You are on page 1of 68
Kegemaran ada bermacam-macam. Salah satunya berolahraga. Berolahraga dapat dilakukan sambil bermain. Olahraga apa saja yang terlihat pada gambar? Sebutkan satu per satu. Apa yang aku pelajari hari ini? ( " Menyebutkan kosakata berbagai {denis olahraga \ | Menyebutkan A oo ei. _aturan sebelum dan Pembelajaran 1 sesudah bermain See alam dan bunyi ( Membedakan bunyi | t 1 buatan Nina dan teman-tenian bermain di lapangan. Ada yang bermain sepak bola, lompat tali, dan bulu’ tangkis. Semua permainan itu menyehatkan. tubuh. Perhatikan gambar berikut. Sebutkan. nama olahraga sesuai gambar. Sumber: dokumen penertit sepak bola ne Ayo Mengamati Sebelum bermain, Nina selalu meminta izin kepada ibu. Ibu berpesan agar Nina tidak pulang terlalu sore. Nina bermain tidak lupa waktu. Nina pulang tepat waktu. Nina mematuhi aturan sebelum . dan sesudah bermain. Gambar 1.1 Nina meminta izin Berikut aturan sebelum kepada ibu sebelum bermain dan sesudah bermain. Sumber: dokurnen pecerbt E Memakai sandal saat Bermain dengan rukun. | main ke luar rumah. : | j 1 7 » Video: Aturan ; ' : | sebelum s dan sesudah. § ; L.,bermain, 3 Mengucapkan salam Mencuci tangan dan kaki sebelum masuk ke rumah. setelah bermain. Apakah kamu suka bermain di luar rumah? Apa yang kamu lakukan sebelum dan sesudah bermain? Di sekolah, Nina bermain sambil berolahraga. Nina dan teman-teman sangat bersemangat. Bermain sambil berolahraga sangat menyenangkan. Permainan apa yang pernah kamu lakukan sambil berolahraga? Coba ceritakan. © lan teman-teman bermain sambil berolahraga ‘ahukah kamu suara kucing? Tahukah kamu suara ayam? | | | | as Ayo Membaca Bunyi atau suara ada bermacam-macam. Ada bunyi alam dan bunyi buatan. Bunyi alam terjadi secara alami. Bunyi buatan dibuat oleh manusia. Berikut adalah contoh bunyi alam. A* Suara kucing: Suara ayam: meong... kukuruyuuuk .. . Video: Bunyi £ alam dan bunyi buatan, § i i Suara jangkrik: krik 20. krik 2. Suara angin: | Suara huja wus... WUS tik tik tik... - WUS... Contoh bunyi buatan, antara lain: Suara tepuk tangan: prok... prok... Surnber: dokumen penerbit Suara peluit: priit... prt... oo ae Suara langkah kaki: tap tap tap Ayo, tirukan bunyi alam dan bunyi buatan tersebut! ee Ayo Bernyanyi Ayo, bernyanyi bersama temanmu! Bernyanyi sambi! menghasilkan bunyi. Nyanyikan lagu “Kalau Kau Suka Hati”. Nyanyikan sambil bertepuk tangan. Lakukan dengan kompak. Kalau kau Kalau kau Kalau kau Kalau kau ? Kalau kau Kalau kau Kalau kau Kalau kau Sumber: www.liriklaguanak.com -Kalau Kau Suka Hati suka suka suka suka suka suka suka suka Ciptaan: NN a? hati tepuk tangan hati tepuk tangan hati mari kita bersama hati tepuk tangan hati injak bumi hati injak bumi hati mari kita bersama hati injak bumi Suara ketuk pintu: tok tok tok... Sumber: dokumen penerbit iii i ad Kerjakan soal-soal di bawah ini! 1. Pasangkan jenis olahraga dengan gambar yang sesuai. Bulu tangkis » Perhatikan gambar-gambar berikut. . Berilah tanda centang (/) untuk sikap mematuhi aturan. Berilah tanda silang (X) untuk sikap tidak mematuhi aturan. Nina pergi © bermain ya, Ceritakan alasan jawabanmu. Renang Sumber: dokumen penerbit 8 Kelompokkan jenis bunyi yang dihasilkan benda-benda berikut. Tulislah huruf dalam kotak. Contoh kosakata tentang jenis olahraga, yaitu bulu tangkis, lompat tali, dan sepak bola. * Ada aturan sebelum dan sesudah bermain. © Ada bunyi alam. Contoh: suara ayam berkokok. * Ada bunyi buatan. Contoh: suara tepuk tangan. en eis Apakah aku bisa menyebutkan jenis olahraga? Apakah aku bisa membedakan sikap mematuhi aturan sebelum dan sesudah bermain? Apakah aku bisa membedakan bunyi alam dan bunyi buatan? : egiata Ayo, diskusikan aturan yang ada di rumah bersama keluargamu! Diskusikan aturan-aturan sebelum dan sesudah bermain. Mintalah orang tuamu menjelaskan tujuan | dibuatnya aturan-aturan tersebut. (= Menyebutkan | kosakata tentang. __ Slahraga ate Ayo Mengamati Perhatikan gambar. berikut. Olahraga apa yang mereka lakukan? Diskusikan dengan temanmu. “Sumber: dokumen penerble Gambar 1.3 Nina-dan teman-teman sedang berolahraga #886 Ayo Membaca Nina dan teman-teman melakukan pemanasan sebelum berolahraga. Gerakan pemanasan dapat melenturkan’ otot. Pemanasan juga dapat mencegah otot sakit. é Ketika pemanasan, kita menggerakkan kepala, tangan, dan kaki. Perhatikan kata-kata tentang olahraga berikut. Bacalah bersama-sama. Subtema 1 Gemar Berotahraga Nina berolahraga untuk menjaga kesehatan. Nina juga suka berolahraga sambil bermain. Apa yang kamu lakukan sebelum berolahraga? Apa manfaat pemanasan? | Ceritakan kepada teman di sebelahmu. Gerak pemanasan sebelum berolahraga sangat diperlukan. Perhatikan gerakan pemanasan yang dilakukan Nina. Pada pemanasan, terdapat gerakan menekuk. Amatilah gambar berikut. Sumber: dournen penertit Gambar 1.4 Contoh gerakan pemanasan Ayo, lakukan gerakan-gerakan tersebut! Ulangi setiap gerakan. Kerjakan soal-soal di bawah ini! 1, Pasangkan gambar dengan nama olahraga yang tepat. Sepak bola Lompat tali Kelereng 2. Lengkapilah kalimat dengan kata-kata di dalam kotak. | teratur_| | pemanasan _ a. Sebelum berolahraga, Nina melakukan b. Sebaiknya olahraga dilakukan secara * Contoh kosakata tentang olahraga, yaitu pemanasan dan otot. i * Gerak pemanasan perlu dilakukan sebelum berolahraga. Apakah aku bisa menyebutkan kata-kata tentang olahraga, misalnya pemanasan, melenturkan, dan otot? Apakah aku bisa mempraktikkan gerakan pemanasan? | Ayo, berolahraga bersama anggota keluargamu! Praktikkan gerakan pemanasan, sebelum:melakukan olahraga. Diskusikan manfaat melakukan pemanasan sebelum berolahraga. Apa yang aku pelajari ha © f ae) | Menyebutkan aturan : | sebelum dan setelah ~ bermain 2m, Ayo Mengamati Simaklah cerita gurumu berikut. Keluarga Nina gemar berolahraga. Olahraga yang disukai berbeda-beda. Nina suka bermain. kasti. Adik dan ayah suka bermain sepak bola. Ibu suka bermain bulu tangkis. Keluarga Nina senang berolahraga bersama. Di rumah Nina, ada banyak alat olahraga. Perhatikan alat-alat olahraga ‘berikut. “3 Bola { Raket Pemukul bola kasti Gambar 1.5 Alat-alat olahraga keluarga Nina Apa saja kegunaan alat-alat olahraga pada gambar di atas? Apakah kamu memiliki alat olahraga di rumahmu? Alat olahraga apa yang kamu miliki? Ceritakan kepada teman di sebelahmu. Kejas 1 SDAMI. Toma Kegemeninku Semnber: dekurmen penerbit ets Ayo Mencoba Olahraga apa yang kamu sukai? Amatilah gambar-gambar berikut. Lengkapilah kalimat-kalimat di bawah ini sesuai gambar. Gunakan ‘kata yang tersedia. Lili suka olahraga “Sumber: dokumen penerbit © Joni suka wi Toni suka olahraga Olahraga apa yang biasa kamu lakukan? Ceritakan kepada temanmu. Suberna 1 Gamor b ae yo Me Dengarkan gurumu membaca cerita di bawah ini. Nina dan Deli pulang bersama. Mereka berjanji akan bermain sepeda sore nanti. Sesampainya di rumah, Nina tidak melupakan tugasnya. Nina menyimpan peralatan sekolah di tempatnya. : Nina juga makan dan tidur siang. Sore hari, Nina membantu ibu menyiram tanaman. Setelah itu, Nina berpamitan — kepada ibu. Nina ingin bermain sepeda bersama Deli. Ibu berpesan agar Nina tidak pulang terlalu sore. Ibu berpesan agar Nina berhati-hati. Nina harus memakai pelindung lutut. Nina juga harus memakai helm. Ibu juga berpesan agar Nina tidak bersepeda ke jalan raya. Jawablah pertanyaan berikut sesuai cerita di atas. Jdwablah bersama-sama dengan temanmu. 1. Olahraga apa yang dilakukan Nina dan Deli? 2. Apa yang harus dipakai Nina saat bersepeda? 3. Apa saja pesan ibu kepada Nina? Ayo, nanti sore kita main sepeda! ‘Aka pamit bermain sepeda yo, Bu Jongan pulang terlalu sore ya. Gunakan pelindung lutut dan juga helm: fe Apa yang kamu lakukan sebelum bermain di luar rumah? Pesan apa yang diucapkan orang tuamu , -- sebelum bermain? Adakah hal yang tidak boleh dilakukan? Ceritakan kepada teman-temanmu. Peragakan dengan temanmu contoh percakapan sebelum pergi bermain. Gambar 1.6 Toni pamit kepada ibu sebelum bermain Ibu, Toni pergi bermain, ya. Hati-hati, . ya Toni. Sumber: dokumen penerbit Nina dan Deli bermain sepeda di lapangan. Di sana banyak anak sedang bermain. Ayo, hitung banyak anak yang sedang bermain! | Banyak anak yang bersepeda ada, —__ anak. Suimber: doluenen peharkit Banyak anak yang bermain sepak bola ada anak. Perhatikan banyak anak yang bermain kasti berikut. Ada 4 anak perempuan. Ada 6 anak laki-laki. Jumlah anak seluruhnya adalah 4+ 6 = Gambar 1.7 Anak-anak bermain kasti Coba tuliskan banyak anak yang bermain pada gambar berikut: | Video: © Penjumlahan + 5 bilangan. $ Kerjakan soal-soal di bawah ini! Ae Lengkapilah kalimat dengan kata-kata di dalam kotak. a. Sebelum berolahraga, Toni melakukan pemanasan. b. Contoh permainan yang menggunakan raket adalah c. Made dan teman-teman bermair sepak d. Banyak anak di kolam renang: e. Nina dan ibu pagi di taman. pemanasan: _® berenang — 2. Perhatikan gambar berikut. a. ‘Sumber: dokumnen penerbt Toni ingin bermain sepeda. Apa yang harus dilakukan Toni sebelum bermain? @ . wa Kelas USDIMI Tomer Ke ‘Sumber: dokumen penerbit Anton. sedang bermain sepeda. Aturan apa saja yang harus dipatuhi Anton? - 3. Tuliskan penjumlahan sesuai gambar. | ener . ater “+= 8 + =, »Tuliskan penjumlahan topi merah dan topi hijau sesuai gambar berikut. | yaitu bola, raket, dan kasti. Contoh kata-kata tentang alat olahraga, i | | * Aturan sebelum dan sesudah bermain harus dipatuhi. | i | * Dua kelompok benda dapat dijumlahkan. | Contoh: 4 + 6 = 10. Apakah aku bisa memilih kata-kata yang tepat berhubungan. dengan olahraga? Apakah aku bisa menceritakan aturan sebelum dan setelah bermain? Apakah aku bisa menjumlahkan banyak benda? Apa olahraga kegemaran setiap anggota keluargamu? Ayo, ceritakan olahraga kegemaranmu kepada mereka! Mintalah juga mereka menceritakan olahraga kegemarannya, Apa yang aku pelajari hari ini? | Membedakan bunyi buatan dari berbagai alat musik | | Mempraktikkan ] — . Ne gerakan memutar 8 a femilih kata-kata | ~ badan sambil Fembdigioran | | tentang olahraga Lo betescin cimpel J es —— Olahraga apa yang sedang dimainkan Nina? Apakah kamu pernah melakukan permainan itu? a Olahraga baik untuk kesehatan. Ayo, ikuti gurumu membaca teks tentang pentingnya olahraga berikut! Pentingnya Berolahraga Olahraga membuat tubuh sehat dan kuat. Saat berolahraga, tubuh berkeringat. | Keringat yang keluar membuang racun dari tubuh. Berolahraga juga dapat membuat otot kita lebih kuat. Kita pun tidak mudah lelah. Kita juga tidak mudah jatuh sakit. Jawablah pertanyaan-pertanyaan berikut. 1. Apa manfaat berolahraga? f : 2. Apa manfaat berkeringat ketika berolahraga? “ae Ayo Peragakan Nina dan teman-teman bermain simpai. Sebelum bermain, Nina melakukan pemanasan. Amatilah gerakan Nina. Ayo, ikuti gerakan bermain simpai.berikut! Sumber: delumen penerbit ai 8 hp So & Gerakan bermain simpai Gerakkan pinggangmu memutar. Lakukan terus sampai kamu bisa menggerakkan simpai tanpa terjatuh. as Ayo Mencoba Tebalkan kata-kata berikut. Nina bermain © Sebelum bermain, Nina melakukan Nina bermain sambil £ as Ayo Mengamati Nina dan teman-teman sangat asyik bermain simpai. Tak terasa lonceng sekolah berbunyi. Tanda jam olahraga sudah selesai. Lonceng yang dipukul menghasilkan bunyi. Bunyi lonceng termasuk bunyi buatan. ~ Bunyi buatan juga .dapat berasal dari alat musik. Perhatikan macam-macam alat musik berikut. 3 2 g i 5 8 i Coba peragakan bunyinya. Sebutkan benda yang menghasilkan bunyi di kelasmu. Sebutkan juga cara menghasilkan bunyi tersebut. Kerjakan soal-soal di bawah ini! 1. Tuliskan B jika pernyataan benar atau S$ jika salah. No. : Pernyataan | Jawaban a | Berolahraga hanya membuat tubuh lelah. S d | Olahraga sebaiknya dilakukan secara teratur. 2. Tirukan bunyi yang dikeluarkan benda-benda berikut. ay : prit.... prit. 2: 3 os ; : : & A i 3 a a Lingkarilah contoh benda yang dapat menghasilkan bunyi. ci tuh enang Kertas robek Se | © Contoh kata-kata tentang olahraga, i yaitu simpai dan pemanasan. * Gerak memutar dapat dilakukan sambil bermain simpai. Bunyi buatan dapat dihasilkan dari alat musik. Apakah aku bisa memilih kata-kata tentang olahraga? Apakah aku bisa melakukan gerak memutar sambil bermain simpai? Apakah aku bisa membedakan dan memperagakan - : bunyi buatan? : Misalnya, bunyi yang dihasilkan dari berbagai alat musik. |“ Kegiotan Bersama Orang Tua ge? Benda apa saja di rumahmu yang dapat menghasilkan bunyi? Ayo, temukan benda-benda tersebut! Lakukan bersama orang tuamu. Apa yang aku pelajari hari ini? {Menunjukkan gambar} tentang berbagai _Jenis olahraga : ae Ayo Mengamati Olahraga kegemaran Nina dan teman-teman berbeda. Tempat mereka berolahraga pun berbeda. Ada yang gemar bermain kasti, bulu tangkis, basket, sepak bola, dan berenang. Menjumlahkan -bilangan dengan _hasil sampal 10 oO Amatilah gambar di. bawah ini. Perhatikan alat yang digunakan Nina dan teman-teman. , Hubungkan dengan nama olahraga dan tempat yang sesuai. Bulu tangkis Sumber: dokumen penerbit Sumber: dokienen penerbit as Ayo Membaca Bacalah kata-kata di dalam kotak berikut. Bacalah dengan nyaring. Pasangkan nama olahraga dengan kegemaran Nina dan teman-teman. Nina gemar bermain — « bulu tangkis Toni gemar bermain —__-___» » berenang Made gemar bermain © bola voli 4 Deli gemar bermain — ® kasti | Joni gemar © sepak bola ene ‘Ea Ayo Berhitung Olahraga kegemaran Nina dan teman-teman berbeda. | Nina gemar bermain kasti. ; | Perhatikan gambar peralatan kasti berikut. Sumber: dokumen penerbit Gambar 1.10 Alat untuk bermain kasti Berapa banyak ‘bola kasti pada gambar berikut? Coba hitunglah. Sekarang, perhatikan banyak bola kasti | aeleies 3 pada gambar berikut. dengan hasil | Gambarlah bola kasti sesuai hitunganmu. bE Gambarlah di dalam kotak yang tersedia. Gambarlah hingga jumlahnya benar. Tuliskan juga bentuk penjumlahannya. Kerjakan soal-soal di bawah ini! 1. Lengkapilah nama olahraga yang dilakukan pada tempat di bawah ini. “Sumber: dokurnen penerbit ical ® Perhatikan rangkaian huruf berikut. Susunlah menjadi nama olahraga lapangan menggunakan bola. | p-a-l-~a-~b-e-s-o-k 3. Tuliskan penjumlahan sesuai gambar. ape b. [od | pe Oo Ge a | 2 ws Gambarkan benda yang sama sesuai- hasil penjumlahan. Lengkapilah juga bentuk penjumlahannya. Buatlah dua bentuk penjumlahan yang berbeda. a. Sumber: daleumen poner | + Alat dan tempat olahraga berbeda-beda. | Contoh: bulu tangkis, yaitu raket dan kok. | * Dua kelompok benda dapat dijumlahkan banyaknya. Contoh: 943 GS 4 OS leg 434225 Apakah aku bisa menunjukkan gambar tentang jenis-jenis olahraga? Apakah aku bisa menjumlahkan bilangan dengan hasil sampai dengan 10? Tempat olahraga apa saja yang ada di lingkungan rumahmu? Mintalah orang tuamu menyebutkannya. Mintalah juga orang tuamu menemanimu ke tempat-tempat tersebut. Apa yang aku pelajari hari nunjukka fa Menyebutkan hal- { Menyelesaikan soal._ : : hal yang baik ain CR foe : : Ketiko temon ~~ Pembelajoran 6 = "yd Penikicran memenangkan | ausetsoneconncerbteot ? oes 2 permainan Coca or Nina sedang mengamati berbagai jenis olahraga. ; Ada jenis olahraga yang sudah dikenal. Ada juga jenis olahraga yang belum dikenal. Nina ingin mengenal banyak jenis olahraga. Amatilah gambar berbagai jenis olahraga berikut. 3 ee oy Pencak silat Karate | “Surber: dokumen penerbit Tenis meja Voli Apa yang kamu ketahui tentang olahraga di atas? | Coba diskusikan dengan temanmu. Joni suka bermain kasti. _ Ja menceritakan olahraga kegemarannya. Ayo Bercerita Aku suka bermain kasti Bermain kasti sangat menyenangkan. Kasti dimainkan oleh dua regu. Satu regu sebagai pemukul bola. Satu regu lagi sebagai penjaga. Bermain kasti harus kompak. Somber: dolumen poner Gambar 1.11 Joni menceritakan olahraga kegemarannya Apa olahraga kegemaranmu? Coba ceritakan di depan kelas dengan percaya diri. be Re Ayo Membaca Deli, Joni, Nina, dan teman-teman sedang bermain kasti. Mereka membentuk dua regu. Sebelum bermain, mereka melakukan pemanasan. Joni mendapat giliran pertama : o a8 memukul bola. Gambar 1.12 Nina dan teman- Deli menjadi anggota regu penjaga. teman bermain kasti Joni berhasil memukul:bola dengan baik. Regu penjaga siap menangkap bola. Joni berlari dengan. kencang. eer: eee ees: Permainan berjalan dengan seru. Mereka sangat senang bermain kasti. Setiap anggota regu menjaga kekompakan. Tim Joni berhasil memenangkan pertandingan. Deli mengucapkan selamat kepada Joni. ar Perhatikan gambar berikut. Pernahkah kamu mengalami peristiwa yang sama seperti Joni? Selamat Joni, tim kamu memenangkai pertandingan. ‘Bis Ayo Be Selesai bermain, Joni merapikan bola kasti. Di kotak, sudah ada 5 bola. 7 Joni menyimpan lagi 3 bola. Berapa banyak. bola kasti seluruhnya? Jadi, banyak bola seluruhnya ada 8. Coba tuliskan penjumiahan sesuai gambar berikut. Kerjakan soal-soal di bawah ini! 1. Pasangkan nama jenis olahraga dengan gambar yang sesuai. a. Tenis meja Lompat jauh_ —Pencak silat Kasti Sumber: dokumen penerbit 2. Berilah tanda centang (V/) jika boleh dilakukan. Berilah tanda silang (X) jika tidak boleh dilakukan. ‘No. - _Pernyataan: | Jawaban a |Nina kalah pect kasti. Ning menangis | dan mengadu kepada ibu. x b Deli marah kepada Toni karena kalah bertanding. | © |Toni mengucapkan selamat kepada Deli karena memenangkan lomba lari. d [Lili menangis karena kalah bermain, 3) Hitunglah dan gambarkan banyak bola yang warnanya sama. Setelah itu, jurniahkan semua bola yang ada di keranjang. + = 4. Nina mempunyai 3 bola tenis meja. Ibu memberi lagi 5 bola tenis meja. Berapa jumlah bola seluruhnya? +0) = Ada berbagai jenis olahraga. | Contoh: karate dan tenis meja. * Saat teman memenangkan pertandingan, kita sebaiknya | mengucapkan selamat. | © Soal cerita penjumlahan ditandai dengan kata jumlah atau | seluruhnya. Apakah aku bisa menunjukkan gambar tentang berbagai jenis olahraga? Apakah aku bisa menyelesaikan soal cerita tentang penjumlahan? am Kegiatan Bersama Orang Tua ogW Mintalah orang tuamu membuat soal cerita penjumlahan. Setelah itu, jawablah soal tersebut. Mintalah orang tuamu memeriksa jawabanmu tersebut. Latihan Soal Subtema 1 Kerjakan soal-soal di bawah ini! Bahasa Indonesia KD 3.5 6. 1. Berilah tanda centang (/). Jenis olahraga sesuai gambar adalah... . Berilah tanda centang (/). i Aturan setelah bermain i sesuai gambar adalah... . | Sumber: dokurneh pererbit Sumber: dokumen panerbit sepak bola renang “ mandi tidur . bulu tangkis : mencuci tangan Berilah tanda centang (/). Berikut merupakan alat 7.. Aturan sebelum bermain | olahraga adalah... . adalah kepada | raket peluit orang tua. 4 1 renang 8. Toni dan Made bermain | bulu tangkis. ' Olahraga renang dilakukan \ Toni kalah. ir te ee ee ee ete Toni mengucapkan ] 4. Alat olahraga untuk sepak —______ kepada Made. i bola adalah i eed Maternatika KD 3.4 feesko32 9-. Jumlah bola berikut adalah Berilah tanda centang (/). Contoh aturan setelah _ bermain adalah... . ee pamit kepada ibu ee . e memakai sandal ‘ef merapikan mainan . Bentuk penjumlahan sesuai gambar adalah W3+4= . Nina memiliki 5 bola kasti. Deli memiliki 3 bola kasti. Banyak bola kasti mereka seluruhnya adalah SB Berilah tanda centang (V). Contoh bunyi alam adalah 13. “suara peluit suara tepuk tangan suara ayam berkokok . Berilah tanda-centang (/). Contoh bunyi buatan adalah suara langkah kaki -suara jangkrik /suara angin 15. 18. 19. 20. . Berilah tanda centang (/). Bagaimana bunyi suara ketuk pintu? . Bunyi lonceng termasuk bunyi PIOK KD 3.2 Olahraga membuat tubuh | sehat | | lemas | sakit Sebelum olahraga, sebaiknya melakukan Olahraga sebaiknya dilakukan secara Gerakan -sesuai gambar adalah gerakan bermain Surnber; dokumen penerbit Amatilah gambar berikut Keluarga Nina sedang berkumpul. Mereka bernyanyi sambil menari bersama. Ayah mengiringi lagu dengan piano. Keluarga Nina gemar bernyanyi dan menari. Apakah keluargamu juga gemar bernyanyi dan menari? Ayo, ceritakan kepada temanmu! | ungkapan kasih 9 kepada ibu ~ dalam lagu © Membedakan gerak cepat dan gerak lambat ‘Merunjukkan sikap 9 baik kepada adik atau saudara ae A, Lagu yang dinyanyikan Nina sued : berjudul “Kasih Ibu”. oe Ayo, nyanyikan lagu tersebut % 46 bersama-sama! - ryany! op). Kasth Ibu Ge Citaan: SM) Mochtar Kasih ibu kepada beta Tak terhingga sepanjang masa «° Hanya memberi tak harap kembali Bagai sang surya menyinari dunia Gambar 2.1 Nina dan keluarga bernyanyi bersama Lingkarilah kata-kata pada lagu di atas yang menunjukkan kasih sayang. ‘ 2 Ayo Mencoba Berilah tanda centang (7) untuk kalimat yang — sesuai dengan. syair lagu tersebut. Ucapkan kalimat tersebut sesuai perasaanmu. Kasih ibu sepanjang masa. Kasih ibu bagai sang surya. Ketika Nina bernyanyi, ~ Adi menari. Adi menari sesuai irama lagu. Adi menari dengan gerakan cepat. Seperti apakah gerakan cepat itu? Perhatikan. contoh gerak cepat berikut. Gambar 2.2 Adi menari MEE =< < \ fron kuda berlari angin ribut kincir angin Bagaimana dengan gerakan lambat? Perhatikan gambar berikut. Ada ranting pohon yang tertiup angin sepoi-sepoi. Ada kupu-kupu terbang dan siput yang merayap. Semuanya bergerak dengan lambat. . Ayo, tirukan gerakannya! Sumber: dokuimen penerbit Adi adalah adik Nina. Nina menjaga Adi dengan sabar. Jika Adi ingin ikut bermain, Nina selalu mengajaknya. Nina bersikap baik kepada Adi. Apakah kamu bersikap baik kepada adik atau saudaramu? Perhatikan gambar berikut. Ceritakan gambar yang menunjukkan sikap baik kepada adik atau saudara. Kerjakan soal-soal di bawah ini! 1. Bacalah puisi di bawah ini. Adik kecilku Kau membuat hariku ceria Kita selalu bermain bersama Berbagi canda dan tawa Aa aku akan selalu menjagamu es Berilah tando centang a) untuk kalimat yang sesuai dengan Puist di atas. Adil yang harus menjaga kakak. 2. Berilah tanda centang (V) yang merupakan gerakan cepat. hs @ Sumber: dakumen penerbt 3. Berilah tanda centang (V) yang merupakan sikap baik kakak kepada adiknya. % Adil cengeng2 Begitu saja menangis. _ Dik. ® iC ‘to moin © ie _ bersama, é te a Sumber: dokurnen penerbit * Ungkapan kasih sayang bisa terdapat dalam lirik lagu. | Contoh: lagu “Kasih Ibu”. | * Ada gerakan cepat. Contoh: kuda berlari dan kincir angin. Ada gerakan lambat. Contoh: siput berjalan. * Kakak harus spdhinie baik i eepods adik. kes Apakah aku bisa menunjukkan ungkapan kasih sayang pada sebuah lagu? | Apakah aku bisa menirukan gerak cepat dan lambat? * Apakah aku bisa menceritakan sikap baik kepada adik atau saudara? Ayo, Taian tabel kebaikan! Diskusikan bersama orang tuamu tentang kebaikan yang harus dilakukan kakak terhadap adiknya. Tuliskan dalam tabel seperti berikut. Se eae Apa yang aku pelajari hari ini? i. Ca oe a Ue 20 | sayang kepada \ badan j. Neeeee : i epada fe Lae | sahabat dalam puist Simaklah teks yang dibacakan gurumu. Nina gemar menari. Deli juga gemar menari. Nina dan Deli sedang berlatih menari. Mereka menggerakkan tubuh. Gambar 2.4 Nina dan Deli, berlatih menari ae Nina dan Deli melakukan gerakan meliukkan tubuh. Mereka meliukkan badan ke kanan. Mereka juga meliukkan badan ke kiri. Ayo, perhatikan gerakan Nina! Gambar 2.5 Gerakan meliukkan badan Meliukkan tubuh dapat melatih kelenturan otot. Badan juga menjadi sehat. Ayo, peragakan gerak tubuh seperti Nina! Peragakan bersama temanmu. Lakukan setiap gerakan sebanyak delapan hitungan. Lakukan juga gerakan meliuk dengan membawa bola, Angkat bola ke atas. : Ayunkan tanganmu ke kiri. Ayunkan tanganmu ke kanan. Lakukan sesuai hitungan. e alia puisi Nina, Sahabatku Sahabatku . . . Kau menghiburku ketika aku sedih Kau mengingatkanku ketika aku salah Kau menolongku ketika aku kesulitan | Engkaulah sahabat sejatiku Aku dan kau Saling mengingatkan kebaikan Bersama-sama kita gapai ci Sumber: cotumen pererbit Apakah | kamu. memiliki 5 Ungkap! an perasaan: Kamu juga dapat menuliska kata-kata Indah untuk sahabat Kerjakan soal-soal di bawah ini! » Bacalah kembali puisi Nina untuk Deli. Lengkapilah kalimat di bawah ini dengan kata yang tepat. Pilihlah kata-kata di dalam kotak. membantu | | menghibur [ _ sejati ) | kesalahan a. Deli selalu menghibur ketika Nina sedih. b. Deli-mengingatkan Nina jika melakukan c. Deli Nina jika kesulitan. d. Deli adalah sahabat Sahabatmu sedang bersedih. Buatlah puisi untuk menghibur sahabatmu 2 J Cire. Gerakan pemanasan dapat dilakukan dengan meliukkan badan Kasih sayang kepada sahabat dapat diungkapkan melalui puis Apakah aku bisa melakukan gerak meliukkan tubuh? Apakah aku bisa mengungkapkan rasa kasih sayang "kepada sahabat dalam bentuk puisi? on Lakukan bersama orang tuamu di rumah. Tuliskan cerita pengalamanmu berbuat baik kepada adik atau kakakmu. Bacakan cerita pengalamanmu kepada teman sebelahmu. | Apakah kamu memiliki cerita yang sama? Apa yang aku pelajari hari ini? * ungkapan kasih | sayong antara kakak | Menuinjukkan ¢ nate ee Mombadaken sikap boik kakak Pembelajaran 3 ; kepada adik : : penjumlahan dan pengurangan ae Nina sangat menyayangi adiknya. Nina sering menemani adiknya bermain. Mereka suka bermain ayunan. Perhatikan syair lagu berikut. Setelah itu, nyanyikan lagu tersebut. Main Ayunan © co Ciptaan: A.T. Mahmud | i Tu, dua, satu, hup! Naik dan. turun, hei! | Naik. Awas ... Adikku: terayun-ayun Adikku melayang tinggi meninggi menurun Gembira hatinya Bermain ayunan _di atas ayunan Amatilah gambar berikut. \ Pilihlah syair lagu “Main Ayunan” \ yang sesuai: dengan’ gambar. J. Tu, dua,»satu, hup! tee 2. Adikku terayun-ayun meninggi menurun. 3. Adikku melayang } ¢ deras. i f eC 4. Gembira hatinya. Sumber: dekurien penerbie = Ayo, kita cari Adi kehilangan mainannya. lagi. Jangan ~ Nina melihat Adi menangis. menangis, ya! Nina menghibur Adi. Nina akan membantu Adi mencari mainannya. 7% Nina bersikap baik kepada Adi. ae Seorang kakak hendaknya bersikap baik ee kepada adiknya. Berikut contoh sikap baik kakak kepada adik. Nina menghibur Adi. ~ “Mari Kakak Kakak ajari cara bantu merapikan mencuci tangan mainan, Dik. w AW yang benar ya, Membantu adik mencuci tangan. Membantu adik merapikan mainan. Kakak bantu ambilkan mainannya, — ¢ Dik, ‘Sumber: dokurnen penerbit wey Apakah kamu bersikap baik kepada adik atau saudaramu yang lain? Apakah kamu membantu adik atau saudaramu? Bermain peranlah bersama temanmu. Ada yang berperan sebagai adik. Ada yang berperan sebagai kakak. Kamu bisa memilih satu contoh di atas. { Video: Sikap | baik kakak cepada adik, Nina mengajak Adi mewarnai gambar. Mereka mewarnai dengan krayon. Mula-mula, ada 8 krayon. Sebanyak 2 krayon patah. Banyak krayon Nina yang masih utuh berkurang. Sisa krayon yang masih utuh dapat dihitung menggunakan pengurangan, yaitu 8 — 2. Pengurangan bisa dilakukan dengan cara menghitung mundur. 2s be Oo Mulailah dori 8, No Ns Lalu, hitung mundur — 2 7] sebanyak 2 satuan. 8-2=6 i : Jadi, banyak krayon Nina yang masih utuh ada 6. i Vidéo: Pengurangan bilangon. Gambar 2.7 Nina dan Adi mewarnai gambar Kerjakan soal-soal di bawah ini! 1. Berilah tanda centang (/) sikap yang harus kita lakukan terhadap adik. a. | Meminjam mainan adik dengan paksa. J b. |Menghibur adik ketika menangis. v) c¢, |Membantu adik ketika makan. seit) d. | Mengganggu.adik sampai menangis. 2. Isilah dengan bilangan yang tepat. a. Nina mempunyai 7 kue. Nina makan 4 kue. 6 Gy Ge Berapa sisa kue Nina? ‘wy we wy GP Urey ay 7 -.4 = b. Toni mempunyai 5 balon. Sebanyak 2 balon meletus. Berapa sisa balon Toni? c. Dayu mempunyai 6 pensil. Sebanyak 2 pensil patah. Berapa sisa pensil Dayu? Sumber: dokumen penerbit d. Edo mempunyai 9 kereta mainan. hey Pug ewe 5 2 Adik Edo menginginkan kereta mainan. MMB EE Edo memberikan 4 kereta mainan kepada adiknya. Berapa sisa kereta mainan Edo? nang eis = sai Kasih sayang kepada kakak dapat diungkapkan dalam lagu. - * Kakak harus bersikap baik kepada adik. Contoh: kakak membantu mengambilkan mainan adik. * Ada peristiwa penjumlahan (bertambah). Ada peristiwa pengurangan (berkurang). Apakah aku bisa mengungkapkan rasa sayang melalui lagu? Apakah aku bisa bersikap baik kepada adik? Apakah aku bisa menyelesaikan soal pengurangan? Kamu sudah belajar pengurangan. _ Ayo, praktikkan di rumah bersama orang tuamu! _ Hitunglah banyak kursi di ruang tamu. Hitunglah banyak kursi di ruang makan. Hitunglah selisih banyak kursi di ruang tamu dan ruang makan. Tuliskan hasilnya pada kotak berikut. Banyak kursi di ruang tamu: Banyak kursi di ruang makan: Menari dengan _ gerakan cepat dan Pembelajaran 4 - lambat ‘Sipps sae Nina gemar menari. Amatilah gambar-gambar berikut. Pasangkan gambar dengan bayangan yang benar. Surber: dokumen penerbit Saat menari, Nina meliukkan badan. Gerak meliukkan badan juga dilakukan ketika berolahraga. Gerak meliukkan badan dapat melenturkan otot. Perhatikan gerakan berikut. Sumber: dakumen penorbit Gambar 2.8 Gerak meliukkan badan Lakukan gerakan di atas bersama temanmu. Lakukan setiap gerakan sebanyak delapan kali hitungan. Kamu dapat melakukan gerakan dengan diiringi lagu. g Ayo Peragaken Nina bisa menari berbagai jenis tarian. Ada gerak tarian yang dilakukan dengan cepat. Ada juga yang gerakannya lambat. Perhatikan gerakan Nina melakukan tari indang (badindin). Gambar 2.9 Gerakan tari indang Ayo, menari indang dengan gerak cepat dan lambat! Lakukan masing-masing dua hitungan. Lakukan. dengan temanmu. ae Ayo Bernyanyi Ibu guru mengajarkan Nina menari. Ibu guru juga mengajarkan Nina membaca dan menulis. __ Nina mengucapkan terima kasih. Nina menyanyikan lagu untuk ibu guru. Ayo, nyanyikan lagu seperti Nina! Terima Kasih Guruku Ciptaan: Melly Goeslaw . . ® — Pagiku cerahku matahari bersinar | «| Kugendong tas merahku di pundak | Slamat pagi semua kunantikan dirimu | Di depan kelasku menantikan kami ' Sd Guruku tersayang, guru tercinta f Tanpamu apa jadinya aku. i Tak bisa bace tulls, mengerti banyak hal | Guruku, terima kasihku . : Jawablah pertanyaan berikut sesuai isi lagu di atas. Jawablah secara lisan. 1. Apa judul lagu tersebut? 2. Bagaimana cuaca pagi itu? 3. Siapa yang mengajarkan membaca dan menulis? 4. Siapa yang berterima kasih? 5. Di mane guru menantikan siswanya? Gambar 2.10 Nina dan teman- teman menyanyikan lagu untuk ibu guru lis Ungkapkan terima kasihmu kepada guru. Kamu dapat menulis kartu ucapan terima kasih. Tebalkan tulisan berikut. Kamu dapat memberi hiasan agar lebih indah. Gambar 2.11 Deli dan teman-teman bernyanyi bersama ibu guru Sumber: dokumen perebit 2. Berterima kasih kepada guru dapat dilakukan dengan bersikap santun. Berilah tanda centang (“) sikap santun kepada guru. | ¢ Gerak meliukkan badan dapat melenturkan otot. * Menari dapat dilakukan dengan gerakan cepat dan lambat. * Ucapan terima kasih kepada guru dapat diungkapkan lewat lagu. i Apakah aku bisa melakukan gerakan meliuk? > Apakah aku bisa menari dengan gerakan cepat dan lambat? Apakah aku bisa mengungkapkan terima kasih kepada guru melalui syair lagu? _Kegiata Ss ~ Ayo, membuat kartu ucapan terima kasih untuk gurumu! Lakukan bersama orang tuamu. . 1. Siapkan selembar kertas. 2. Tuliskan ucapan terima kasihmu untuk gurumu. Tuliskan juga kebaikan yang telah dilakukan gurumu. 3. Berilah hiasan pada kartuma. U. Masukkan dalam amplop yang menarik. 5. Berikan kepada gurumu pada pertemuan berikutnya. Apa yang aku pelajari hari ini? Menyelesaikan soal pengurangan Pembelaj. sr (bilangan’ 1 — 10) jaran 5 ate Ayo Bernyanyi Nina gemar bernyanyi. Nina suka lagu anak-anak. Ayo, nyanyikan lagu anak-anak berikut! Ikuti petunjuk gurumu. Nasihat Ibu 9 Ciptacn: A.T. Mahmud @ Nasihat ibu pesan ibu Akan kuingat selama hayat & Dan di mana pun aku berada Nasihat ibu pedomanku Dan di mana pun aku berada Nasihat ibu pedomanku oo Lengkapilah kalimat di bawah ini Sumber: cotumnen penerbit Gambar 2.12 Bentuk kasih {i sesuai dengan lagu “Nasihat Ibu”. «gang bu kenge Berilah tanda centang (7) pada kata yang tepat. Gnakiye 1. Nasihat di dalam lagu diberikan oleh i ayah ¥ libu gu “Nasihat Ibu” bercerita tentang 2.2L lo pesan pertanyaan 3. Nasihat ibu dalam lagu selalu diingat oleh aku ibu 4. Nasihat ibu menjadi _ dalam hidupku. 2 | pertanyaan a | pedoman Gambar 2.13 Nina dan teman-teman berlatih menari * Nina dan teman-teman berlatih menari. Ibu membuatkan kue untuk mereka. Ibu membuat 7 kue mangkuk. Sebanyak 2° kue dimakan Nina dan teman-teman. Banyak kue berk Sisa kue ada Coba kerjakan soal berikut. Nina mempunyai 10 gelang manik-manik. Sebanyak 3 gelang’ putus. Berapa banyak gelang yang masih utuh? Sumbor:dokumen porerb a ics 4 Video: § Soal cerita ! pengurangan. Kerjakan soal-soal di bawah ini! 1. Bacalah puisi di bawah ini. Terima Kasih Ibu Ibu... Merawatku dengan penuh kasih sayang Menggjariku berjalan Mengajariku berbicara Menghiburku’ ketika sedih Ib engbauleh pehlawanku Tera Kasih dige laa savanamu Jawablah pertanyaan berikut sesuai isi puisi di atas. a. Apa judul puisi di atas? Terima Kasih Ibu_ b. Untuk siapakah puisi tersebut ditujukan? c. Siapa yang merawat dengan penuh kasih sayang d. Siapa yang mengajari berbicara?__- e. Siapa yang menghibur ketika sedih? f. Siapakah yang mengucapkan terima kasih?_ 2. Lengkapilah kalimat pengurangan sesuai gambar. 3. Kerjakan soal berikut. - a. Ibu akan membuat kue untuk Nina dan teman-temannya. Ibu sudah menyiapkan 9 telur. Namun, 3 telur pecah. Berapa sisa telur yang tidak pecah? b. Ibu membuat kue donat. Kue donat yang disajikan ada 7 buah. Sebanyak 4 donat dimakan Nina dan teman-temannya. Berapa sisa kue donat yang belum dimakan? 4) Gambarlah 10 kue. Buatlah 2 kalimat pengurangan yang berbeda dari gambar tersebut. ¢ Kasih sayang dapat diungkapkan melalui lagu. | * Saat mengerjakan soal cerita perhatikan kata kunci dalam soal | oa ~ Apakah aku bisa menjelaskan ungkapan kasih sayang dalam lagu atau puisi? Apakah aku bisa menyelesaikan soal pengurangan? Kegiat in rang Tua ae Ayo, ceritakan satu foto kegiatan keluargamu! Buatlah sebuah puisi tentang foto tersebut. i Tuliskan perasaan sayangmu kepada orang-orang dalam foto tersebut. is Lakukan bersama orang tuamu. ie ) Apa yang aku pelajari hari ini? \ | ungkapan kasth | sayang kepada kakak i ; m Meruniukkan : sikap baik kakak kepada adik ie Ayo Membaca Lili mempunyai kakak perempuan. Kakak Lili bernama Meilin. Lili sayang kepada kakaknya. Lili membuat puisi untuk Kak Meilin. Bacalah puisi Lili berikut. _ Kakakku Sayang Kakakku tersayang ... Terima kasih : Selalu membuatku tertawa Mengajakku bermain dan bercanda Kau mengajariku banyak hal Kau menjagaku setiap saat Kakakku tersayang .... Kebaikanmu tak akan kulupakan (© Menunjukkan | | | | Pembelajaran 6 [ Membedakan | peristiwa “| penjumlahan dan u - pengurangan Gambar 2.14 Kak Meilin mengajak Lili bermain sepeda Bercerita tentang apakah puisi Lili? Lengkapilah kalimat berikut sesuai puisi Lili. Lingkarilah kata yang tepat. 1. Lili berterima kasih kepada ——__-____.. (kakak/adik) 2. Kak Meilin _____ Lili setiap saat. (menjaga/meninggalkan) . (adiknya/kakaknya) 3. Kak Meilin menyayangi ——— Peron Kak Meilin mendengarkan Lili membaca puisi. Kak Meilin memuji puisi: buatan Lili. Ayo, peragakan percakapan Kak Meilin dan Lili! Weh, puisimu Terima kasih, indah sekali, Lil : Kak Meilin. membuat puisi. © Terima kasth “adikku yang manis. ~-Kakak sayang Lill. menyayangiku, Kok + Sumbér dokisinan penarbit iyo Berdiskusi Lili berterima kasih kepada Kak Meilin. Kak Meilin kakak yang baik. Bagaimana sikap kakak yang baik? _ Perhatikan gambar berikut. Manakah yang termasuk sikap kakak. yang baik? Diskusikan dengan teman sebelahmu. Berilah tanda centang (/) ‘Adik, oe pada sikap kakak yang baik. remote televisinya! » Kakak bantu» kepang rambutmu, ya, Dik Bonekanya’ aku ambil, Surber: dokumen penerbit /Dengarkan, ya! Kakak bacakan ceritanya. ‘E58 Ayo Berhitung Kakak yang baik selalu berbagi. Nina selalu berbagi dengan Adi. Nina mempunyai 5 kue. la memberikan 2 kue kepada Adi. Kue’ Nina berkurang. Mula-mula, Adi mempunyai 1 kue. Setelah diberi Nina, , hat kue Adi bertambah. Gamber 2.18 Kue Nina: Nina memberi Adi kue 5-2=3 1+2=3 Ceritakan yang terjadi pada gambar berikut. Apakah kejadian bertambah atau: berkurang? Dua bunga Satu, burung datang. layu. Berkurang Tiga kepik terbang. Sumber: dekumen pererbit

You might also like