riau yang terdiri dari 1. Pelayanan Loket Informasi/ Help Desk; 2. Pelayanan Loket Pengaduan; 3. Pelayanan Loket Front Office; 4. Pelayanan Loket Submission. KETIGA Nama- Nama Tim Pelaksana dimaksud sebagaimana terlampir | dalam Surat Keputusan ini; KEEMPAT : Kepada Pegawai yang ditunjuk sebagai Tim Pelaksana agar | melaksanakan tugasnya dengan penuh rasa tanggung jawab; KELIMA : Surat Keputusan ini berlaku sejak tanggal ditetapkan dan apabila dikemudian hari terdapat kekeliruan dalam Keputusan ini akan diadakan perbaikan semestinya, Ditetapkan di : Pekanbaru Pada tanggal : 26 April 2021 KEPALA DINAS PENANAMAN MODAL DAN PEI Yi -RPADU SATU PINTU Lge AINSI RIAU, ied Sag ‘LMI. D, M.Pd “Pembina Utama Muda NIP. 19661231 199703 1 027 ere eee ee eet een eee ee eer ene ere eee LAMPIRAN I : KEPUTUSAN KEPALA DINAS PENANAMAN MODAL DAN PELAYANAN TERPADU SATU PINTU PROVINSI ROAI Nomor Tanggal 26 April Kpts. 26/DPMPTSP/2021 2021 ‘TIM PELAKSANA PENGELOLA PENGADUAN DAN INFORMASI LAYANAN PERIZINAN DAN NON PERIZINAN PADA DINAS PENANAMAN MODAL DAN PELAYANAN TERPADU SATU PINTU PROVINSI RIAU NO. NAMA ___JABATAN SABATAN DALAM TIM 1. |Kepala Dinas Penanaman | Kepala Dinas Penanaman|Atasan Pejabat | Tim Modal dan Pelayanan Modal dan Pelayanan | Pelaksana —_—Pengelola ‘Terpadu Satu Pintu Provinsi|Terpadu Satu. Pintu | Pengaduan dan Riau Provinsi Riau Informasi Layanan Perizinan dan Non Perizinan 2. |Kepala Bidang Pengaduan, |Kepala Bidang Pengaduan, | Pejabat Kebijakan dan Pelaporan | Kebijakan dan Pelaporan | Penanggungjawab Layanan Layanan Pengelola Pengaduan ee dan Informasi Layanan 3. |Kepala Seksi Pengaduan |Kepala Seksi Pengaduan | Pejabat Pengelola dan Informasi Layanan dan Informasi Layanan Pengaduan dan Informasi Layanan 4. | Kepala Seksi Kebijakan dan | Kepala Seksi Kebijakan dan | Koordinator _terkait | Penyuluhan Layanan Penyuluhan Layanan Penyelesaian Sengketa Pengaduan Kepala Seksi Pelaporan dan peningkatan Layanan Kepala Seksi Pelaporan dan peningkatan Layanan ‘Tim Koordinasi terkait Data Perizinan dan Non Perizinan 6. | 1. Kepala Bidang Perizinan | 1. Kepala Bidang Perizinan | Tim Koordinasi terkait dan Non Perizinan A; dan Non Perizinan A; Materi Pengaduan 2. Kepala Seksi PNP A/1; | 2. Kepala Seksi PNP A/1; | 3. Kepala Seksi PNP A/2; | 3. Kepala Seksi PNP A/2; 4. Kepala Seksi PNP A/3. | 4. Kepala Seksi PNP A/3. 7. | 1. Kepala Bidang Perizinan | 1. Kepala Bidang Perizinan | Tim Koordinasi terkait dan Non Perizinan B; dan Non Perizinan B; —_| Materi Pengaduan 2. Kepala Seksi PNPB/1; | 2. Kepala Seksi PNP B/1; 3. Kepala Seksi PNPB/2; | 3. Kepala Seksi PNP B/2; 4, Kepala Seksi PNPB/3. | 4. Kepala Seksi PNP B/3. 8. | 1. Kepala Bidang Perizinan | 1. Kepala Bidang Perizinan | Tim Koordinasi terkait dan Non Perizinan dan Non Perizinan C; Materi Pengaduan 2. Kepala Seksi PNP C/1; | 2. Kepala Seksi PNP C/1; 3. Kepala Seksi PNP C/2; | 3. Kepala Seksi PNP C/2; 4. Kepala Seksi PNP C/3. | 4. Kepala Seksi PNP C/3. 9. |SEPTY WAHYUDI, S.Sos | Analis Pengaduan | Pelaksana _Pengelola Masyarakat Pengaduan, _Kritik/ Saran,Elektronik Voting | dan Survei Kepuasan i _ Masyarakat (SKM) 10. | SILVIAWATY Analis Penyuluhan dan | Pelaksana Pengelola Layanan Informasi Penyuluhan dan Be Layanan Informasi 11, ]RADEN RORO SOELASTRI, | Penyusun Bahan Informasi|Pelaksana —_Pengelola SIP dan Publikasi Pengaduan dan Selacoran Reken Pengaduan dan Informasi Layanan 12. |7. Dion Fitrus; THL Petugas Loket 2. Muhammad THL Pengaduan, _Informasi Iskandarsyah; Layanan, Front Office 3. Anggia Dwi Ningsih; THL dan Submission 4. Faisal Akbar; THL 5. Yola Marshelina; THL 6. Rafi Abdillah; THL 7. Sri Mulya Sari Rizki; THL | 8. Tessa Julien Mahesa; | THL 9. Tuty Nor Aminah; THL | 10. Idrian Anggara $ Putra; | THL 11, Endang Sri Rezki THL | Mulia; 12. Oriza Rizka Oktaviani | THL Ditetapkan di : Pekanbaru Pada Tanggal : 26 April 2021 KEPALA DINAS PENANAMAN MODAL DAN PELAYANAN TERPADU SATU PINTU IELMI. D, M.Pd Pembina Utama Muda NIP. 19661231 199703 1 027

You might also like