You are on page 1of 9
PROPOSAL PEMBANGUNAN GAPURA SEKOLAH SMP NEGERI 01 BENGKULU UTARA TAHUN 2022 PEMERINTAH KABUPATEN BENGKULU UTARA DINAS PENDIDIKAN SEKOLAH MENENGAN PERTAMA (SMP NEGER! 2 BENGKULU UTARA *TerakredtasA” LRA. Kart $8 (0737) 521294 Karang Anya Arga Makmur ENGKULU UTARA Nomor : 001/kS-SMPN o1/vil/2022 Lomp 1 BUNDEL Priel’: Permohonan Bantuan Dana Kepada Vth. Bapak/Ibu Wali Murid SMPN 01 Bengkulu Utara di- Tempat Bismillahirrahmanirohiim Assalamulaikum wrwb. ‘Segala puji bagi Allah SWT Tuhan sekalian alam, Dia-Lah Yang Maha Pengasih 7 Maha Penyayang. Shalawat dan salam semoga tercurahkan atas junjungan Nal “Muhammad SAW, kelaurga dan kerabatnya hingga pengikutnya sampai akhir zaman. Pada harl selasa, 09 Agustus 2022 komite sekolah melakukan rapat, yang berkenaan dengan rencana pembangunan Gapura SMPN 01 Bengkulu Utara. Berdasarkan hasil rapat tersebut, kami selaku panitia pembangunan Gapura dengan segala kerendahan hati, ‘mengharapkan uluran tangan ikhlas dari Bapak Ibu Wall Murid serta saudara Alumni. Besar ‘harapan kami Bapak/Ibu serta saudara Alumni SMPN 01 Bengkulu Utara, dapat membantu kami mewujudkan keinginan tersebut. Karena kami menyadari dengan kemurahan hati keihklasan dan uluran tangan tulus dari Bapak/Ibu saudara Alumni semua, rencana Pembangunan ini Insha Allah akan segera terwujud. Semoga Allah SWT senantiasa melimpahkan berkah rahmat dan hidayah-Nya untuk kemurahan hati Bapak/ibu dan Saudara Alumni sekalian. Insya Allah kemuurahan hati Bapak/Ibu serta Saudara Alumni akan ‘menjadi ladang amal dan pahala, Aamiin Aamiin Allahuma Aamiin, ‘Wassalamuallaikum Wr.Wb ‘Arga Makmur, 11 Agustus 2022 Ketua Panitia Sunaryany, S.Pa Mengetahui : Ge Komite ‘SooaKepala Sekolah © , 5 Ruslan Murod, $.Pd © NIB, 19670226 207701 2.006 PROPOSAL PEMBANGUNAN GAPURA SEKOLAH ‘SMP NEGERI 01 BENGKULU UTARA ‘TAHUN 2022 Kata Pengantar covet Dalam rangka meningkatkan Kualitas Pelayanan Pendidikan kepada masyarakat ser? wi er prasyarat dalam mewujudkan harapan agar lulusan yang dihasiikan mampu berkompet! smadsl rmenunjuktan kompetens! yong tng, diperukan sarane dan prasaana pendukund YP 7 serta mampu meningkatkan kenyamanan dan ketentraman dalam kegiatan belajar. seta Proposal ini disusun setelah melakukan evaluasi program bidang sarana dan prasarane sekolah Bun? mengingat urgensi sebuah kebutuhan melalui rapat dewan guru dan Komite jpuh dalam Pembangunan GaPUre- keterbatasan comite memperjelas substansi dan langkab-angkah yang akan ditern Mengingat skala prioritas yang dilakukan oleh bidang sarana dan prasarana sekolah sert? anggaran yang dimiliki sekolah serta dukungan pemerintah daerah, maka dewan guru 3” be dengan sekolah sepakat merencanakan pembangunan gapura sekolah secara swadaya dan swakelol2 jawab tetap mengedepankan Transparansi, Profesional dan Akuntabel sebagai bentuk tangsuné pengelola kegiatan kepada masyarakat dan seluruh elemen sekolah yang terkait. Latar Belakang ‘SMP Negeri 01 Bengkulu Utara yang merupakan sekolah tertua pada jenjang ‘Menengah Pertama di Kabupaten Bengkulu Utara yang telah berdiri sejak September 1979 dan telah menciptakan lulusan-lulusan setiap tahunnya yang telah mencapai 20.000 lulusan yang tersebar di ah didaulat secara moral oleh masyarakat sebagai Barometer pendidikan Sekolah seluruh Indonesia, dan sampai saat Pendidikan di Kabupaten Bengkulu Utara, tentunya tidak salah dan sangat wajib memberikan kontribusi serta tampilan yang menarik dan ketersediaan sarana dan prasarana yang berkualitas. SMP Negeri 01 Bengkulu Utara terletak dalam wilayah Ibu kota Kabupaten dan Ibu kota Kecamatan ‘yang terletak dikawasan pusat pendidikan yang didukung dengan 2 (dua) Sekolah Dasar dan 1 (satu) taman Kanak-Kanak terbesar di Kota Arga Makmur, ditambah dengan kegiatan-kegiatan tingkat kabupaten dan kegiatan pemerintah daerah juga sangat sering dilakukan di sekolah ini, sehingga perlu memberikan pelayanan dan peningkatan kualitas sarana dalam hal ini Gapura sebagai Image Pembuka ketika masyarakat melihat, masuk dan belajar di SMPN 01 Bengkulu Utara, Gapura yang ada saat ini, dibangun sekitar tahun 2000an, dan dengan desain menyesuaikan pada sudah cukup baik, hanya saja dengan kondisi jumlah zamannya, secara estetik gapura yang ada saat siswa dan kegiatan yang banyak, gapura yang ada saat ini masih sangat sempit dan pendek hingga perlu dilakukan perbaikan dan peningkatan lebar dan tinggi serta perbaikan desain yang kekinian. Il. Tujuan Tuvan Pembangunan Gapura SMPNO1 Bengkulu Utara adalah Sebaga berkut : 7+ Tersedianya Gapura yang memadal bag kendaraan rods empat, Ketersediaan are? P dust Cukup serta pagar keliling sekolah yang permanen, sehingga tercipta susana yané KO! ‘maysrakat sekolah. arkir vane if bag! ik dan plik ‘Meningkatan kondisi sarana dan prasarana sekolah untuk meningkatkan pelayana” P' Proses Belajar Mengajar, ‘an seta Memberikan Keamanan dan Kenyamanan, sehingga tercipta rasa Keindahan dan Ke ‘meningkatkan antusiasme masyarakat untuk menuntut ilmu di SMPN 01 Bengkulu Ut2"®> V. Tahapan Kegiatan Secara Rinci tahapan kegiatan dapat dlgambarkan sebagai berikut : 1. Perencanaan 1.1. Rapat Koordinasi tentang rencana kerja 1.2. Penyusunan Rencana Anggaran dan Rencana Denah Pembangunan (terlampir) 1.3. Penyusunan Proposal 1.4. Pengajuan/Penyampaian proposal kepada Wall Murid dan Donatur 2. Pelaksanaan 2.1.Persiapan 2.2. Pengadaan Bagan Bangunan dan material 2.3.Pelaksanaan pekerjaan 3. Pengawasan 3.1.Komite Sekolah 3.2.Kepala Sekolah 3.3.Dewan Guru 3.4,Wali Murid V. _ Rencana Anggaran Biaya (RAB) Terlampir VI. Panitia Kerja Terlampir VII. Denah dan Gambar Rencana Kerja Terlampir —— ——— rerbaike i 7 perbalkan mutu pendidikan seta Sanias isan sta Bem angzung jo #40 ‘Menciptakan ‘Manusia | indonesia ‘Seutuhnya, TT Ser i I" c NE: Met alk, seta sumbangah selurh elemen seolah dlam mendukang pros’? Permbanuran garupa SMP Negerio1 Beng Utara dapat teraksana dengan balk dan 2%" ane ‘Semoga Tuhi ee ti 7 Yang Maha Esa membuka hat kta semua dan memberikan kita kemudah#” halal dalam kehidupan yan skandatang. ‘Wassalamualaikum Wr. Wb 1s 2022 Agustit ‘Arga Makmur, Mf Sanita SunaryaniqS-P¢ Telah disetujui dan disahkan dalam pembahasan dan Evaluasi Pada Rapat Koordinasi Komite, ‘Tanggal, 09 Agustus 2022, Ketua Komite Sekretaris Raith Ruslan Mutod, $.Pd Ir, Rokhyanto susut NAN PANITIA PEMBANGUNAN GERBANG sEKOLAT! SMP NEGERI 01 BENGKULU UTARA (Berdasarkan SK Bersama Kepet BON 2 ah No. cepala SMPN 01 Benghulu Utara dan Komite S#%0% 72) '0.802/175/SMPN-01/2022 - No. O4/KOMITEO1/VIN/2022, Tamggal, 10 Agusts w No. Jabatan sorns | 1. | Penanggung Jawab T._ Ruslan Murod, 5.Pd Ketua komite 5 2. Sri Utami Dwi Wahyurl, MiPd_| Kepala sme 2. | Ketua Panitia Sunaryant Bidang Sopr® 3._| Sekretaris Kamilin Puspita, 5.Pd ‘Guru SMPN 0! 4. | Bendahara: Koordinator 1. Hj. Susanna, S. ST Bendahara Komite 2._Devi Maliza, $.Pd, M.Pd Guru sMPN OL 5. | Penggalangan Dana 1 Suhada Sibro Melisi, SPI | Guru sMPN 03 B/U 2. Novrizal stafTu sMPN 01 8/U 3._Ade Kurniawan Staf Tu SMPN 01 B/U 6. | Pengawas: Koordinator ‘Agusman Roni Bidang Kreteria Kinerja 2” Fasltas Sekolah (Komite) Waka Koordiantor Bintaryoni Bidang Kerjasarna (Komite) Anggota 1. Ruslan Murod, .Pd Ketua Komite SMPN 02 B/U | 2. Radi, S.Pd ‘Wakil Ketua Komite 3. Ir. Rokhyanto Sekretaris Komite 4. Chodirin 5. Hj. Susanna, SST Bendahara Korte 6. Anton Wijaya, Sos. M.AP | Bidang Akademi/Kebijakan dan Program Sekolah 7. Jeki Sonata, S.Pd Bidang RAPBS/RKAS Ketua Komite hun Ruslan Murod, S.Pd ‘NIP: 19670226 207701 2.006, RENCANA ANGGARAN Pa BIAYA (RAB) ERAN EMBANGUNAN cERan su NEGE BENGTULU TARA TAHUN 2022 Uratan Varga Satan Tumlah = i fata (00) (°0) a 2 7 : 6 1 | Pekera WOK 300.000 74200,000.00 2_[ Tukang Batu HOK 135,000 5.570000 3 | Kepala Tukang 21,00 | HOK 150.000 3150 000% 4 | Batu kali 500 [m3 750,000 12500000 5 | Semen 60,00 | zak 70.000 4200 00 6 | Pasi 300 |_m3 350.000 200.000 7 [Kora 3.00 |_m3 250,000 730.00 3 [bei sano | beg 135.000 50 00098 9 [esi 10 20,00 | bts cra) 1.900.000 10 [esis 4000 |_ bie 65.000 2.600.000" 1 [Rawat 7000 | ke 25.000 350.0004 12 | Bata Merah 300,00 | _ bh 900, 270000,00, 133 | Papan cor 050_| m3 2,200,000 1.100.000,00 14 | Kayu 4/6 0,50 | m3 2.200.000 1.100,000,00 15 [Dokken 60,00 | m3 8.00 480,000.00 26 | Triplek 22mm 10,00 | tbr 160.000 2,600.000,00 17 | Pakw 2000 | te 20,000 400,000.00 18 | Keramik 20x40 3840 |_m2 35.000 7,564,000,00 19 | cat Tembok Exterior | 200 | pal 950.000 3,900,000,00 20 | lami 3,00_| zak 320.000 320,000.00 24 | Kua Rol 2.00 | _bh 45.000 90,000,00 22 | Bak Cat 2,00_|_bh 25.000 50.000,00 23 | Benang 2,00 | rol 4.000 8.000,00 24 | skrap Plastik 300 |_bh 16.000 48,000,00 25 | Nama Aric 100 | Is 7,000,060 7000,000,00 26 | Gerbang Best 1920 |_m2 700.000 | 13.440.000,00 Juma 60,000.000,00 ‘Arga Makmur, 11 Agustus 2022 Panitia | ete, Pa Sunaryani|S.Pd Telahdisetujui dan disahkan dalam pembshasan dan Evaluasi Pada Rapat Koordinasi Komite, Tanggal, 09 Agustus 2022, Ketua Komite hia Ruslan Murod, $.Pd Sekretaris Ir. Rékhyanto

You might also like